6. 2 Energi 6. 3 Afinitas elektron Kimia itu Mudah: SMK Analis Kimia

58 H 2, 1 Li 0, 97 Be 1, 5 B 2, 0 C 2, 5 N 3, 1 O 3, 5 F 4, 1 Na 1, 0 Mg 1, 2 Al 1, 5 Si 1, 7 P 2. 1 S 2, 4 Cl 2, 8 K 0, 90 Ca 1, 0 Ga 1, 8 Ge 2, 0 As 2, 2 Se 2, 5 Br 2, 7 Rb 0, 89 Sr 1, 0 In 1, 5 Sn 1, 72 Sb 1, 82 Te 2, 0 I 2, 2 Cs 0, 86 Ba 0, 97 Tl 1, 4 Pb 1, 5 Bi 1, 7 Po 1, 8 At 1, 9 Gambar 2. 42 Keelekt ronegat if an skala Pauling Terlihat dari gambar bahwa unt uk unsur gas mulia t idak mempunyai harga keelekt ronegat if an karena konf igurasi elekt ronnya yang st abil. St abilit as gas mulia menyebabkan gas mulia sukar unt uk menarik dan melepas elekt ron. Keelekt ronegat if an skala pauling memberikan nilai keelekt ronegat if an unt uk gas mulia sebesar nol. Gambar 2. 43 Sif at periodik unsur Lebih berkarakt er nonlogam Af init as elekt ron lebih negat if Energi ionisasi meningkat Jari-j ari at om meningkat Lebih berkarakt er logam Tabel periodik 59 Ringkasan At om merupakan model paling pent ing dalam ilmu kimia. Sebuah model sederhana yang dapat digunakan unt uk menggambarkan sit em yang lebih komplek. Jadi, dengan memikirkan at om sebagai sebuah bola sederhana maka sif at -sif at padat an, cairan dan gas dapat dij elaskan dengan mudah. Dalam t abel periodik modern, unsur-unsur disusun dalam baris-baris yang disebut sebagai periode dengan kenaikan nomor at om. Baris-baris t ersebut menj adikan unsur-unsur dapat t ersusun dalam sat u baris yang sama yang disebut golongan yang mempunyai kesamaan sif at f isika dan sif at kimia. 60 Latihan 1. Lengkapilah t abel berikut : Part ikel Muat an relat if Massa relat if Net ron 1 -1 3 Hit unglah j umlah prot on, elekt ron dan net ron dalam 6 Li dan 7 Li, 32 S dan 32 S 2- , 39 K + dan 40 Ca 2+ . Jelaskan perbedaan dalam masing- masing pasangan t ersebut . 4 Tulislah simbol, t ermasuk nomor massa dan nomor at om, isot op dengan nomor massa 34 dan mempunyai 18 net ron. 5 Jelaskan apa yang dimaksud dengan nomor massa sebuah isot op. 6 Oksigen mempunyai 3 isot op yait u 16 O, 17 O dan 18 O. Tuliskan j umlah prot on, elekt ron dan net ron dalam 16 O dan 17 O. 7 Tuliskan konf igurasi elekt ron Cl dan Cl - , O 2- dan Ca 2+ 8 Asam f luorida dapat bereaksi dengan air membent uk asam hidrof luorat . Hasil reaksi bersif at korosif dan karena dapat bereaksi dengan glass maka disimpan dalam wadah nikel. Asam hidrof luorat dapat bereaksi dengan nikel membent uk lapisan pelindung nikelIIf luorida. Tuliskan konf igurasi elekt ron nikel dan ion nikel II. 9 Unsur dengan nomor at om 23 mengion dengan muat an 3+ , t uliskan konf igurasi elekt ron ion ini t ermasuk simbolnya. 10 Jelaskan perbedaan spekt ra kont inyu dan non-kont inyu 11 Tuliskan konf igurasi elekt ron kalsium, Ca Z = 20 12 Dengan menggunakan t abel periodik, t ent ukan lambang unsur dengan nomor at om 35 13 Tent ukan j umlah prot on, elekt ron dan net ron at om unsur Cu 69 29 14 Tent ukan j umlah prot on dan elekt ron at om unsur 24-Cr 6+ 15 Ion Z 3+ mempunyai 20 elekt ron dan 22 net ron, t ent ukan nomor massa ion Z 3+ 16 Jelaskan perbedaan dua isot op klorin 35-Cl dan 37-Cl 17 Tent ukan j umlah prot on, elekt ron dan net ron sert a buat lah konf igurasi elekt ron 20-Ca 2+ 18 Suat u unsur berwuj ud gas mempunyai massa 1 gram dan volume 560 lit er STP, t ent ukan nomor at om dan konf igurasi elekt ron apabila j umlah net ron dalam int i adalah 22 19 Berapakah j umlah kulit yang dimiliki unsur 17-Y. 20 1. Tabel periodik dibagi menj adi golongan s, p, d dan f . 21 Tuliskan konf igurasi elekt ron dari kalsium, silikon, selenium dan nikel 22 Berikan blok t abel periodik dimana masing-masing unsur kemungki-nan dit emukan 23 Jelaskan, berdasarkan konf igurasi elekt ron, sif at -sif at umum unsur golongan p 24 Jelaskan energi ionisasi pert ama dari nat rium, magnesium dan aluminium berdasarkan konf igurasi elekt ronnya