Teknik Pengumpulan Data METODE PENELITIAN

Tabel 3. Hasil Uji Validitas dengan CFA Variabel Laten Variabel Manives Goodness of Fit Unidentified yang Dihilangkan Item Tidak Valid CSE - CSE 2 dan 8 √ - SN - - √ - SQ X3.1 SQ 1 dan 2 √ √ PEOU Y1.3 PEOU 5,7,8,9 dan 11 √ - PU Y2.2 PU 4,5 dan 6 √ √ ISU Y3.3 ISU 7,8 dan 9 √ √ Sumber: Data Diolah 2016.

b. Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas dimaksudkan untuk mengukur suatu kuesioner yang merupakan indikator dari variabel. Reliabilitas diukur dengan uji statistik Cronbach’s Alpha α menggunakan PASW Statistics 18.0 for Windows. Suatu variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach’s Alpha 0,60 Sugiyono, 2010:178. Menurut Uma Sekaran, pengambilan keputusan untuk uji reliabilitas sebagai berikut Uma Sekaran, 2003 dalam Priyanto, 2013:30: a. Cronbach’s Alpha 0,6 = Reliabilitas buruk. b. Cronbach’s Alpha 0,6 – 0,79 = Reliabilitas diterima. c. Cronbach’s Alpha 0,8 = Reliabilitas baik. Suatu instrumen dikatakan reliabel apabila jawaban seseorang terhadap pertanyaan konsisten dari waktu ke waktu. Uji reliabilitas dilakukan pada tiap variabel X1, X2, X3, Y1, Y2 dan Y3 dengan aplikasi PASW Statistics 18,0. Hasil analisis reliabilitas tiap variabel adalah sebagai berikut: Tabel 4. Hasil Uji Reliabilitas Variabel Konstruk Cronbach’s Alpha Keterangan Computer Self Efficacy X1 0,890 Baik Subjective Norm X2 0,869 Baik System Quality X3 0,854 Baik Perceived Ease of Use Y1 0,838 Baik Perceived Usefulness Y2 0,864 Baik Intention to System Use Y3 0,896 Baik Sumber: Data primer diolah 2016. Lampiran 13 hal. 202 – 205 Hasil analisis perhitungan uji reliabilitas untuk semua variabel dapat disimpulkan bahwa keseluruhan konstruk memiliki nilai 0,80 maka dapat dikatakan instrumen memiliki reliabilitas dalam kategori baik.

3. Structural Equation Model SEM

Analisis Structural Equation Model bertujuan untuk mengestimasi beberapa persamaan regresi terpisah akan tetapi masing-masing mempunyai hubungan simultan atau bersamaan. Analisis ini memungkinkan terdapat beberapa variabel dependen, dan variabel ini dimungkinkan menjadi variabel independen bagi variabel dependen yang lainnya. Ghozali 2008:3 dalam Siswoyo 2012:11 mendefinisikan