Tahap Perencanaan Tahapan Pelaksanaan Tindakan

2 Lembar Observasi Kegiatan Siswa Siklus II Tabel 4.9 Observasi siswa siklus II Kelompok Rata- rata No Tahapan Pembelajaran Kooperatif Learning Jigsaw 1 2 3 4 5 Kategori 1 Mendengarkan penjelasan guru tentang materi yang disampaikan. 85 80 85 80 85 82 Sangat Baik 2 Tumbuh semangat dan antusias untuk mengikuti pembelajaran 80 85 80 85 80 81 Sangat baik 3 Komunikasi dan kerjasama terjalin baik antar siswa 80 85 80 85 80 82 Sangat Baik 4 Mengikuti kegiatan pembelajaran dengan metode kooperatif jigsaw dengan baik 85 80 80 8 80 81 Sangat Baik 5 Aktif dalam menjelaskan submateri yang telah dipelajari masing-masing kepada temannya. 80 80 85 85 85 83 Sangat Baik Persentase Siklus II 81,8 Sangat Baik Pada tabel 4.8 menunjukan bahwa rata-rata pencapaian indikator metode pembelajaran Kooperatif jigsaw pada tahapan mendengarkan penjelasan guru tentang materi yang disampaiakan guru 82 sangat baik, pada tahap tumbuh semangat dan antusias untuk mengikuti pembelajaran rata-rata mencapai 81 berkategori sangat baik, pada tahap komunikasi dan kerjasama terjalin baik antar siswa rata-rata mencapai 82 sangat baik, pada tahap mengikuti kegiatan pembelajaran dengan metode Kooperatif Jigsaw dengan baik rata-rata mencapai 81 berkategori sangat baik, pada tahap Aktif dalam menjelaskan submateri yang telah dipelajari masing-masing kepada teman-temannya rat-rata mencapai 83 sangat baik. Hal ini menunjukan bahwa rata-rata persentase pada observasi kegiatan siswa pada siklus II sebanyak 81,8 berkategori sangat baik. 3.Lembar Hasil Belajar Siswa Siklus II Tabel 4.10 hasil belajar siswa siklus II No Nama Siswa Siklus I N-Gain Kategori Prestest Postest 1 Abdillah Herman 40 70 0,5 Sedang 2 Alif Fauzan 60 70 0,4 Sedang 3 Andra Wiratama 60 80 0,4 Sedang 4 Anisa 50 80 0,7 Tinggi 5 Atha Rasyid Rizka 50 70 0,3 Sedang 6 Berliana Putri 50 80 0,6 Sedang 7 Cantika 60 90 0,8 Tinggi 8 Dewi Aryani 40 80 0,6 Sedang 9 Evan 60 70 0,4 Sedang 10 Farah Nadia 30 70 0,6 Sedang 11 Gilang Ramadhan 40 80 0,7 Sedang 12 Hiro Saputra 30 80 0,8 Tinggi 13 Indah Sari 40 70 0,6 Sedang 14 Khalisa Sukma Ayu 50 70 0,5 Sedang 15 Khumairah 30 60 0,5 Sedang 16 Maya Puspita Sari 40 80 0,7 Sedang 17 Mia Anggraini 50 80 0,6 Sedang 18 Muhammad Faqih 40 80 0,6 Sedang 19 Muhammad Fakhri 30 60 0,6 Sedang 20 Nabila Az-Zahra 30 70 0,5 Sedang 21 Nadia Safira 40 80 0,7 Sedang 22 Naura Alillah 40 70 0,6 Sedang 23 Qiara Dewi Larasati 50 70 0,4 Sedang 24 Ranaya Nur Ramadhani 40 80 0,7 Tinggi 25 Randy Wiratama 50 70 0,5 Sedang 26 Rifki Saputra 60 80 0,5 Sedang 27 Selsa Nofa Arista 50 80 0,6 Sedang 28 Yearly Fairuzzizuan 30 60 0,6 Sedang 29 Zahra Nur Ramadhani 50 70 0,4 Sedang 30 Zahrotun Khoirunnisa 40 70 0,6 Sedang Jumlah 1360 2298 16,8 Rata-rata 45 77 0,6 Presentase KKM 90 Catatan menghitung rata-rata ketuntasan yaitu dengan rumus : Keterangan : F : Frekuensi ketuntasan P : Nilai posttest yang melebihi KKM = 15 orang N : Jumalah siswa yaitu 30 orang F = 27 X 100 30 F = 90 F = P X 100 N

Dokumen yang terkait

Peningkatan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Terbalik (Reciprocal Teaching) Pada Mata Pelajaran Ips

0 7 107

Perbedaan Peningkatan Hasil Belajar Antara Siswa Yang Diajar Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Pembelajaran Konvensional Pada Konsep Protista

0 18 233

Upaya Peningkatan Aktivitas Belajar Dan Hasil Belajar IPS Terpadu Melalui Model Kooperatif Tipe Think Pair Share Pada Siswa Kelas XIA SMK Cahya Kartika Palas Lampung Selatan Tahun Pelajaran 2010/2011

0 11 64

Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Dengan Media Gambar Melalui Metode Diskusi Pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV SDN 1 Cimanuk Kecamatan Waylima Kabupaten Pesawaran Tahun Pelajaran 2011-2012

2 35 77

Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Berbantuan Media Visual Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Sejarah Siswa Kelas X MAN 2 Tanjung Karang Tahun Ajaran 2013/2014

0 5 72

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Talk Write dengan Media Komik pada Siswa Kelas IV SDN 1 Manggarmas Grobogan Semester II Tahun Pelajaran 2015/2016

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Talk Write dengan Media Komik pada Siswa Kelas IV SDN 1 Manggarmas Grobogan Semester II Tahun Pelajaran 2015/2016

0 0 20

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Talk Write dengan Media Komik pada Siswa Kelas IV SDN 1 Manggarmas Grobogan Semester II Tahun Pelajaran 2015/2016

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Talk Write dengan Media Komik pada Siswa Kelas IV SDN 1 Manggarmas Grobogan Semester II Tahun Pelajaran 2015/2016

0 0 136

Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Teknik Instalasi Penerangan Listrik Rumah Sederhana Di SMKN 1 Darul Kamal

0 0 12