Refleksi Pada Siklus II Pertemuan II

yaitu 85,13 dengan jumlah siswa yang tuntas sebanyak 34 dan jumlah siswa yang tidak tuntas adalah 5 siswa, sehingga ketuntasan nilai siswa secara klasikal adalah 87,18 . Dari data ketuntasan tersebut dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa pada siklus II pertemuan II dapat dikatakan telah mengalami ketuntasan secara klasikal karena telah mencapai indikator ketuntasan yang telah ditetapkan yaitu sebesar 80 .

4.1.5.4 Refleksi Pada Siklus II Pertemuan II

Pelaksanaan tindakan pada siklus II pertemuan II menunjukkan bahwa proses pembelajaran sudah dilaksanakan dengan baik dan mencapai hasil yang optimal. Sedangkan kelemahan-kelemahan pada siklus II pertemuan II tidak begitu tampak karena secara keseluruhan indikator yang dilakukan guru dan siswa telah dilaksanakan dengan baik. Berdasarkan hasil observasi siklus II pertemuan II, dapat disimpulkan bahwa kualitas pembelajaran telah meningkat ditandai dengan meningkatnya keterampilan guru, aktivitas siswa dan hasil belajar siswa selama proses pembelajaran yang akan dijabarkan sebagai berikut : 4.1.5.4.1 Keterampilan guru pada siklus II pertemuan II dalam mengelola pembelajaran telah meningkat jika dibandingkan pada siklus II pertemuan I, hal ini ditunjukkan dengan skor total yang telah didapatkan guru pada pertemuan I sebesar 33 dengan kategori baik dan meningkat menjadi 38 dengan kategori sangat baik pada pertemuan II. 4.1.5.4.2 Siswa lebih antusias, tertib dan bersemangat dalam mengikuti pembelajaran di dalam kelas dibandingkan pada pertemuan sebelumnya, hal ini ditunjukkan dengan skor total aktivitas siswa pada pertemuan I sebanyak 24,7 dengan kategori baik meingkat menjadi 27,6 dengan kategori sangat baik pada pertemuan II. 4.1.5.4.3 Siswa dapat mengerjakan soal evaluasi dengan baik, hal ini dapat ditunjukkan dengan hasil belajar yang didapat siswa pada siklus II pertemuan II telah mengalami peningkatan jika dibandingkan pertemuan sebelumnya, yaitu ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal pada siklus II pertemuan I sebesar 76,92 meningkat menjadi 87, 18 pada pertemuan II serta ketuntasan secara klasikal hasil belajar siswa pada siklus II meliputi pertemuan I dan pertemuan II memperoleh rata-rata persentase ketuntasan sebesar 84,62 , sehingga pada siklus II, hasil belajar siswa dapat dikatakan mengalami ketuntasan karena telah mencapai indikator ketuntasan secara klasikal yang telah ditetapkan.

4.1.5.5 Revisi Pada Siklus II Pertemuan II

Dokumen yang terkait

Penggunaan Model Pembelajaran Snowball Throwing Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPS Pada Siswa Kelas VIII-4 Di SMP PGRI 1 Ciputat

1 4 249

Peningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball 0hrowing pada siswa kelas III MI Hidayatul Athfal Depok

0 10 0

PENERAPAN MODEL SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IVA SDN TAWANGMAS 01 KOTA SEMARANG

0 8 379

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS VA SDN WONOSARI 03 SEMARANG

0 8 436

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL TALKING STICK DENGAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN PURWOYOSO 01 KOTA SEMARANG

1 12 227

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL GROUP INVESTIGATION BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL DI KELAS IV SDN PAKINTELAN 03 KOTA SEMARANG

0 13 233

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL NUMBERED HEADS TOGETHER BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IVA SDN GISIKDRONO 03 KOTA SEMARANG

1 15 263

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IVC SDN KALIBANTENG KIDUL 01 KOTA SEMARANG

5 26 325

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IVA SDN TAMBAKAJI 01 KOTA SEMARANG

0 18 244

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS DENGAN MODEL SNOWBALL THROWING MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V DI SDN 4 JEKULO

0 0 21