Hasil Pretest IPA Kelas Eksperimen dan Kontrol Data Awal

139

4.3.2 Hasil Analisis Deskriptif Data Variabel Terikat

Data yang disajikan berupa data aktivitas dan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA materi perubahan sifat benda di kelas V SD Negeri Kejambon 4 kelas eksperimen dan 10 Kota Tegal kelas kontrol. Selain itu, deskripsi data juga dilengkapi dengan data sebelum penelitian yakni pretest hasil belajar siswa yang dilakukan di kelas eksperimen maupun kontrol untuk mengetahui keadaan awal siswa. Deskripsi data pada variabel terikat dalam penelitian ini meliputi jumlah siswa, skor rata-rata, median, skor minimal, skor maksimal, rentang, varians, dan standar deviasi aktivitas dan hasil belajar siswa. Adapun data hasil penelitian akan dipaparkan secara terperinci dalam deskripsi di bawah ini.

4.3.2.1 Hasil Pretest IPA Kelas Eksperimen dan Kontrol Data Awal

Nilai pretest yang diperoleh digunakan untuk mengetahui kemampuan awal siswa mengenai materi yang akan diajarkan dan selanjutnya untuk mengetahui kedua kelas memiliki kemampuan awal yang homogen relatif sama. Paparan data pretest dijelaskan pada tabel berikut ini. Tabel 4.5. Paparan Data Pretest Hasil Belajar IPA Siswa Pra Eksperimen No. Kriteria Data Pretest Siswa Eksperimen Kontrol 1. Jumlah siswa 21 31 2. Skor rata-rata 55,71 56,77 3. Median 60,00 60,00 4. Skor minimal 15,00 25,00 5. Skor maksimal 80,00 90,00 6. Rentang 65,00 65,00 7. Varians 215,714 325,914 8. Standar deviasi 14,687 18,053 140 Berdasarkan Tabel 4.5, dapat dijelaskan bahwa jumlah sampel kelas eksperimen yaitu 21, nilai rata-rata adalah 55,71, standar deviasi 14,687, nilai tertinggi adalah 80,00, dan nilai terendah adalah 15,00. Pada kelas kontrol, jumlah sampel yaitu 31, kemudian didapatkan nilai rata-rata kelas 56,77, standar deviasi 18,053, nilai tertinggi adalah 90,00, dan nilai terendah adalah 25,00. Berikut ini akan disajikan data nilai pretest dalam bentuk tabel distribusi frekuensi. Adapun cara menentukan interval dalam tabel distribusi frekuensi dapat dilihat pada Lampiran 31. Tabel 4.6. Distribusi Frekuensi Nilai pretest IPA Kelas Eksperimen Kelas Kontrol Nilai Interval f frekuensi Nilai Interval f frekuensi 15 – 27 1 25 – 35 5 28 – 40 2 36 – 46 4 41 – 53 6 47 – 57 5 54 – 66 8 58 – 68 8 67 – 79 3 69 – 79 6 80 – 92 1 80 – 90 3 Jumlah 21 Jumlah 31 Sumber data: Lampiran 33 dan 34 Penyajian data distribusi frekuensi nilai pretest dari kelas eksperimen dapat dilihat pada diagram di bawah ini. Diagram 4.1. Distribusi Frekuensi Nilai Pretest Kelas Eksperimen 2 4 6 8 15 – 27 28 – 40 41 – 53 54 – 66 67 – 79 80 – 92 1 2 6 8 3 1 Ju m lah Si swa Nilai Nilai Pretest Kelas Eksperimen 141 Berdasarkan Tabel 4.6 dan Diagram 4.1 tersebut diketahui bahwa ada 1 siswa yang memperoleh nilai 15 sampai 27, 2 siswa yang memperoleh nilai sampai 28 sampai 40, 6 siswa yang memperoleh nilai 41 sampai 53, 8 siswa yang memperoleh nilai 54 sampai 66, 3 siswa memperoleh nilai 67 sampai 79, dan 1 siswa yang memperoleh nilai 80 sampai 92. Penyajian data distribusi frekuensi nilai pretest dari kelas kontrol dapat dilihat pada diagram di bawah ini. Diagram 4.2. Distribusi Frekuensi Nilai Pretest Kelas Kontrol Berdasarkan Tabel 4.6 dan Diagram 4.2 tersebut diketahui bahwa ada 5 siswa yang memperoleh nilai 25 sampai 35, 4 siswa yang memperoleh nilai sampai 36 sampai 46, 5 siswa yang memperoleh nilai 47 sampai 57, 8 siswa yang memperoleh nilai 58 sampai 68, 6 siswa memperoleh nilai 69 sampai 79, dan 3 siswa yang memperoleh nilai 80 sampai 90. 2 4 6 8 25 – 35 36 – 46 47 – 57 58 – 68 69 – 79 80 – 90 5 4 5 8 6 3 Ju m lah Si swa Nilai Nilai Pretest Kelas Kontrol 142

4.3.2.2 Data Aktivitas Belajar Siswa

Dokumen yang terkait

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICT OBSERVE EXPLAIN (POE) BERBASIS KONTEKSTUAL DALAM PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA SMP KELAS VIII PADA POKOK BAHASAN TEKANAN

2 25 201

Analisis keterampilan proses sains siswa pada model pembelajaran predict, observe, explain (poe) pada materi asam basa

3 12 218

STUDY PERBANDINGAN MODEL PEMBELAJARAN POE (PREDICT- STUDY PERBANDINGAN MODEL PEMBELAJARAN POE (PREDICT- OBSERVE-EXPLAIN) DENGAN PENCOCOKAN KARTU INDEKS TERHADAP HASIL BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI MOJOSONGO V MOJOSONGO JEBRES SURAKARTA TAHUN PE

0 1 15

PENERAPAN STRATEGI “POE” (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA.

0 0 37

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN (POE) BERBASIS KONTEKSTUAL DALAM PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA SMP KELAS VIII PADA POKOK BAHASAN TEKANAN.

1 2 1

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN KETUNTASAN HASIL BELAJAR FISIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) PADA SISWA KELAS VII B SMP NEGERI 2 BALUNG

0 0 1

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICT OBSERVE EXPLAIN (POE) TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR KIMIA SISWA MAN KUOK Navisa

0 0 8

PENINGKATAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR IPA MATERI CAHAYA DAN SIFAT-SIFATNYA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOLABORATIF TIPE PREDICT OBSERVE EXPLAIN (POE) KELAS V SD NEGERI 3 KERTAYASA

0 0 17

BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Landasan Teori 1. Model Pembelajaran Predict, Observe, Explain (POE) - PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICT OBSERVE EXPLAIN (POE) UNTUK MENINGKATKAN SIKAP ILMIAH DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MATERI PERUBAHAN LINGKUNGAN DAN PENGARUH

0 0 25

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN PDEODE (PREDICT-DISCUSS-EXPLAIN-OBSERVE-DISCUSS-EXPLAIN) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KARANGDADAP - repository perpustakaan

0 3 14