Media Puzzle Tinjauan tentang Media Puzzle

35

4. Kelebihan Puzzle

Suyadi 2009: 213 menjelaskan beberapa keuntungan penggunaan media puzzle dalam pembelajaran yaitu antara lain:

a. Meningkatkan keterampilan kongnitif

Media puzzle menuntut penggunanya untuk berpikir dalam menyusun potongan-potongan gambar yang diacak menjadi gambar yang utuh. Dalam penyusunan potongan gambar atau puzzle ini diperlukan logika. Contoh terdapat potongan gambar batang pohon maka siswa akan berpikir setelah batang maka ada ranting, setelah ranting maka ada daun. b. Meningkatkan keterampilan motorik halus Kemampuan motorik halus berhubungan dengan kemampuan anak menggunakan otot-otot kecilnya khususnya dibagian tangan. puzzle dimainkan dengan mengotak-atik potongan gambar. c. Melatih kesabaran Dalam mencari atau menemukan gambar yang utuh dari puzzle, anak harus bersabar mencoba-coba susunan gambar yang kira-kira sesuai. Apabila belum sesuai anak harus mencoba dalam susunan lain, sehingga anak dapat berlatih untuk mencapai sesuatu tanpa putus asa. d. Melatih keterampilan sosial Penyusunan puzzle ini dapat disusun secara berkelompok. Dalam kegiatan kelompok akan dilatih bagaimana siswa bekerja sama, saling 36 membantu, saling bertukar pendapat, berdiskusi untuk menemukan susunan gambar dalam puzzle. e. Lebih menarik karena gambar yang jadi kemudian divariasikan, sehingga memberikan pengalaman nyata kepada siswa. f. Lebih mudah mengingat dengan visual puzzle peta konsep dan singkatan. g. Media puzzle dapat memperlancar pemahaman misalnya melalui elaborasi struktur dan organisasi dan memperkuat ingatan siswa.

5. Langkah-langkah Penggunaan Puzzle

Media puzzle berbentuk gambar ini dapat dibuat dalam jumlah yang banyak karena praktis dan ekonomis dan dalam penggunaan media puzzle ini dapat menciptakan suasana belajar yang bervariasi dan menyenangkan sehingga anak didik dapat menguasai materi pelajaran yang dipelajari. Sari Yustika, dkk 2012: 2 menyatakan langkah-langkah penggunaan media puzzle yaitu sebagai berikut: a. Siswa memperhatikan media puzzle yang ditunjukkan oleh guru b. Siswa mencoba menyusun potongan-potongan gambar yang akan dibentuk menjadi sebuah gambar yang utuh c. Siswa bertanya jika mengalami kesulitan dalam menyusun puzzle pada saat pembelajaran IPA d. Siswa dan guru melakukan refleksi pada pembelajaran yang telah dilakukan. Sedangkan menurut Yulianty, dkk 2005: 62 menyatakan langkah-langkah penggunaan media puzzle yaitu sebagai berikut: a. Siswa memperhatikan media puzzle yang dipersiapkan oleh guru

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN MEDIA CARTOON PICTURE UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA Penggunaan Media Cartoon Picture Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas IV SD Negeri Sambiduwur

0 1 10

PENGGUNAAN MEDIA LAGU (NYANYIAN) UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS IV Penggunaan Media Lagu (Nyanyian) Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Kelas IV SD Negeri Tlogopandogan 2 Kecamatan Gajah K

0 2 18

PENGGUNAAN MEDIA LAGU (NYANYIAN) UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS IV Penggunaan Media Lagu (Nyanyian) Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Kelas IV SD Negeri Tlogopandogan 2 Kecamatan Gajah K

0 1 14

PENGGUNAAN METODE THE LEARNING CELL UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PADA MATA Penggunaan Metode The Learning Cell Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran IPA Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negri Jrakah II Kecamatan Selo Kabupaten B

0 1 16

PENGGUNAAN MEDIA SEQIP DALAM MENINGKATKAN KREATIFITAS BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA Penggunaan Media Seqip Dalam Meningkatkan Kreatifitas Belajar Pada Mata Pelajaran IPA Siswa Kelas V SD Negeri 2 Pomah Kecamatan Tulung Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 11

PENGGUNAAN MEDIA SEQIP DALAM MENINGKATKAN KREATIFITAS BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA Penggunaan Media Seqip Dalam Meningkatkan Kreatifitas Belajar Pada Mata Pelajaran IPA Siswa Kelas V SD Negeri 2 Pomah Kecamatan Tulung Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 11

PENGGUNAAN MEDIA PUZZLE UNTUK MENINGKATKAN Penggunaan Media Puzzle Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran IPA Di Kelas V SDN I Jatipurwo Tahun 2011/2012.

0 0 15

PENGGUNAAN MEDIA PUZZLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS V SDN I Penggunaan Media Puzzle Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran IPA Di Kelas V SDN I Jatipurwo Tahun 2011/2012.

0 0 17

PENGGUNAAN MEDIA PUZZLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI TEMPEL Penggunaan Media Puzzle Untuk Meningkatkan Hasil Helajar PKn Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Tempel Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta Tahun Pelajaran

0 2 15

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI GEDONGKIWO YOGYAKARTA.

0 1 150