Populasi dan Sampel Penelitian Desain Penelitian
64
b. Pengontrolan terhadap variabel jenis kelamin pada siswa dilakukan berdasarkan data hasil dokumentasi. Dari data tersebut diperoleh
subyek pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol adalah sebagai berikut:
Tabel 3. Data Jenis Kelamin Subyek Penelitian
No. Kelompok
Jenis Kelamin Jumlah
Laki-laki Perempuan
1. Eksperimen
12 8
20 2.
Kontrol 11
9 20
Jumlah 23
17 40
c. Pengontrolan terhadap variabel latar belakang pekerjaan orang tua, didasarkan dari data dokumentasi dengan hasil sebagai berikut:
Tabel 4. Data Latar Belakang Pekerjaan Orang Tua Subyek Penelitian
No. Kelompok
Latar Belakang Pekerjaan Orang Tua Siswa
Jumlah BUMN PNS
Tani Swasta
1. Eksperimen
1 2
8 9
20 2.
Kontrol 1
3 7
9 20
Jumlah 2
5 15
18 40
d. Data pengontrolanan untuk variabel latar belakang pendidikan orang tua juga didasarkan dari data hadil dokumentasi dengan hasil sebagai
berikut:
65
Tabel 5. Data Latar Belakang Pendidikan Orang Tua Subyek Penelitian
No. Kelompok
Latar Belakang Pendidikan Orang Tua Siswa
Jumlah SD
SMP SMA
S1
1. Eksperimen
2 9
8 1
20 2.
Kontrol 4
10 5
1 20
Jumlah 6
19 13
2 40
e. Pada pengontrolan untuk variabel kepemilikan media elektronik keluarga juga didasrkan pada data hasil dokumentasi dengan hasil
sebagai berikut:
Tabel 6. Data Kesediaan Media Elektronik Keluarga Subyek Penelitian
No. Kelompok
Kesediaan Media Elektronik Keluarga Subyek Penelitian
Jumlah TV
VCD ply Komputer
1. Eksperimen
12 3
5 20
2. Kontrol
13 3
4 20
Jumlah 25
6 9
40
Untuk pengontrolan terhadap variabel usia dan jenis kelamin siswa, latar belakang pendidikan dan pekerjaan orang tua siswa serta
kepemilikan media elektronik keluarga didasarkan pada hasil perhitungan menggunakan rumus Chi-Kuadrat. Hal ini disebabkan karena dari data
hasil dokmentasi untuk masing-masing kelompok variabel di atas masih
66
memiliki sedikit perbedaan. Perhitungan selengkapnya dapat dilihat pada lampiran.
Adapun hasil perhitungan untuk matching pada variabel kontrol: usia dan jenis kelamin siswa, latar belakang pendidikan dan pekerjaan
orang tua siswa serta kepemilikan media elektronik keluarga, secara ringkas dapat disajikan sebagai berikut
Tabel 7. Matching Data Sekunder
Matching Kesimpulan
Usia 0,870
5,991 Tidak Ada Perbedaan
Jenis Kelamin 0,102
3,841 Tidak Ada Perbedaan
Latar Belakang Pekerjaan Ortu
0,266 7,815
Tidak Ada Perbedaan Latar Belakang
Pendidikan Ortu 1,414
7,815 Tidak Ada Perbedaan
Kesedian Media Elektronik
0,309 5,991
Tidak Ada Perbedaan Sementara itu pengontrolan kemampuan awal siswa dilakukan
dengan menggunakan soal Pretest yang dihitung dengan rumus uji-t. Sehingga dapat diketahui kemampuan awal belajar siswa pada kelompok
eksperimen dan kelompok kontrol sebelum dilakukannya treatment perlakuan. Perhitungan secara ringkasnya adalah sebagai berikut.
Tabel 8. Matching Data Primer
Matching Kesimpulan
Hasil Belajar Awal Kelompok
Eksperiment dan Kelompok Kontrol
-0,136 2.024
Tidak Ada Perbedaan