Peluang bagi mahasiswa untuk mengembangkan diri: melanjutkan studi,

Evaluasi Diri Institusi Perguruan Tinggi - UPN “Veteran” Jawa Timur, 2016 I - 99 Tabel E.3. Mata Kuliah Pilihan di Program Studi Arsitektur No. Nama Mata Kuliah SKS Mata Kuliah Pilihan 1. Interior 3 Mata Kuliah Pilihan I 2. Apresiasi Arsitektur 3 Mata Kuliah Pilihan I 3. Arsitektur Konstektual 3 Mata Kuliah Pilihan I 4. Arsitektur dan Perilaku 3 Mata Kuliah Pilihan I 5. Arsitektur Tropis 3 Mata Kuliah Pilihan II 6. Utilitas Bangunan Tinggi 3 Mata Kuliah Pilihan II 7. Akustika Bangunan 3 Mata Kuliah Pilihan II 8. Rekayasa Struktur dan Konstruksi 3 Mata Kuliah Pilihan II 9. Arsitektur Hijau 3 Mata Kuliah Pilihan II 10. Arsitektur Pariwisata 3 Mata Kuliah Pilihan III 11. Arsitektur Kota 3 Mata Kuliah Pilihan III 12. Ekologi Perkotaan 3 Mata Kuliah Pilihan III 13. Landsekap 3 Mata Kuliah Pilihan III 14. Arsitektur Kriya 3 Mata Kuliah Pilihan IV 15. Arsitektur Etnik 3 Mata Kuliah Pilihan IV 16. Arsitektur Kiwari 3 Mata Kuliah Pilihan IV 17. Kritik Arsitektur 3 Mata Kuliah Pilihan IV 18. Arsitektur Hemat Energi Pilihan 3 Mata Kuliah Pilihan V 19. Studi Kelayakan Proyek 3 Mata Kuliah Pilihan V 20. Arsitektur Transportasi 3 Mata Kuliah Pilihan V 21. Komunikasi Desain Digital 3 Mata Kuliah Pilihan V 22. Bangunan Pintar 3 Mata Kuliah Pilihan V 23. Perencanaan Perumahan Pilihan 3 Mata Kuliah Pilihan VI 24. Arsitektur Pusaka 3 Mata Kuliah Pilihan VI 25. Perencanaan Kota dan Wilayah 3 Mata Kuliah Pilihan VI 26. Arsitektur Kawasan Pesisir 3 Mata Kuliah Pilihan VI Sumber: Kurikulum Arsitektur 2015 Melanjutkan studi Kurikulum program studi disusun agar mahasiswa memiliki kompetensi yang sangat baik dalam penguasaan ilmu pengetahuan dan teori sesuai program studinya, sehingga memberi peluang untuk mengikuti studi lanjut sesuai bidang ilmunya. Mengembangkan pribadi Kurikulum program studi dirancang agar proses pembelajaran di UPNVJT tidak hanya ditekankan pada aspek hard skills, namun juga memperhatikan aspek soft skills.

7. Peluang bagi mahasiswa untuk mengembangkan diri: melanjutkan studi,

mengembangkan pribadi, memperoleh pengetahuan dan pemahaman materi khusus sesuai dengan bidang studinya, mengembangkan keterampilan yang dapat dialihkan transferable skills, terorientasikan ke arah karir, dan pemerolehan pekerjaan Evaluasi Diri Institusi Perguruan Tinggi - UPN “Veteran” Jawa Timur, 2016 I - 100 Pengembangan soft skills antara lain dilakukan melalui kegiatan-kegiatan pendidikan formal dan kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa melalui UKM Unit Kegiatan Mahasiswa. Pengembangan kurikulum berbasis kompetensi dan sekaligus pening-akatan soft skill dan pemahaman kewirausahaan dalam kerangka Research University diharapkan juga mendorong lulusan untuk aktif dan kreatif membuka lapangan kerja secara mandiri. Memperoleh pengetahuan dan pemahaman materi khusus sesuai dengan bidang studinya Program pengembangan minat, bakat, penalaran keilmuan dan kesejahteraan mahasiswa diwadahi dalam Himpunan Mahasiswa di masing-masing program studi dan organisasi UKM, yang difasilitasi universitas dalam penyediaan dana dan sarana, memungkinkan para lulusan untuk mengembangkan kemampuannya dalam berbagai bidang sesuai potensinya. Hasil nyata ditunjukkan dengan banyaknya mahasiswa yang mendapat penghargaan, kejuaraan dan sertifikat dari berbagai bidang baik dalam bidang akademik maupun non akademik pada tingkat regional, nasinal dan internasional. Mengembangkan keterampilan yang dapat dialihkan transferable skills Program magang, PKL dan Praktek Profesi PP merupakan program yang melatih mahasiswa mengimplementasikan teori dan materi pembelajaran yang telah diperoleh. Melalui program ini, banyak mahasiswa yang setelah lulus langsung direkrut oleh perusahaan tempat magangPKLPP, sehingga memperpendek masa tunggu mencari kerja. Terorientasikan ke arah karir Pusat Karir UPNVJT yang keberadaannya di bawah koordinasi Wakil Rekto III cq. Biro Kemahasiswaan dan Kerjasama berupaya mendekatkan mahasiswa ke dalam dunia kerja. Aktivitas pembinaan karir mahasiswa dimulai sejak mahasiswa berada pada semester 6 dan 7 sampai saat mahasiswa menjelang lulus maupun setelah lulus. Pusat Karir UPNVJT telah dikukuhkan keberadaannya melalui Surat Keputusan Rektor Nomor: Skep164VII2010 tanggal 28 juli 2010 tentang pengangkatan Personalia Pusat Karir UPNVJT, memiliki 4 kegiatan utama yaitu: Pelatihan PK, Sistem Informasi Pusat Karir, Kerjasama, dan Tracer Study. Meskipun baru diresmikan tahun 2013, namun kegiatan yang berkaitan dengan fungsi penyiapan pusat karir bagi mahasiswa sudah dilaksanakan sejak tahun 2007. Pemerolehan pekerjaan Terkait dengan kegiatan Pusat Karir, kegiatan yang paling banyak dilakukan adalah mempersiapkan calon alumni memasuki dunia kerja, misalnya: membuat surat lamaran kerja, resume, persiapan wawancara, pengenalan psikotes serta persiapan Evaluasi Diri Institusi Perguruan Tinggi - UPN “Veteran” Jawa Timur, 2016 I - 101 penyesuaian diri dalam memasuki situasi kerja. Bursa Kerja dilaksanakan setiap menjelang wisuda, 2 kali dalam setahun, yaitu menjelang wisuda bulan Juli dan Januari yang bekerja sama dengan pihak konsultan HRD dan lembaga pencari tenaga kerja. Misi pembelajaran UPNVJT sejalan dengan Renstra adalah mengarahkan hasil lulusan yang memiliki kompetensi penguasaan pengetahuan yang unggul, keahlian