Retur Penjualan Transaksi Utama di Perusahaan Dagang

pembayaran dilakukan dalam periode potongan sehingga jumlah yang diterima PD KSATRIA dihitung sebagai berikut: Harga faktur …………………………………… Rp 18.500.000,00 Potongan 2 x Rp 18.500.000,00 = …………... Rp 370.000,00 Jumlah diterima ………………………………... Rp 18.130.000,00 PD KSATRIA mencatat transaksi-transaksi di atas dengan jurnal sebagai berikut: Tgl Keterangan Ref Debet Kredit 2014 Juli 10 Piutang Dagang Penjualan Rp18.500.000,- Rp18.500.000,- Juli 13 Kas Potongan Penjualan Piutang Dagang Rp 18.130.000,- Rp 370.000,- Rp 18.500.000,-

4. Biaya Angkut Penjualan

Dalam hal beban pengangkutan barang dari gudang penjual smapai ke gudang pembeli ditanggung oleh pihak penjual syarat FOB destination, pihak penjual mencatat pengeluaran yang bersangkutan ke dalam akun Biaya Angkut Penjualan. Berikut adalah pencatatan transaksi biaya angkut penjualan di perusahaan dagang baik dengan menggunakan sistem periodik ataupun perpetual. Periodik Perpetual Tunai B. Angkut Penjualan XXX Kas XXX B. Angkut Penjualan XXX Kas XXX tidak sebagai komponen penghitung Harga Pokok Penjualan Sebagai contoh, misalkan PD KALIUNGU dalam bulan Juli 2014 melakukan transaksi sebagai berikut: Juli 15, penjualan barang dagnagan kepada Toko KIRANTI seharga Rp22.500.000,00. Faktur No. KM-0065, syarat: 210,n30, FOB destinantion. Untuk biaya pengangkutan dibayar tunai kepada PA JAYA MAKMUR sebesar Rp 1.500.000,00. PD KALIUNGU mencatat transaksi di atas dengan jurnal sebagai berikut: Tgl Keterangan Ref Debet Kredit 2014 Juli 15 Piutang Dagang Penjualan Rp 22.500.000,- Rp22.500.000,- Juli 13 Beban Angkut ke Luar Kas Rp 1.500.000,- Rp 1.500.000,-

5. Pembelian

Transaksi pembelian barang dagangan dapat dilakukan dengan pembayaran tunai maupun dengan pembayaran kredit. Berikut adalah pencatatan transaksi pembelian di perusahaan dagang baik dengan menggunakan sistem periodik ataupun perpetual. Periodik Perpetual Tunai Pembelian XXX Kas XXX Persediaan XXX Kas XXX langsung diakui sebagai penambah persediaan Kredit Pembelian XXX Utang Dagang XXX Persediaan XXX Utang Dagang XXX langsung diakui sebagai penambah persediaan Sebagai contoh, transaksi pembelian secara tunai dengan menggunakan sistem periodik pada bulan juli 2014 sebagai berikut: Juli 5, pembelian barang dagangan seharga Rp 12.000.000,-. Sebagai pembayaran diserahkan cek No.Cx.003422. Berikut transaksi yang akan dicatat ke dalam jurnal umum sebagai berikut: Tgl Keterangan Ref Debet Rp Kredit Rp 2014 Juli 5 Pembelian Kas Untuk mencatat penjualan tunai 12.000.000,- 12.000.000,- Sebagai contoh, transaksi pembelian secara kredit dengan menggunakan sistem periodik pada bulan juli 2014 sebagai berikut: Juli 10, pembelian Faktur dari PD SLAMET untuk barang dagangan yang dipesan tanggal 8 juli 2014 seharga Rp22.000.000,-. Pembayaran 30 hari setelah tanggal faktur.