NTP415 Penyimpanan dan Pergudangan 22-0 NTP438 Nutrisi Aneka Satwa 22-0 NTP497 Praktek Lapang 2 NTP498 Seminar 1 NTP499 Skripsi 6

247 Prasyarat: NTP241 Pada kuliah ini mahasiswa akan mendapatkan pengetahuan tentang konsep perencanaan penyediaan hijauan, ciri-ciri wilayah pengembangan peternakan rakyat dan peternakan komersial, metode pengukuran potensi penyediaan hijauan wilayah, pola-pola penyediaan hijauan, wilayah, program lintas sektoral, dan analisis pengambilan keputusan dalam perencanaan SWOT; Peranan strategis hijauan pakan dalam sistem perencanaan, faktor determinan ketersediaan hijauan pakan; Perdagangan hijauan pakan; Renstra penyediaan hijauan pakan nasional; Konsep sustainability pertanian organik.; Aplikasi GIS dalam perencanaan

23. NTP415 Penyimpanan dan Pergudangan 22-0

Mata kuliah ini membahas tentang persyaratan penyimpanan bahan pakan, persyaratan gudang, dan faktor-faktor yang mempengaruhi perubahan nutrien selama penyimpanan, teknik penyusunan bahan baku dalam pergudangan

24. NTP438 Nutrisi Aneka Satwa 22-0

Mata Kuliah ini membahas tentang kebutuhan nutrien dan penyusunan ransum dari hewan kesayangan anjing, kucing, kelinci, dan ternak kesayangan lainnya.

25. NTP497 Praktek Lapang 2

Prasyarat : telah memenuhi 105 sks Kegiatan untuk menambah pengetahuan dan keterampilan mahasiswa pada bidang nutrisi dan teknologi pakan, mengidentifikasi masalah dan mendapatkan pemecahan masalah

26. NTP498 Seminar 1

Prasyarat : telah memenuhi 105 sks Penyampaian artikel berbentuk proposal penelitian atau studi literatur atau hasil penelitian pada forum ilmiah.

27. NTP499 Skripsi 6

Prasyarat : telah memenuhi 105 sks Penelaahan dan pemecahan masalah dibidang nutrisi dan teknologi pakan menurut kaidah-kaidah ilmiah dalam bentuk penelitian dan tulisan ilmiah 248 249 Fakultas Kehutanan 250 Program Studi : Manajemen Hutan Capaian Pembelajaran : Mampu menerapkan dan mengintegrasikan ilmu-ilmu kealaman dasar, sosial, ekonomi dan kebijakan; menerapkan metode-metode kuantitatif dan kualitatif; dan menerapkan ilmu dan teknik kehutanan yang diperlukan dalam merencanakan, mengorganisasikan, melaksanakan dan mengevaluasi sistem pengurusan dan pengelolaan hutan berbasis ekosistem. Minor : Perencanaan Kehutanan Capaian Pembelajaran : Mampu melaksanakan inventarisasi sumberdaya hutan dan analisis kuantitatif untuk membuat perencanaan pengelolaan hutan berbasis ekosistem. Minor : Kebijakan Kehutanan Capaian Pembelajaran : Mampu membuat analisis kuantitatif dan kualitatif untuk menyusun alternatif skema pengurusan hutan dan merumuskan kebijakan pengelolaan hutan berbasis ekosistem. Minor : Pemanfaatan Sumberdaya Hutan Capaian Pembelajaran : Mampu merumuskan dan mencari alternatif pemecahan masalah dalam pemanfaatan sumberdaya hutan untuk mendukung pengelolaan hutan lestari;terampil dalam pelaksanaan pemanfaatan sumberdaya hutan, dan tanggap terhadap masalah dan peluang dalam pemanfaatan sumberdaya hutan Struktur Kurikulum No. Mata Kuliah sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap Mata Kuliah Tingkat Persiapan Bersama 1 IPB101- 104 atau IPB110 Agama 32-2 1 2 IPB106 Bahasa Indonesia 21-2 1 3 IPB107 Pengantar Ilmu Pertanian 22-0 1 4 MAT100 Pengantar Matematika 32-2 1 5 KIM101 Kimia 32-3 1 6 BIO100 Biologi 32-3 1 7 EKO100 Ekonomi Umum 32-3 1 8. IPB111 Pendidikan Pancasila 21-2 2 9 IPB108 Bahasa Inggris 32-2 2 10 IPB112 Olahraga dan Seni 10-3 2 11 FIS100 Fisika 32-3 2 251 No. sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap 12 MAT103 Kalkulus 32-3 2 13 KPM130 Sosiologi Umum 32-2 2 14 AGB100 Pengantar Kewirausahaan 11-0 2 Sub total sks 34 Mata Kuliah Interdep 1 KSH210 Konservasi Sumberdaya Alam Hayati 22-0 3 2 STK211 Metode Statistika 32-3 3 3 SVK211 Dendrologi 32-3 3 4 TSL202 Pengantar Ilmu Tanah 32-3 3 5 GFM221 Klimatologi 33-0 3 6 KPM210 Dasar-dasar Komunikasi 32-3 3 7 MAN101 Pengantar Manajemen 33-0 4 8. SVK212 Ekologi Hutan 32-3 4 9 SVK232 Perlindungan Hutan 32-3 4 10 HHT201 Hasil Hutan Sebagai Bahan Baku 22-0 4 11 HHT202 Pengolahan Hasil Hutan 22-0 4 12 SVK299 Praktek Pengenalan Ekosistem Hutan 10-3 4 13 SVK322 Silvikultur 32-3 5 Sub total sks 34 Mata Kuliah Mayor 1 MNH201 Pengantar Ilmu Kehutanan dan Etika Lingkungan 22-0 3 2 MNH211 Ilmu Ukur Tanah dan Pemetaan Wilayah 32-3 3 3 MNH212 Inventarisasi Sumberdaya Hutan 32-3 MNH211 4 4 MNH291 Metode Penulisan Ilmiah 21-2 4 5 MNH322 Kebijakan dan Perundang- undangan kehutanan 22-0 4 6 MNH313 Teknik Inventarisasi Sumberdaya Hutan 32-3 MNH212 5 7 MNH341 Hidrologi Hutan 32-3 5 8. MNH316 Biometrika Hutan 32-3 5 9 MNH323 Kehutanan Masyarakat 32-3 MNH201 5 10 MNH331 Pemanenan Hutan 32-3 MNH212 5 11 MNH202 Praktek Pengelolaan Hutan 20-6 6 12 MNH315 Geomatika dan Inderaja Kehutanan 32-3 MNH212 6 13 MNH327 Ekonomi Pengurusan Hutan 33-0 6 14 MNH324 Pengusahaan Hutan 22-0 MNH314 6 15 MNH325 Pengelolaan Hutan Rakyat 22-0 6 16 MNH332 Pembukaan Wilayah Hutan 32-3 MNH331 6 17 MNH317 Pengelolaan DAS Terpadu 32-3 MNH341 6 18 MNH314 Manajemen Hutan 32-3 MNH212 6 19 MNH425 Penilaian Hutan 32-3 7

20 MNH426 Analisis Kebijakan Kehutanan 22-0

7 21 MNH433 Operasi Pemanfaatan Hutan 32-3 MNH332 7 22 MNH434 Analisis Biaya Pengelolaan Hutan 32-3 EKO100 7 23 MNH403 PKLKKN 3 8 252 No. sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap 24 MNH404 Seminar 1 8 25 MNH405 Skripsi 6 8 Sub total sks 69 Mata Kuliah Pilihan MayorMayor Elektif 1 MNH221 Tenurial Kehutanan 22-0 5 2 MNH429 Akuntansi Kehutanan 32-3 5 3 MNH333 Ilmu Kerja Hutan 32-3 6 4 MNH428 Analisis Investasi Kehutanan 32-3 6 5 MNH418 Perencanaan Hutan 32-3 7 6 MNH419 Dasar-dasar Pemodelan Kehutanan dan Lanskap 32-3 7 Mata Kuliah PenunjangSuppporting Course yang Direkomendasikan 1 SVK427 Agroforestry 32-3 5 2 SVK333 Ilmu Penyakit Hutan 32-3 6 3 SVK335 Kebakaran Hutan 32-3 6 4 SVK323 Silvikultur Hutan Alam 32-3 7 tidak diperhitungkan dalam SKS Kumulatif dan IPK Minor: Perencanaan Kehutanan No. Mata Kuliah sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap 1 MNH211 Ilmu Ukur Tanah dan Pemetaan Wilayah 32-3 3 2 MNH212 Inventarisasi Sumberdaya Hutan 32-3 MNH211 4 3 MNH313 Teknik Inventarisasi Sumberdaya Hutan 32-3 MNH212 5 4 MNH315 Geomatika dan Inderaja Kehutanan 32-3 MNH212 6 5 MNH316 Biometrika Hutan 32-3 5 Total sks minor 15 Minor: Kebijakan Hutan No. Mata Kuliah sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap 1 MNH322 Kebijakan dan Perundang- undangan Kehutanan 22-0 4 2 MNH323 Kehutanan Masyarakat 32-3 MNH201 5 3 MNH327 Ekonomi Pengurusan Hutan 33-0 6 4 MNH324 Pengusahaan Hutan 22-0 MNH314 6 5 MNH325 Pengelolaan Hutan Rakyat 22-0 6 6 MNH426 Analisis Kebijakan Kehutanan 22-0 7 7 MNH425 Penilaian Hutan 32-3 7 Total sks minor 17 253 No. Mata Kuliah sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap 1 MNH331 Pemanenan Hutan 32-3 MNH212 5 2 MNH332 Pembukaan Wilayah Hutan 32-3 MNH331 6 3 MNH333 Ilmu Kerja Hutan 32-3 6 4 MNH433 Operasi Pemanfaatan Hutan 32-3 MNH332 7 5 MNH434 Analisis Biaya Pengelolaan Hutan 32-3 EKO100 7 Total sks minor 15 Deskripsi Mata Kuliah 1. MNH201 Pengantar Ilmu Kehutanan dan Etika Lingkungan22-0 Mata kuliah ini membahas ruang lingkup ilmu kehutanan, gambaran hutan-hutan di Indonesia, pembangunan kehutanan, kontribusi sumberdaya hutan dalam pembangunan nasional; isu-isu lingkungan nasional dan global.

2. MNH211 Ilmu Ukur Tanah dan Pemetaan Wilayah 32-3