Kesimpulan Implikasi KESIMPULAN DAN SARAN

lebih tinggi daripada nilai rata-rata hasil belajar siswa kelas kontrol. Dan mempunyai implikasi sebagai berikut. Pertama, bahwa keterampilan seorang guru dalam menggunakan metode ketika proses pembelajaran perlu dikembangkan tidak hanya pada mata pelajaran umum akan tetapi juga pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam. Kedua, sarana dan prasarana yang telah disediakan oleh pihak sekolah seharusnya dimanfaatkan secara optimal agar penerapan metode dalam proses pembelajaran dapat terlaksana dengan mudah.

C. Saran

Berdasarkan kesimpulan di atas dan pengalaman dalam proses belajar mengajar yang terjadi selama penelitian, maka penulis dapat memberikan saran-saran sebagai berikut: 1. Bagi Sekolah Adanya kerjasama dalam hal perizinan pembelajaran Group Investigation, adanya buku sumber untuk menunjang proses pembelajaran, adanya fasilitas untuk dokumentasi, dan disediakan fasilitas LCD untuk mempermudah siswa dalam mempresentasikan hasil observasi. 2. Bagi Guru Guru harus lebih bisa mengkondisikan kelas, informasi tentang pembelajaran Group Investigation harus lebih jelas dan guru harus lebih memperhatikan kondisi kelas. 3. Bagi Siswa Siswa harus lebih mengerti etika dan disiplin dalam pembelajaran di Group Investigation, ketika melakukan tugas kelompok tidak saling mengandalkan satu sama lain dan adanya dokumentasi ketika proses pembelajaran di Group Investigation. 4. Bagi Peneliti Lain Perlu adanya penelitian lebih lanjut dengan menggunakan metode Group Investigation tetapi dalam indikator yang berbeda. xi DAFTAR PUSTAKA A Pribadi, Benny. Model Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Dian Rakyat, 2011. Ahmadi, Abu. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta. 2007. An-Nahlawi, Abdul Rahman. Pendidikan Islam di Rumah, Sekolah, dan Masyarakat. Jakarta: Bina Insani Press, 1995. Arifin, Zainal. Penelitian Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011. Arikunto, Suharsimi. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara, 2013. Asmani, Jamal Ma’mur. 7 Tips Aplikasi Pakem. Yogyakarta: DIVA Press, 2011. B Uno, Hamzah. Model Pembelajaran Menciptakan Proses Belajar Mengajar yang Kreatif dan Efektif. Jakarta: Bumi Aksara, 2009. Djamarah, Syaiful Bahri. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta, 2008. E Slavin, Robert. Cooperative Learning Teori Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media, 2005. Jihad, Asep., Abdul Haris. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi PressIndo, 2008. Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Quran. Jakarta: Departemen Agama, 2007. Lickona, Thomas. Pendidikan Karakter. Bandung: Nusa Media. 2013. Masitoh., Laksmi Dewi. Strategi Pembelajaran. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Islam Departemen Agama RI, 2009. Muslihudin., Ade Sudrajat dan Ujang Hendra. Revolusi Mengajar. Bandung: HPD Press. 2012.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Strategi Pembelajaran Kooperatif dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMA Negeri 1 Pematangsiantar

3 43 165

Penerapan pembelajaran kooperatif model group investigation untuk meningkatkan hasil belajar sosiologi SMA SIT Fajar Hidayah Kotawisata-Cibubur: penelitian tindakan di SMA Fajar Hidayah pada kelas X

0 6 75

Pengaruh strategi spiritual teaching terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran PAI (Al-Islam) SMP Muhammadiyah Parakan Tangerang Selatan

17 95 104

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation (Gi) Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas V Sdit Bina Insani ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Sdit Bina Insani Kelas V Semester Ii Serang-Banten )

0 3 184

IMPLEMENTASI METODE KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)

0 6 183

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR DAN KERJASAMA SISWA SMP

0 18 262

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE INVESTIGASI KELOMPOK (GROUP INVESTIGATION) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI.

0 1 55

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU BAHAN BANGUNAN.

0 1 42

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP HASIL BELAJAR IPA

0 0 8

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 SIWARAK

0 0 14