Visi Dishubkominfo DIY Telaah Visi, Misi, dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah

Sasaran urusan Kominfo menjadi 1 satu Sasaran yaitu Dukungan Penyediaan Infrastruktur dan Fasilitas Teknologi Informasi Bagi Ketersediaan dan Penyebaran Informasi Publik dengan indikator sasaran Dukungan Layanan Informasi Teknologi. Untuk pencapaian Sasaran SKPD Persentase Penyelenggaraan Pengadaan Barang Dan Jasa dengan Indikator Sasaran Layanan Pengadaan Barang dan Jasa berbasis IT, sudah bukan menjadi kewenangan Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika DIY, Karena sudah dipindahkan ke Biro Administrasi Pembangunan Setda DIY. Adapun perubahan indikator sebelum dan sesudah dapat dilihat pada tabel berikut ini. Gambar IV. 5 Sasaran Dan Indikator Kinerja Skpd Misi Ke-3 Rpjmd Misi 3 : Meningkatkan tata kelola pemerintahan yang baik Tujuan : Mewujudkan pengelolaan pemerintahan secara efisien dan efektif Sasaran : Akuntabilitas kinerja pemerintah daerah meningkat SASARAN SKPD INDIKATOR KINERJA 2013 2014 2015 2016 2017 Meningkatnya pemanfaatan aplikasi yang legal dalam rangka mendukung terwujudnya digital government services DGS; Peningkatkan pemanfaatan aplikasi yang legal dalam rangka mendukung terwujudnya digital government services DGS na na na na na Meningkatnya ketersediaan infrastruktur jaringan teknologi informasi dan komunikasi yang terintegrasi; Ketersediaan infrastruktur jaringan teknologi informasi dan komunikasi yang terintegrasi na na na na na Meningkatnya pelayanan informasi publik dan partisipasi masyarakat menuju keterbukaan informasi publik; Peningkatkan pelayanan informasi publik dan partisipasi masyarakat menuju keterbukaan informasi publik na na na na na Dukungan penyediaan infrastruktur dan fasilitas Tehnologi Informasi bagi ketersediaan dan penyebaran informasi publik Dukungan layanan Informasi Teknologi 36,67 45,33 54 59,33 63,00 SASARAN SKPD INDIKATOR KINERJA 2013 2014 2015 2016 2017 Persentase penyelenggaraan pengadaan barang dan jasa Layanan Pengadaan Barang dan Jasa berbasis IT na na na na na

5. Program Strageris Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika

DIY Untuk mencapai visi dan misi Gubernur dalam pembangunan daerah Daerah Istimewa Yogyakarta sampai dengan tahun 2017, maka program startegis yang harus dicapai oleh SKPD PengampuPenanggung jawab adalah: a. Program Peningkatan Pelayanan Angkutan, dengan indikator Penumpang yang terlayani angkutan umum perkotaan; Keluaran yang dihasilkan dari program ini adalah terciptanya sistem angkurtan umum yang komprehensif dan terintegrasi antar moda, sehingga akan menambah minat masyarakat untuk menggunakan angkutan umum. Kegiatan yang harus dilakukan : 1 Melakukan evaluasi dan fasilitasi perijinan angkutan umum; 2 Melaksanakan operasional Trans Jogja dan menerapkan sinergi layanan dengan jalur AKDP; 3 Penerapan 17 jalur Trans Jogja, hasil studi bersama Pemda DIY dengan GiZ, melalui 167 bis layanan dengan layanan multi operator. b. Program Peningkatan Manajemen dan Rekayasa Lalulintas, dengan indikator Kinerja Penerapan Manajemen Lalu Lintas Berbasis Kawasan. Keluaran yang dihasilkan dari program ini adalah kawasan lalulintas sebagai wujud penataan lalulintas yang komprehensif dan mendukung PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA KOMPENSASI GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Lingkungan Kerja Kompensasi Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.

0 3 12

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA SYARIAH HOTEL SOLO Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan pada Syariah Hotel Solo.

0 3 14

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Pos Indonesia (Persero) Ungaran.

0 2 13

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN KOPERASI SIMPAN PINJAM Pengaruh Motivasi Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Koperasi Simpan Pinjam.

0 1 16

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PENGADILAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pengadilan Negeri Boyolali.

0 1 15

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Survey Pada Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Sragen.

0 0 13

PENGARUH MOTIVASI, GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN TETAP PADA CARREFOUR AMBARUKMO YOGYAKARTA.

0 2 7

ANALISIS PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA ANALISIS PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV. KAYU LAMA KLATEN.

0 0 12

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMUNIKASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

3 32 14

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, DAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN

0 0 149