AGB221 Kewirausahaan 32-3 AGB233Hukum dan Etika Bisnis 22-0 AGB203 Metode Kuantitatif Bisnis I 32-3 AGB204 Peramalan Bisnis 32-3 AGB212 Sistem Informasi Bisnis 22-0

472 No Kode Nama Ganjil Gena p 25 AGB421 Praktek Kewirausahaan Entrepreneurial Experience 30-9 AGB221, AGB304, AGB333, AGB339, AGB33B 7 26 AGB498 Seminar 1 AGB303 7 27 AGB499 Skripsi 6 AGB303 7 Sub Total sks 76 tidak diperhitungkan dalam SKS Kumulatif dan IPK Minor: Kewirausahaan Agribisnis No Mata Kuliah Sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap 1 AGB111 Dasar-Dasar Bisnis 33-0 2,4 2 AGB221 Kewirausahaan 32-3 3 3 AGB336 Koperasi dan Kelembagaan Agribisnis 33-0 5 4 AGB338 Ekonomi Agribisnis 33-0 AGB111 6 5 AGB33B Perencanaan Bisnis 32-3 AGB111 6 Total sks Minor 15 Deskripsi Mata Kuliah 1. AGB111 Dasar-Dasar Bisnis 33-0 Mata kuliah ini memberikan pengetahuan, keterampilan dan kemampuan kepada mahasiswa mengenai konsepbisnis, sistem agribisnis dan keterkaitan antar subsistem, eksplorasi lingkungan bisnis, aplikasi prinsip ekonomi dalambisnis, pengambilan keputusan dibawah risiko dan ketidakpastian serta aplikasi prinsip manajemen dalam bisnis.

2. AGB221 Kewirausahaan 32-3

Mata kuliah ini didesain untuk memberikan pengetahuan, keterampilan dan kemampuan kepada mahasiswa tentang perkembangan konsep- konsep kewirausahaan, peranan kreativitas, inovasi, dan berbagai kecerdasan dalam kewirausahaan, serta berbagai hal yang terkait dengan persiapan untuk menjadi wirausaha.

3. AGB233Hukum dan Etika Bisnis 22-0

Mata kuliah ini memberikan pengetahuan, keterampilan dan kemampuan kepada mahasiswa tentang aspek legal dan prinsip moral sebagai kerangka yang jelas bagi pemangku kepentingan agribisnis, agar dicapai 473

4. AGB203 Metode Kuantitatif Bisnis I 32-3

Prasyarat: STK211 Mata kuliah ini memberikan pengetahuan, keterampilan dan kemampuan kepada mahasiswa tentang kegunaan, persyaratan dan prosedur berbagai metode statistika, yang umum digunakan untuk menganalisis permasalahan bisnis, yang mencakup metode statistik nonparametrik bivariate interdependency, bivariate dependency, multivariate dependency dan multivariate interdependency.

5. AGB204 Peramalan Bisnis 32-3

Prasyarat: STK211 Mata kuliah ini memberikan pengetahuan, keterampilan dan kemampuan kepada mahasiswa tentang peramalan bisnis yang mencakup berbagai metode peramalan yang umum digunakan untuk menyusun perencanaan dan pengambilan keputusan bisnis, meliputi model time series naive, average, trend, smoothing exponential, dekomposisi, arima, sarima, ARCHGARCH, model kausal, dan metode peramalan kualitatif.

6. AGB212 Sistem Informasi Bisnis 22-0

Mata kuliah ini memberikan pengetahuan, keterampilan dan kemampuan kepada mahasiswa tentang permasalahan dan perkembangan serta peran Sistem Informasi Bisnis; pengertian sistem,informasi,dan Sistem Informasi Bisnis; struktur Sistem Informasi Bisnis; konsep dan teknologi informasi dalam agribisnis; siklus hidup sistem dalam Sistem Informasi Bisnis; sistem informasi personal; sistem informasi kelompok; sistem informasi perusahaan; evaluasi dan jaminan mutu Sistem Informasi Bisnis; dan implikasi etis dari Sistem Informasi Bisnis.

7. AGB213 Dinamika Pasar Agribisnis 33-0