Kegiatan Pendahuluan Kegiatan Inti

di grup kelas virtual Edmodo sehingga masing-masing dari mereka dapat melihat hasil karya satu sama lain.

3. Kegiatan Penutup

Kegiatan akhir pembelajaran yaitu mengevaluasi pengalaman belajar. Pada akhir pembelajaran guru merefleksi semua kegiatan yang sudah mereka lakuakan tentang pembelajaran berbasis proyek melalui kelas virtual Edmodo dan memberikan beberapa pertanyaan kepada siswa sebagai evaluasi mengenai materi yang telah dipelajari. Beberapa siswa mampu menjawab pertanyaan terhadap materi yang telah mereka pelajari. Kemudian guru menutup pelajaran dan memberikan kesimpulan terhadap materi yang telah dipelajari menggunakan model pembelajaran pada konsep jaringan tumbuhan.

C. Hasil Peneitian

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui adanya pengaruh pada hasil belajar siswa pada konsep jaringan tumbuhan dengan metode penugasan terstruktur bersifat proyek dengan penilaian melalui kelas virtual Edmodo Kelas Eksperimen dan dengan metode penugasan tak terstruktur bersifat proyek dengan penilaian pada hari pengumpulan atau tidak melalui kelas virtual Edmodo Kelas Kontrol. Data yang didapatkan berupa nilai pretest, postest dan N-Gain.

1. Hasil Pretest Kelas Kontrol dan Kelas Eksperimen

Data hasil Pretest pada kelas kontrol dan kelas eksperimen sebelum diberikan perlakuan yang berbeda, dapat dilihat pada tabel di bawah sebagai berikut: Tabel 4.1 Pre Test dan Post Test Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Hasil Belajar Kognitif 1 Data Statistik Kelompok Kontrol Eksperimen Pretest Postest Pretest Postest Skor Tertinggi 60 85 55 90 Skor Terendah 15 50 15 65 Mean 36,18 70,06 36,94 76,58 Median 35,2 65,92 36,6 76,1 Modus 15,5 67 40,5 76,5 Varians 148,65 85,1 107,2 132,68 Standar Deviasi 12,2 9,2 10,3 11,52 Jumlah Siswa 33 33 36 36 Berdasarkan Tabel 4.1 dapat dilihat bahwa nilai pretest kelompok eksperimen memiliki rata-rata mean yang lebih besar dari kelompok kontrol yaitu sebesar 104,2. Hal tersebut terjadi karena keterampilan generik sains awal siswa pada kelas eksperimen lebih merata dan perbedaan antara siswa yang berada pada kelompok atas dan kelompok bawah tidak terlalu jauh. Hasil perhitungan data posttest pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol setelah diberikan perlakuan yang berbeda diperoleh data sebagai berikut: Berdasarkan Tabel 4.1 dapat dilihat bahwa nilai posttest kelompok eksperimen yang menggunakan metode penugasan melalui kelas virtual Edmodo memiliki rata-rata mean yang lebih besar dari kelompok kontrol yang menggunakan metode penugasan tanpa melalu kelas virtual Edmodo yaitu sebesar 129. Hal tersebut terjadi karena kemampuan kognitif siswa pada kelompok eksperimen setelah melakukan pembelajaran dengan menggunakan metode 1 Lampiran 13, h.