Definisi Operasional KAJIAN TEORI

47

H. Definisi Operasional

1. Hasil belajar IPS Hasil belajar IPS adalah kemampuan yang diperoleh siswa setelah menerima pengalaman-pengalaman belajar sebagai wujudnya berupa perubahan tingkah laku baik dari segi kognitif, afektif, dan psikomotorik. Sedangkan hasil belajar yang dimaksud dalam penelitian ini adalah hasil belajar dari segi kognitif dan segi afektif. Hasil belajar kognitif berupa penguasaan materi setelah guru menggunakan media gambar pada saat proses pembelajaran yang ditunjukkan dengan penilaian tes kognitif. Jenjang kemampuan yang diperoleh siswa dibagi ke dalam tiga kategori yaitu, C1 mengetahui C2, memahami dan C3 menerapkan. 2. Media pembelajaran audio visual Media audio visual merupakan media pembelajaran yang mengkombinasikan dua unsur visual dan audio. Visual artinya gambar dan audio artinya suara. Media audio visual yang dimaksud dalam penelitian ini yaitu media audio visual dengan jenis video, yang dibuat dengan menggabungkan beberapa gambar gerak dan kemudian diberi unsur suara yang dapat menjelaskan dari gambar tersebut. 48

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Penelitian yang dilakukan ini menggunakan jenis Penelitian Tindakan Kelas Classroom Action Research. Penelitian Tindakan Kelas PTK merupakan suatu jenis penelitian yang dilakukan oleh seorang guru untuk memecahkan masalah pembelajaran di kelasnya Daryanto 201: 3. Menurut Anas Salahahudin 2015: 24, Penelitian Tindakan Kelas merupakan penelitian praktis untuk memperbaiki pembelajaran di kelas, Penelitian tindakan kelas sebagai upaya yang dilakukan oleh guru dalam bentuk kegiatan untuk memperbaiki serta meningkatkan mutu pembelajaran di kelasnya. Suharsimi Arikunto 2006: 2, mengemukakan pendapat bahwa pada umumnya PTK dilakukan oleh guru bekerja sama dengan peneliti atau ia sendiri sebagai guru berperan ganda melakukan penelitian individu di kelas. Berdasarkan pendapat ahli di atas dapat disimpulkan penelitian tindakan kelas atau disebut PTK merupakan suatu penelitian yang dilakukan guru sebagai upaya untuk memperbaiki dan meningkatkan kualitas pembelajaran di kelasnya. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan secara kolaboratif dan partisipatif. Artinya penelitian ini tidak dilaksanakan sendiri namun berkolaborasi atau kerjasama dengan guru kelas IVB SDN 1 Blunyahan sebagai upaya perbaikan dan perubahan kinerja mengajar. Penelitian ini dimaksudkan untuk meningkatkan hasil belajar IPS dengan penggunaan media pembelajaran Audio Visual pada siswa kelas IVB SD 1 Blunyahan.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Kelas X Ma Attaqwa

1 9 174

Pengaruh Media Audio Visual Terhadap Retensi Siswa Pada Konsep Fotosintesis

0 7 233

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPA MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 MOJOAGUNG Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar IPA Melalui Media Audio Visual Bagi Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Mojoagung Kecamatan Karangrayung Kabupaten G

0 0 15

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPA MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 MOJOAGUNG Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar IPA Melalui Media Audio Visual Bagi Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Mojoagung Kecamatan Karangrayung Kabupaten G

0 1 16

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA IPA DI SD.

0 0 29

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENYIMAK PADA MATA PELAJARAN IPS SISWA SD KELAS I.

0 4 16

PENERAPAN MODEL INKUIRI SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SD 2 BLUNYAHAN SEWON BANTUL.

0 1 147

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN PETA KONSEP (MIND MAPPING) PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SDN 2 BLUNYAHAN SEWON BANTUL.

1 2 103

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD MUHAMMADIYAH BOGOR WONOSARI GUNUNGKIDUL.

1 2 176

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO-VISUAL (VIDEO) UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI BAKALAN, BANTUL, YOGYAKARTA.

0 1 179