Materi Pembelajaran a. Pengertian dan asal-usul bola basket

62 Buku Guru Kelas VII SMPMTs PERBASI. Pada tahun 1953 PERBASI diterima menjadi anggota FIBA. Pada tahun 1955 perpanjangan PERBASI diubah menjadi Persatuan Bola basket Seluruh Indonesia dengan singkatan tetap PERBASI.

b. Lapangan permainan bola basket

Gambar 2.40 Lapangan permainan bola basket Sumber lapangan: FIBA, Oicial Basketball Rules, 2009.

c. Aktivitas pembelajaran gerak spesiik permainan bola basket

Permainan bola basket merupakan permainan yang gerakannya sangat kompleks, yaitu gabungan dari jalan, lari, lompat, serta unsur kekuatan, kecepatan, ketepatan, kelentukan, dan lain-lain. Untuk melakukan gerakan-gerakan bola basket secara baik diperlukan kemampuan dasar isik yang memadai. Kondisi isik yang baik akan memudahkan melakukan gerakan- gerakan yang lebih sulit kompleks. Gerak spesiil permainan bola basket antara lain: 1 gerak spesiik melempar dan menangkap bola, 2 gerak spesiik menggiring bola, 3 gerak spesiik menembak, 4gerak spesiik gerakan berporos, 5 gerak spesiik lay out shot, 6 gerak spesiik merayahrebound. 63 Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 1 Aktivitas pembelajaran gerak dasar melempar bola Untuk dapat melempar atau mengoperkan bola, harus dikuasai terlebih dahulu cara memegang dan menangkap bola basket. a Aktivitas pembelajaran memegang bola dengan dua tangan Siswa diminta untuk mengamati dan meragakan cara memegang bola permainan bola basket berikut ini. 1 Berdiri dengan kedua kaki dibuka selebar bahu. 2 Bola dipegang di antara kedua telapak tangan. 3 Kedua telapak tangan melekat pada bagian samping bola sedikit ke belakang. 4 Jari-jari tangan dibuka, dan diletakkan di depan dada. 5 Pada waktu menerima atau akan mengoper bola, sikap kaki kuda-kuda. 6 Badan sedikit condong ke depan dengan titik berat badan jatuh di antara kedua kaki dan lutut sedikit ditekuk. 7 Selama pembelajaran, siswa diminta saling mengoreksi gerakan yang dilakukan oleh temannya. Gambar 2.41 Cara memegang bola basket Gambar 2.42 Sikap siap mengoperkan bola basket Selanjutnya siswa diminta untuk mendiskusikan hasil pengamatan tersebut, baik dengan teman maupun guru. Siswa diminta untuk melakukan gerakan memegang bola dengan dua tangan. Kemudian siswa membandingkan hasil pengamatan dengan cara berikut ini: 1 Rasakan gerakan yang siswa lakukan. 2 Bandingkan gerakan yang siswa lakukan dengan hasil pengamatan dan gerakan mana yang paling mudah dilakukan siswa. 3 Diskusikan dengan guru atau teman bila ada kesulitan b Aktivitas pembelajaran mengoper bola dengan dua tangan dari depan dada chest pass Mengoper bola adalah salah satu usaha dari seorang pemain untuk membagi atau memberi bola kepada temannya agar dapat memasukkan bola ke keranjang lawan. Mengoper bola