Penggolongan Surat Berdasarkan Wujudnya

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. Inti Eksplorasi 1. Mengamati a. Guru menyampaikan materi mengenai perlengkapan surat melalui tampilan slide power point serta memberikan contoh gambar dari materi yang diberikan. b. Peserta didik mengamati materi yang disampaikan oleh guru melalui tampilan slide power point. 2. Menanya a. Peserta didik menanyakan hal-hal yang belum dipahami terkait materi yang telah disampaikan. Elaborasi 1. Mengasosiasi a. Guru membagi peserta didik membagi 6 kelompok heterogen dengan jumlah angoota masing-masing kelompok 3-4 orang. b. Guru meminta masing-masing kelompok untuk mempelajari dan mendiskusikan materi perlengkapan surat untuk dipresentasikan di depan kelas. 1 Kelompok 1 dan 2  jenis dan ukuran kertas surat 2 Kelompok 3 dan 4  lipatan surat 3 Kelompok 5 dan 6  sampul surat. c. Guru mengamati, membimbing, menilai dan mendorong semua peserta didik dan memberikan pengarahan apabila peserta didik belum paham. a. Guru meminta masing-masing kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusinya 70 menit di depan kelas secara bergantian dan meminta kelompok lain untuk menanggapi presentasi kelompok yang telah maju. 2. MengeksploreMencoba a. Guru memberikan contoh cara membuat masing-masing bentuk-bentuk lipatan surat. b. Guru meminta peserta didik mengikuti cara membuat bentuk-bentuk lipatan surat seperti yang dicontohkan oleh guru. c. Guru mengamati, membimbing, dan menilai peserta didik. Konfirmasi 1. Mengkomunikasikan a. Guru menyampaikan kesimpulan dari presentasi yang telah dilakukan oleh setiap kelompok sebagai bentu penguatan materi kepada peserta didik.. b. Guru melakukan refleksi kembali dengan meminta beberapa peserta didik untuk praktek membuat lipatan surat. c. Guru mengamati, membimbing dan menilai kegiatan peserta didik. Penutup 1. Guru bersama peserta didik mereview dan menyimpulkan materi terkait dengan materi yang telah dipelajari. 2. Guru menyampaikan tugas terstruktur kepada peserta didik untuk dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya. 3. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya mengenai bagian-bagian surat. 4. Guru menutup pelajaran dengan mengucapkan salam. 10 menit