Pemancar TPMS Pengetesan Modul Pemancar

Gambar 11-30. Data bit pada ESA4402B 11.3.9.4. Pembangkit Radio Frekuensi Modul pembangkit radio frekuensi sinyal pembawa, menciptakan keluaran penerima TPMS. TPMS jalur radio frekensi umumnya 315 MHz untuk pemanfaatan di Amerika Jepang dan 433.868 MHz di Eropa. Pengetsan modul penerima, memerlukan pembangkit sinyal untuk mensimulasikan. Spesifikasi pembangkit sinyal mungkin ditentukan oleh kebutuhan pelanggan dan variasi pilihan.

11.3.9.5. Durasi Pengetesan Penerima Setelah bingkai data diterima, ban

ID akan dibandingkan ke empan ban yang lain yang disimpan pada memori. Jika ID sesuai dengan yang ditemukan, data tekanan akan diproses dan indicator ban khusus akan dinyalakan jika terdeteksi tekanan ban rendah. Akhirnya bingkai data dikirim melalui antarmuka serial untuk akuisisi data luar dan disimpan.

11.3.10. Kalibrasi Pengukuran Kerugian Jalur

Parametrik tester, merupakan kalibrasi kerugian jalur. Solusi didasarkan pada hasil spectrum analiser, sinyal generator, meter daya yang terangkai dalam konfigurasi rangkaian gambar 11-31. Kalibrasi Pesawat X : x Sinyal generator berfungsi sebagai sumber sinyal gelombang kontinyu pada frekeunsi kalibasi misal 315 MHz. ALC merupakan pengaturan tingkat internal. • Sensor daya digunakan untk mengukur tingkat daya pada titik A untk mengatur harga misal 0dB. Tingkat daya pada titik X dan A akan menjadi sama • The signal generator x Sinyal generator diatur sampai mencapai tingkat daya yang dikehendaki. x Kerugian jalur dB antara titik X dan masukan spectrum analiser akan menjadi berbeda dari daya yang diukur dengan spectrum analiser dan pengaturan tingkat daya. dengan

11.3.11. Kerugian jalur Pengukuran dan Kalibrasi Pesawat Y

Sinyal generator sebagai sumber sinyal gelombang kontinyu pada frekuensi kalbrasi 315 MHz dan tingkat daya khusus misalnya 0 dBm. ALC diatur pada tingkat internal. Catatan : penghubung power spliter dan loopback dalam hal ini tidak diperlukan x Sensor daya digunakan untuk mengukur tingkat daya secara langsung pada titik Y. Peringatan : Yakinkan pengaturan sumber daya tidak melampaui rating maksimum dari sensor daya. x Kerugian jalur dB akan berbeda dalam tingkat daya yang diukur pada titik Y dengan sensor daya dan pengaturan daya untuk snyal generator. Gambar 11-31. Pengaturan kalibrasi pada umumnya

11.3.12. Mesin Tester