KOM431 Temu Kembali Informasi 32-2 FMP400 Pengantar Bioinformatika 32-2

420 32-2 Prasyarat: KOM322 Mata kuliah ini membahas mengenai suara dan bahasa alami berdasarkan state of the art, ruang lingkup kajian, sinyal, pemrosesan, dan pengenalannya dalam situasi isolated dan connected. Lebih lanjut pembahasan akan fokus kepada ekspresi regular dan N-Grams untuk memodelkan bahasa menggunakan pendekatan algoritmik, sehingga teknik-teknik yang diperkenalkan dapat secara langsung diimplementasikan menggunakan aplikasi tertentu. Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat memahami dan dapat menjelaskan prinsip-prinsip dalam pengolahan sinyal suara mulai dari ekstraksi sampai dengan pengenalan pola, teknik-teknik dalam pemrosesan bahasa, serta menerapkannya pada aplikasi praktis menggunakan perangkat lunak tertentu. 39. KOM341 Pengantar Teknologi Geospasial 32-2 Prasyarat: KOM205 Mata kuliah ini menjelaskan teknologi yang digunakan untuk menangkap, menyimpan, melakukan query, menganalisis dan menampilkan data geospasial, teori tentang penentuan lokasi, sistem koordinat, pemodelan data spasial dan kartografi, serta sistem infomasi geografis SIG yang menerapkan arsitektur web-service. Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat menggunakan perangkat lunak geospasial untuk menyelesaikan permasalahan keruangan khususnya dalam bidang pertanian dan bidang lain yang terkait, serta mampu membangun basis data spasial dan SIG berbasis web.

40. KOM431 Temu Kembali Informasi 32-2

Prasyarat: STK202, KOM207 Mata kuliah ini berisi pengantar ke temu kembali informasi TKI, dasar-dasar temu kembali informasi mencakup pemodelan, evaluasi, kueri, operasi teks dan multimedia, pengindeksan dan pencarian, serta pengantar ke perpustakaan digital dan perkembangan terbaru dalam TKI. Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat membedakan penggunaan TKI dengan data retrieval, membedakan model-model populer untuk TKI, dapat mengukur kinerja sistem TKI, menjelaskan peranan proses parsing, stemming, indexing dalam TKI serta melakukan implementasi sederhana dan menjelaskan pemanfaatan TKI dalam berbagai bidang. 421

41. FMP400 Pengantar Bioinformatika 32-2

Mata kuliah ini membahas pengantar bioinformatika yang meliputi peranan informasi sekuens DNA dan protein dalam memahami proses biologi, sumber daya basis data dan aplikasi-aplikasi yang digunakan secara luas di bidang bioinformatika, algoritme-algoritme yang digunakan untuk memecahkan permasalahan di bidang bioinformatika, khususnya yang terkait dengan sekuens DNA dan protein, seperti persoalan sequence alignment beserta struktur datanya, algoritme untuk phylogenetic tree, dan pengenalan penerapan machine learning pada bioinformatika. Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat memahami dan mampu menerapkan algoritme bioinformatika serta membuat aplikasinya untuk memecahkan permasalahan dalam bidang bioinformatika, khususnya yang terkait dengan analisis sekuen DNA dan protein. 422 Program Studi : Fisika Capaian Pembelajaran : 1. Mampu merumuskan gejala dan masalah fisika melalui analisis dengan menggunakan hasil observasi. 2. Mampu menghasilkan model matematis atau model fisis dengan tingkat kesesuaian yang tinggi dengan hipotesis atau prakiraan dampak dari fenomena alam yang menjadi subyek pembahasan. 3. Mampu melakukan analisis terhadap berbagai alternatif solusi permasalahan fisika yang tersedia dan menyajikan simpulan analisis untuk pengambilan keputusan yang tepat. 4. Mampu menunjukkan dan memprediksi potensi penerapan perilaku fisika untuk teknologi terkini. 5. Mampu mendiseminasikan kajian penelaahan masalah fisika, perilaku fisika atau gejala alam sederhana secara akurat dalam bentuk laporan atau kertas kerja. 6. Menguasai konsep teoritis fisika dengan pendekatan klasik dan kuantum yang mencakup struktur, sifat-sifat fisis mekanik, listrik, magnetik, termal, gelombang, dan optik. 7. Menguasai prinsip dan aplikasi fisika matematika, komputasi fisika dan instrumentasi . 8. Menguasai pengetahuan tentang teknologi yang berdasarkan fisika dan pemanfaatannya. 9. Mampu merencanakan, mengatur, dan melaksanakan kegiatan secara rinci, sesuai dengan lingkup pekerjaan dan lingkungan sosialnya. 10. Mampu berkomunikasi secara efektif dalam suatu tim maupun dalam lingkungan yang lebih luas.. Minor Instrumentasi Elektronik Capaian Pembelajaran : Dapat merancang perangkat pengamatan besaran fisis terutama yang berbasis elektronika dan komputer. 423 No Matakuliah Bobot sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Gena p Mata Kuliah Tingkat Persiapan Bersama 1 IPB100- 104 atau IPB100 Agama 32-2 2 2 IPB111 Pendidikan Pancasila 21-2 1 3 IPB106 Bahasa Indonesia 21-2 2 4 IPB107 Pengantar Ilmu Pertanian 22-0 1 5 IPB108 Bahasa Inggris 32-2 1 6 IPB112 Olahraga dan Seni 10-3 1 7 MAT113 Kalkulus 1A 32-2 1 8 KIM101 Kimia 32-3 2 9 BIO100 Biologi 32-3 2 10 FIS101 Fisika Dasar 1 32-3 1 11 FIS102 Fisika Dasar 2 32-3 2 12 MAT114 Kalkulus 1B 32-2 MAT113 2 13 EKO100 Ekonomi Umum 32-2 2 14 KPM130 Sosiologi Umum 32-2 1 15 AGB100 Pengantar Kewirausahaan 11-0 1 Sub Total sks 37 Matakuliah Interdepartemen 1 KOM202 Algoritma dan Pemrograman 32-3 3 2 STK211 Metoda Statistika 32-2 3 Sub Total sks 6 Matakuliah Mayor 1 FIS211 Mekanika 1 32-2 FIS101 3 2 FIS243 Fisika Matematik 1 32-2 MAT114 3 3 FIS253 Elektronika Analog 32-3 3 4 FIS217 Termodinamika 32-3 3 5 FIS256 Eksperimen Fisika Lanjut 1 21-3 4 6 FIS218 Mekanika 2 32-2 FIS211 4 7 FIS244 Fisika Matematik2 32-2 FIS243 4 8 FIS254 Elektronika Digital 32-3 FIS253 4 9 FIS216 Gelombang 32-3 FIS101 4 10 FIS246 Fisika Komputasi 32-3 FIS243 4 11 FIS234 Biofisika 32-3 4 12 FIS311 Elektromagnetika 43-2 FIS102 5 13 FIS359 Eksperimen Fisika Lanjut 2 21-3 5 14 FIS325 Fisika Statistik 32-2 FIS217 5 15 FIS357 Mikroprosesor dan Antarmuka 32-3 FIS254 5 16 FIS321 Fisika Kuantum 32-2 FIS244 5 17 FIS343 Simulasi Sistem Fisis 21-3 FIS246 5 18 FIS323 Fisika Sistem Kompleks 32-2 FIS244 5 19 FIS335 Optika dan Fotonika 32-3 FIS311 6 20 FIS328 Fisika Zat Padat 32-2 FIS311 6 21 FIS354 Sensor dan Tranduser 32-3 6 22 FIS326 Fisika Atom dan Molekul 32-2 FIS321 6 424 No sks Prasyarat Kode Nama Ganjil Gena p 23 FIS332 Fisika Material 22-0 6 24 FIS451 Sistem Kendali 32-3 7 25 FIS435 Biomaterial 22-0 7 26 FIS455 Metode Karakterisasi Material 32-3 FIS328 7 27 FIS425 Fisika Nuklir dan Partikel 32-2 FIS321 7 28 FIS437 Nanofisika 22-0 FIS321 7 29 FIS491 Kolokium 1 7 8 30 FIS492 Seminar 1 7 8 31 FIS493 Tugas Akhir 1 4 7 8 32 FIS494 Tugas Akhir 2 2 7 8 Sub Total sks 87 Mata Kuliah Mayor Elektif 1 FIS339 Fisika Membran 32-3 FIS234 6 2 FIS324 Teori Relativitas 32-2 6 3 FIS457 Sistem Pengukuran Terdistribusi 32-3 7 4 FIS431 Fisika Semikonduktor 32-3 FIS328 7 5 FIS433 Superkonduktivitas 32-3 FIS328 7 Sub Total sks 15 tidak diperhitungkan dalam SKS Kumulatif dan IPK Minor: Instrumentasi Elektronik No . Mata Kuliah sks Prasyarat Semester Kode Nama Ganjil Genap 1 FIS253 Elektronika Analog 32-3 3 2 FIS254 Elektronika Digital 32-3 FIS253 4 3 FIS357 Mikroprosesor dan Antarmuka 32-3 FIS254 5 4 FIS350 Sensor dan Transduser 32-3 FIS253 6 5 FIS451 Sistem Kendali 32-3 6 Total sks Minor 15 Deskripsi Mata Kuliah 1. FIS211 Mekanika 1 32-2 Prasyarat: FIS101 Matakuliah ini merupakan pendalaman dari mata kuliah Fisika Dasar 1 PKU yang membahas tentang aljabar vektor, mekanika newton, osilasi, gerak umum dalam tiga dimensi, sistem kerangka non-inersial, gravitasi dan medan sentral. 425 Prasyarat: MAT 114 Mata kuliah ini bertujuan memberi bekal kemampuan analitik bagi mahasiswa untuk menyelesaikan masalah-masalah fisika pada mata kuliah lainnya. Topik-topik dalam mata kuliah ini mencakup pembahasan tentang : deret,bilangan kompleks, aljabar linier, diferensiasi parsial, integral lipat, dan analisa vektor.

3. FIS253 Elektronika Analog 32-3