ARL415 Desain Taman Tematik 20-6

156

5. ARL413 Komputer Grafik untuk Desain Lanskap 20-6

Prasyarat: ARL302 Mata kuliah ini mempelajari tentang pembuatan model lanskap 2D, model lanskap 3D, animasi 3D dan simulasi lanskap 4D serta penggunaannya dalam proses desain lanskap mulai dari menerjemahkan hasil survei tapak sampai dengan produk desain ke dalam berbagai bentuk presentasi digital.

6. ARL415 Desain Taman Tematik 20-6

Prasyarat:ARL212 Mata kuliah ini mempelajari definisi, pengertian dan pengklasifikasian taman- taman dengan tema khusus; mempelajari dan membuat desain taman dengan berbagai macam tema. 157 Fakultas Kedokteran Hewan 158 Program Studi : Kedokteran Hewan Capaian Pembelajaran : 1. Mampu menjelaskan dan mengaplikasikan IPTEKS biomedik dan mengkategorikan hewan sehat dan sakit, berdasarkan gambaran anatomis-fisiologis, gejala klinis, perubahan patologis, dan teknik diagnostik laboratorium secara tepat. 2. Mampu menjelaskan tentang pengendalian, pemberantasan, dan pengobatan penyakit dan zoonosis, promosi kesehatan dan kesejahteraan hewan serta menjamin keamanan dan mutu produk hewan secara tepat. 3. Menguasai konsep struktur hewan, kesehatan hewan, diagnostik laboratorium, penyakit zoonosis untuk bekerja sebagai peneliti, pendidik, quality assurance, quality control, wirausahawan, birokratpegawai pemerintahan. 4. Memiliki jiwa leadership, kemampuan wirausaha, mampu berkomunikasi, gigih, dan bertanggung jawab pada pekerjaan secara mandiri maupun berkelompok, menghormati klien dan tim kerja, serta memiliki spiritualitas dan komitmen yang tinggi. Struktur Kurikulum No. Mata Kuliah sks Prasyarat Semester Kode Nama Gan jil Genap Mata Kuliah Tingkat Persiapan Bersama 1 IPB101- 104 atau IPB110 Agama 32-1 2 2 IPB111 Pendidikan Pancasila 21-1 2 3 IPB106 Bahasa Indonesia 21-1 1 4 IPB107 Pengantar Ilmu Pertanian 22-0 1 5 IPB108 Bahasa Inggris 32-1 2 6 IPB112 Olahraga dan Seni 10-1 1 7 MAT101 Landasan Matematika 32-1 1 8 KIM101 Kimia 32-1 1 9 BIO100 Biologi Dasar 32-1 1 10 FIS100 Fisika 32-1 1 11 EKO100 Ekonomi Umum 32-1 2 159 No. Kode Nama Gan jil Genap 12 KPM130 Sosiologi Umum 32-1 2 13 AGB100 Pengantar Kewirausahaan 11-0 1 Sub Total sks 31 Mata Kuliah Interdep 1 BIK201 Biokimia Umum 32-1 KIM 101, BIO 100 2 2 NTP231 Pengantar Ilmu Nutrisi 32-1 BIO100 3 3 STK211 Metodologi Statistika 32-1 MAT101 3 4 NTP436 Teknik Formulasi Ransum dan Sistem Informasi Pakan 32-1 NTP231 4 Sub Total sks 12 Mata Kuliah Mayor 1 AFF211 Anatomi Veteriner I 32-1 BIO100 2 2 AFF212 Histologi Veteriner I 21-1 BIO100 3 3 AFF225 Fisiologi Veteriner I 32-1 BIK201, BIO100 3 4 AFF213 Embriologi dan Genetika Perkembangan 32-1 BIO100 3 4 5 AFF214 Anatomi Veteriner II 32-1 AFF211 3 6 AFF215 Histologi Veteriner II 21-1 AFF212 4 7 AFF226 Fisiologi Veteriner II 32-1 AFF 225, AFF224 4 8 AFF224 Biokimia Medis 22-0 BIK201 3 9 AFF311 Anatomi Topografi 32-1 AFF214 4 10 AFF331 Farmakologi I 22-0 AFF226 5 11 AFF332 Farmakologi II 32-1 AFF331 6 12 AFF431 Toksikologi Veteriner 21-1 AFF332 7 13 IPH222 Bakteriologi dan Mikologi Veteriner 32-1 BIO100, BIK201 3 4 14 IPH223 Virologi Veteriner 21-1 BIO100, BIK201 3 4 15 IPH231 Parasitologi Veteriner : Ektoparasit 21-1 BIO100, AFF211 3 4 16 IPH331 Parasitologi Veteriner : Endoparasit 32-1 KRP341 atau bersamaan 5 6 17 IPH322 Imunologi Medis 22-0 IPH222, IPH223 atau bersamaan 5 4 18 IPH311 Ilmu Kesehatan Masyarakat 11-0 IPH222, IPH223 5 19 IPH411 Higiene Pangan Asal Hewan 32-1 IPH311 IPH222 IPH223 6 20 IPH324 Penyakit Bakterial dan Mikal 32-1 IPH222, IPH322, KRP341 7 6 160 No. Kode Nama Gan jil Genap 21 IPH325 Penyakit Viral 21-1 IPH223, IPH322, KRP341 7 6 22 IPH412 Zoonosis 22-0 IPH331, IPH324, IPH325 atau bersamaan 7 23 IPH413 Epidemiologi dan Ekonomi Veteriner 21-1 STK211, IPH323, IPH421, IPH331 7 8 24 KRP311 Diagnostik Klinik Veteriner 32-1 AFF311, AFF226, AFF224 5 25 KRP321 Ilmu Bedah Umum Veteriner 32-1 AFF311 5 6 26 KRP341 Patologi Umum 32-1 AFF226, AFF215, AFF214, IPH322 atau bersamaan 5 27 KRP331 Ilmu dan Teknologi Reproduksi 32-1 AFF213, AFF226 5 28 KRP342 Patologi Sistemik I 22-0 KRP341 6 29 KRP312 Ilmu Penyakit Dalam I 22-0 KRP311 6 30 KRP323 Ilmu Bedah Khusus I 21-1 KRP321 7 6 31 KRP332 Ilmu Kebidanan dan Kemajiran 32-1 KRP331 KRP343 6 32 KRP441 Patologi Sistemik II 32-1 KRP342 7 33 KRP411 Ilmu Penyakit Dalam II 22-0 KRP312 7 34 KRP421 Ilmu Bedah Khusus II 21-1 KRP321 7 6 35 KRP322 Radiologi Veteriner 21-1 KRP321 7 6 36 KRP412 Patologi Klinik 21-1 KRP 311 AFF224 KRP342 7 6 37 KRP442 Patologi Unggas 22-0 KRP 441 8 38 KRP413 Dietetik Klinik 22-0 NTP 436, KRP 411, KRP 421, KRP 323 atau bersamaan 7 8 39 KRP414 Demonstrasi Klinik 10-1 KRP 411, KRP 323, KRP 421 8 40 KRP451 Sediaan Farmasi dan Terapi Umum 21-1 AFF332 7 8 41 FKH200 Penghayatan Profesi Kedokteran Hewan 10-1 1 42 FKH297 Metodologi Ilmiah 21-1 IPB 106, STK 211 atau bersamaan 3 4 43 FKH300 Pengelolaan Kesehatan Hewan dan Lingkungan 21-1 AFF 226, NTP 231, IPH 222, 5 6 161 No. Kode Nama Gan jil Genap IPH 223, IPH331 atau bersamaan 44 FKH308 Kesejahteraan hewan 21-1 AFF226 Bersamaan KRP311 5 45 FKH400 Etika dan Legislasi Veteriner 22-0 IPH 331, IPH324, IPH325 KRP 411, KRP 323, KRP 421 8 46 FKH498 Seminar 10-1 FKH297 8 47 FKH499 Skripsi 50-5 Semua MK 8 Sub Total sks 110 Mata Kuliah Pilihan Mayor 4 sks 1 FKH302 Ilmu Perilaku Hewan 22-0 AFF226 5 4 2 FKH303 Manajemen kesehatan Hewan Laboratorium 22-0 KRP341 7 6 3 FKH304 Instrumentasi Biomedis 22-0 BIO100, FIS100 3 4 4 FKH305 Manajemen Kesehatan Satwa Aquatik 22-0 KRP341 7 6 5 FKH306 Manajemen Kesehatan Satwa Liar 22-0 KRP341 7 6 6 FKH307 Manajemen Kesehatan Unggas, 22-0 KRP341 7 6 tidak diperhitungkan dalam SKS kumulatif dan IPK Deskripsi Mata Kuliah

1. AFF211 Anatomi Veteriner I 32-1