Kantor Sekolah Ruang Belajar

23 proses belajar. Penggunaan media tidak lain adalah untuk mengurangi verbalisme agar anak mudah megerti materi pelajaran yang disaj ikan. Beberapa jenis media yang bisa digunakan pada saat proses belajar mengaj ar antara lain: 1 Media grafis atau media visual. Media ini pesan-pesan yang disampaikan bisa dalam bentuk simbol-simbol komunikasi. 2 Media audio dan audio-visual. Media audio adalah media yang berhubungan dengan pendengaran, sedangakan media audio-visual adalah media yang menggabungkan dari unsur pendengaran dan penglihatan secara bersamaan. 3 Media proyeksi. Media ini adlah media baik yang bersifat visual ataupun audio-visual. Media ini interaksinya harus diproyeksikan dengan proyektor terlebih dahulu agar pesan dapat dilihat siswa. 4 Objek dan model serta media-media lain.

f. Perpustakaan Sekolah

The Liang Gie 2004, menjelaskan bahwa perpustakaan adalah sebuah bangunan gedung yang isinya berupa buku-buku dan bahan bacaan lainnya serta berbagai sumber pengetahuan seperti film, chalet yang disediakan untuk dimanfaatkan oleh para pengguna. Dengan demikian perpustakan berfungsi sebagai sumber informasi, sebagai sumber refereni guna mempermudah siswa dalam mengakses sumber belajar.

g. Buku Pelajaran

Dalam kegiatan belaj ar, seseorang perlu memiliki buku yang dapat menunj ang proses belaj ar. Buku-buku yang dimiliki siswa antara lain: 24 1 Buku pelajaran wajib, ialah buku pelajaran yang sesuai dengan bidang studi yang sedang dipelajari oleh siswa. 2 Buku kamus, meliputi kamus bahasa Indonesia, kamus I nggris-Indonesia dan kamus-kamus lain yang berhubungan dengan materi pelajaran yang dipelajari. 3 Buku tambahan, seperti majalah tentang pendidikan, ilmu pengetahuan dan lain-lain.

h. Fasilitas- fasilitas lain

Fasilitas lain yang menunjang belaj ar siswa antara lain yaitu soal uang, pembiayaan atau kesanggupan pembiayaan guna membayar kebutuhan belajar seperti pembayaran SPP dan lain-lain, juga beberapa fasilitas lain seperti rak buku, tas sekolah, transportasi dan lain-lain.

2. Fasilitas Belajar di Rumah

Fasilitas belajar di rumah yang lengkap sangat diperlukan oleh siswa untuk belajar, misalnya sarana belajar yang meliputi meja, kursi, rak buku, ruangan, alat-alat tulis dan gambar serta penerangan. Persyaratan yang harus dipenuhi terkait fasilitas belajar di rumah agar dikatakan baik bisa juga mengacu pada persyaratan mengenai fasilitas belajar di sekolah seperti halnya mengenai ruangan. Dari pendapat para ahli, maka fasilitas belajar dalam penelitian ini adalah segala sesuatu yang memudahkan dan melancarkan proses belajar mengaj ar yang meliputi unsur-unsur: 1 Keadaan dan ketersediaan tempat belajar, 2 Kelengkapan, 3 Alat bantu belajar, 4 Peralatan-peralatan belajar,

Dokumen yang terkait

PENGARUH CARA BELAJAR DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH 1 PURBALINGGA

0 9 143

ANALISIS FASILITAS BELAJAR DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN PADA Analisis Fasilitas Belajar Dan Kemandirian Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Prakarya Dan Kewirausahaan Pada Siswa Kelas X SMK Muhammadiyah

0 7 14

ANALISIS FASILITAS BELAJAR DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN Analisis Fasilitas Belajar Dan Kemandirian Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Prakarya Dan Kewirausahaan Pada Siswa Kelas X SMK Muhammadiyah 1 Su

0 2 17

PENGARUH FASILITAS BELAJAR DAN KREATIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI PADA SISWA Pengaruh Fasilitas Belajar dan Kreativitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Pada Siswa Kelas XI Ilmu Pengetahuan Sosial Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Ba

0 3 18

PENGARUH FASILITAS BELAJAR DAN KREATIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI PADA SISWA Pengaruh Fasilitas Belajar dan Kreativitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Pada Siswa Kelas XI Ilmu Pengetahuan Sosial Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Ba

0 2 13

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI KELUARGA DAN KELENGKAPAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI KELUARGA DAN KELENGKAPAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA Pada Siswa Kelas IX Semester Genap SMP Negeri 2 Godong Tahun A

0 1 16

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN GAYA BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF BIDANG PEMESINAN DI SMK NASIONAL BERBAH.

0 0 180

PENGARUH METODE MENGAJAR GURU DAN KELENGKAPAN FASILITAS LABORATORIUM KOMPUTER TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN DI SMK NASIONAL BERBAH SLEMAN YOGYAKARTA.

1 3 121

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI DAN TEMAN SEBAYA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA

0 1 13

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV DI MI NURUL ULUM SIDOREJO MADIUN TAHUN PELAJARAN 20172018

0 1 86