Kontribusi Terhadap PDRB EVALUASI HASIL PELAKSANAAN RKPD TAHUN 2012

II - 55 Tabel 2.72 Produksi Tanaman Perkebunan Utama di Jawa Tengah Tahun 2008 – 2012 Sumber: Dinas Perkebunan Provinsi Jawa Tengah, 2012. Jumlah populasi ternak sapi potong, sapi perah dan kambing di Jawa Tengah terus meningkat. Pada Tahun 2012, populasi sapi potong meningkat dari 1.937.551 ekor pada Tahun 2011 menjadi 2.051.407 ekor pada Tahun 2012 atau naik 5,88. Sedangkan populasi sapi perah meningkat dari 149.931 ekor pada Tahun 2011 menjadi 154.398 ekor pada Tahun 2012 atau naik 2,98. Populasi kambing meningkat dari 3.724.452 ekor pada Tahun 2011 menjadi 3.876.658 ekor pada Tahun 2012 atau naik 4,44. Tabel 2.73 Populasi Ternak di Jawa Tengah Tahun 2008-2012 No Jenis Ternak ekor 2008 2009 2010 2011 2012 1 Sapi Potong 1.442.033 1.525.250 1.554.458 1.937.551 2.051.407 2 Sapi Perah 118.424 120.667 122.489 149.931 154.398 3 Kambing 3.356.801 3.499.848 3.691.096 3.724.452 3.889.878 4 Unggas 110.567.942 115.355.748 123.960.410 128.382.608 143.367.243 Sumber : Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Jawa Tengah, 2012.

b. Kontribusi Terhadap PDRB

Kontribusi sub sektor tanaman pangan, tanaman perkebunan dan peternakan terhadap PDRB di Jawa Tengah pada kurun waktu tahun 2008 sampai dengan 2012 cenderung fluktuatif. Kontribusi sub sektor tanaman pangan menurun, hal ini dikarenakan kontribusi sektor lain khususnya industri pengolahan mengalami peningkatan yang jauh lebih tinggi, namun demikian nilai produksi sub sektor tanaman pangan tetap meningkat. Penurunan kontribusi sektor pertanian terhadap PDRB bukan berarti kurang berhasilnya pembangunan sektor pertanian karena perlu dilihat juga nilai produksinya. Hal ini dapat dilihat pada Tabel 2.74 dan 2.75. No Komoditas ton 2008 2009 2010 2011 2012 1 Kelapa 174.962 177.714 179.491 180.162 183.048 2 Kakao 1.083,99 1.231,28 1.376,62 1.417 1.890 3 Karet 732,35 795,23 1.187,36 1.401,64 1.580 4 Kopi 14.292,31 15.010,12 16.224,81 9.837 33.474 5 Nilam 12.464 15.810,8 17.489,19 13.971 12.487 6 Wijen 88,40 259,04 115,46 54,17 48 7 Mete 8.537,48 8.804 8.599,28 8.664,24 12.056 II - 56 Tabel 2.74 Kontribusi Sektor Pertanian Terhadap PDRB Atas Dasar Harga Berlaku Provinsi Jawa Tengah Tahun 2008 – 2012 Tahun ADHB Tan.Pangan Tan Perkbnan Peternakan Nilai Juta Rp Kontri- busi Nilai Juta Rp Kontri- busi Nilai Juta Rp Kontri- busi 2008 51.138.586,79 13,93 5.976.560,00 1,63 10.271.126,14 2,80 2009 55.406.934,00 13,92 6.705.610,00 1,69 11.514.690,28 2,89 2010 60.929.993,94 13,70 6.703.813,07 1,51 12.887.604,22 2,90 2011 66.378.099,67 13,31 7.698.824,32 1,54 14.190.532,33 2,85 2012 73.352.597,98 13,18 8.200.808,93 1,47 15.461.345,10 2,78 Sumber : BPS Provinsi Jawa Tengah, 2012 Keterangan : Angka Sementara Tabel 2.75 Kontribusi Sektor Pertanian Terhadap PDRB Atas Dasar Harga Konstan Provinsi Jawa Tengah Tahun 2008 – 2012 Tahun ADHK Tan.Pangan Tan Perkbnan Peternakan Nilai Juta Rp Kontri- busi Nilai Juta Rp Kontri- busi Nilai Juta Rp Kontri- busi 2008 23.150.206,55 13,78 3.061.080,00 1,82 4.155.830,07 2,47 2009 23.912.094,91 13,53 3.251.610,00 1,84 4.408.535,28 2,50 2010 24.587.023,76 13,15 3.147.265,36 1,68 4.665.006,67 2,49 2011 24.560.035,51 12,39 3.296.872,23 1,66 4.905.554,99 2,47 2012 25.427.512,90 12,07 3.411.458,95 1,62 5.107.200,13 2,42 Sumber : BPS Provinsi Jawa Tengah, 2012 Keterangan : Angka Sementara

2 Kehutanan

a. Luas Lahan Kritis