Penilaian Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran Tujuan Pembelajaran Materi Ajar

 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:  berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;  membantu menyelesaikan masalah;  memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;  memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;  memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.

3. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru:  bersama-sama dengan peserta didik danatau sendiri membuat rangkumansimpulan pelajaran;  melakukan penilaian danatau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram;  memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;  merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling danatau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;

E. Sumber bahan

 Buku sumber  Nara sumber  Media cetak  Model

F. Penilaian Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran

Indikator Pencapaian Kompetensi Penilaian Teknik Bentuk Instrumen Contoh Instrumen 1. Membuat perencanaan tanaman obat dan cara perawatannya. 2. Praktik kelompok membuat tempat penanaman tanaman obat 1. Praktik menanam tanaman obat sesuai perencanaan 2. Praktik merawat tanaman obat Tes kinerja Tes kinerja Tes kinerja Tes kinerja Tes prosedur dan produk Uji prosedur dan produk Uji prosedur dan produk Uji prosedur dan produk 1. Buatlah perencanaan penanaman tanaman obat yang baik 2. Siapkan media tanam tanaman obat sesuai jenis tanaman yang akan ditanam. 1. Praktikan cara menanam tanaman obat yang benar 2. Praktikan cara merawat tanaman obat yang benar sesuai jenis tanaman. Mengetahui, Kepala SMP Lentera Kasih Fortunatus G Setyawan Kerobokan, 30 Juni 2013 Guru Mapel Keterampilan. Hari Nur Adtika P 363 RPP-SMP SBKSLKBALIGnT RENCANA PELAKSANA PEMBELAJARAN RPP Nama Sekolah : SMP Lentera Kasih Kelas : VIII Delapan Mata Pelajaran : Keterampilan Semester : 1 satu Alokasi Waktu : 2 x 40 menit Aspek : Teknologi Standar Kompetensi : 7. Mengapresiasi karya teknologi pengolahan. Kompetensi Dasar : 7.1. Mengenal produk pengawetan bahan nabati yang diasinkan. 7.2. Mengapresiasi fungsi pengawetan bahan nabati yang diasinkan.

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah selasai pembelajaran siswa diharapkan :  Menjelaskan pengertian pengawetan bahan nabati yang diasinkan.  Mengidentifikasi jenis peralatan dan bahan pembuatan pengawetan asinan.  Menjelaskan jenis dan fungsi pengawetan bahan nabati yang diasinkan.  Mendeskripsikan berbagai teknik pembuatan produk pengawetan asinan.  Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin Discipline Tekun diligence Tanggung jawab responsibility Ketelitian carefulness Kerja sama Cooperation Percaya diri Confidence

B. Materi Ajar

1. Pengertian pengawetan pengasinan bahan nabati. 2. Jenis peralatan pembuatan pengasinan. 3. Fungsi pengawetan pengasinan. 4. Teknik pembuatan produk pengasinan nabati.

C. Metode Pembelajaran Presentasi