Sumber Belajar 1. Pegangan Guru: Media Penilaian

F. Sumber Belajar 1. Pegangan Guru:

Sukwiyati, dkk. 2009. Ekonomi SMA kelas X. Jakarta: Yudhistira. Indrastuti. 2007. Pengetahuan Sosial Ekonomi SMA kelas X. Jakarta: Sinar Grafika. Ritinga. 2006. Ekonomi SMA kelas X. Jakarta: Phibeta. 2. Pengangan Siswa: LKS.

G. Media

Whiteboard Spidol Buku Pelajaran Buku Paket. OHP Alat peraga berupa gambar

H. Penilaian

Jenis tagihan : Ulangan harian Bentuk : Essay Soal 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi? 2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi tradisonal? 3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi pasar? 4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi campuran? 5. Jelaskan apa yang dimaksud dengan sistem ekonomi komando? 6. Sebutkan kelebihan sistem ekonomi pasar 7. Sebutkan kelebihan sistem ekonomi komando 8. Sebutkan kelemahan sistem ekonomi pasar PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 9. Sebutkan kelemahan sistem ekonomi komando 10. Sebutkan tujuan-tujuan yang dapat dicapai pemerintah dalam sistem ekonomi campuran Kunci jawaban 1. Sistem ekonomi adalah suatu susunan dari unsur-unsur ekonomi yang saling berhubungan dan bekerja secara bersama-sama sebagai suatu kesatuan untuk mencapai tujuan tertentu. Unsur-unsur ekonomi tersebut meliputi: a. Unit-unit ekonomi seperti rumah tangga, perusahaan, serikat buruh, instansi pemerintah, dan lembaga-lembaga lain yang berkaitan dengan kegiatan ekonomi. b. Pelaku-pelaku ekonomi seperti konsumen, produsen, buruh, investor, dan pejabat-pejabat yang terkait. c. Lingkungan sumber daya alam SDA dan sumber daya manusia SDM. Tujuan sistem ekonomi adalah a. Pengembangan kebebasan individu untuk bersaing secara bebas sempurna di pasar. b. Kepemilikan pribadi terhadap faktor-faktor produksi yang diakui. c. Pembentukan harga pasar . 2. Sistem ekonomi tradisional ini merupakan sistem ekonomi yang dijalankan secara bersama untuk kepentingan bersama demokratis, sesuai dengan tata cara yang biasa ditempuh oleh nenek moyang sebelumnya. 3. Sistem ekonomi pasar adalah Pada sistem ekonomi pasar, kehidupan ekonomi diharapkan dapat berjalan bebas sesuai dengan mekanisme proses. Siapa saja bebas memproduksi barang dan jasa, sehingga mendorong masyarakat untuk bekerja lebih giat dan efisien. Dengan demikian bagi produsen memungkinkan memperoleh laba sebesar-besarnya. Jika barang PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI atau jasa dapat dipasarkan, pada akhirnya produsen akan menyesuaikan dengan keinginan dan daya beli konsumen. 4. Sistem ekonomi campuran adalah suatu sistem organisasi ekonomi yang ditandai dengan keikutsertaan pemerintah dalam hal penentuan cara-cara mengatasi masalah-masalah ekonomi yang dihadapi masyarakat. 5. Sistem ekonomi komando adalah sistem ekonomi dimana pemerintah pusat menentukan kebijakan penggunaan faktor produksi di seluruh wilayah pemerintahan. 6. Kelebihan dari sistem ekonomi pasar adalah sebagai berikut: a. Kebebasan memilih alat produksi dan modal. b. Kebebasan berusaha, memilih pekerjaan, dan menentukan konsumsi. c. Terdapat persaingan di antara pengusaha. 7. Sistem ekonomi komando memiliki kelebihan-kelebihan sebagai berikut: a. Pemerintah bertanggung jawab penuh terhadap perekonomian. b. Relatif mudah melakukan pemerataan pendapatan dan pengendalian harga. c. Relatif mudah menentukan dan melaksanakan produksi dan distribusi barang. d. Pengangguran dapat dapat dieliminasi. 8. Di samping beberapa kelebihan di atas, pada sistem ekonomi pasar juga terdapat beberapa kelemahan atau kekurangan sebagai berikut: a. Terjadi persaingan yang tidak sehat. b. Timbul distribusi pendapatan dan kekayaan yang sangat tidak merata. c. Timbul eksternalitas atau dampak imbasan. 9. Selain kelebihan-kelebihan tersebut, sistem ini juga memiliki beberapa kelemahan sebagai berikut: a. Kurang menghargai dan memperhatikan karya cipta pribadi atau perseorangan. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI b. Konsumen tidak selalu memperoleh barang dan jasa yang sesuai dengan keinginan. c. Pemerintah pada praktiknya mengalami kesulitan untuk menghitung semua kebutuhan masyarakat dan besarnya biaya kegiatan terpusat, karena keseluruhan masalah perekonomian sebenarnya sangat kompleks. 10. Tujuan-tujuan yang dapat dicapai oleh pemerintah anatara lain: a. Dengan ikut secara langsung dalam kegiatan-kegiatan ekonomi seperti mendirirkan perusahaan-perusahaan negara yang menyediakan barang dan jasa yang vital bagi kehidupan masyarakat, misalnya perusahaan air minum, listrik, telekomunikasi, dan angkutan. b. Pemerintah juga mengambil kebijakan fiskal perpajakan dan anggaran dan moneter suku bunga dan jumlah uang beredar untuk mengatur kegiatan ekonomi. c. Pemerintah juga menetapkan berbagai peraturan dan undang-undang agar mekanisme pasar dapat berfungsi dengan lebih sempurna, dan persaingan yang kurang sehat dapat diatasi. Skor Soal nomor 1, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 5 Soal nomor 2, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 5 Soal nomor 3, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 5 Soal nomor 4, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 5 Soal nomor 5, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 5 Soal nomor 6, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 10 Soal nomor 7, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 20 Soal nomor 8, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 15 Soal nomor 9, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 15 Soal nomor 10, jika jawaban benar maka akan mendapatkan nilai 15 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Jadi jika jawaban dari soal-soal tersebut benar semua, maka nilai keseluruhannya 100 Yogyakarta, 17 Mei 2011 Praktikan, Heny Novita Sari PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Nama Sekolah : SMA SANTA MARIA YOGYAKARTA Mata Pelajaran : Ekonomi Kelas Semester : X 1 Tahun Pembelajaran : 2010 2011 Standar Kompetensi : 2. Memahami konsep ekonomi dalam kaitannya dengan kegiatan ekonomi produsen dan konsumen. Kompetensi Dasar : 2.1 Mendeskripsikan pola perilaku konsumen dan produsen dalam kegiatan ekonomi. Indikator : 1. Menjelaskan manfaat suatu barang. 2. Mendeskripsikan nilai suatu barang. 3. Mendeskripsikan perilaku konsumen. 4. Mendeskripsikan perilaku produsen. 5. Mendeskripsikan teori perilaku konsumen. 6. Mendeskripsikan teori perilaku produsen. Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat mendeskripsikan manfaat dan nilai

Dokumen yang terkait

Pengembangan Hand Out kimia sebagai bahan ajar kimia untuk SMA/MA Kelas X Semester 2 Berdasarkan Kurikulum Tingkat satuan pendidikan

0 17 107

PENGEMBANGAN DAN STANDARISASI BUKU PENUNTUN PRAKTIKUM KIMIA SMA KELAS XI SEMESTER GANJIL BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN.

0 2 13

ANALISIS DAN STANDARISASI BUKU PELAJARAN KIMIA SMA KELAS XI SEMESTER 1 BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN.

0 1 15

PENGEMBANGAN BUKU PETUNJUK PRAKTIKUM KIMIA SMA KELAS XI SEMESTER GANJIL BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP).

0 2 20

5pendampingan pengembangan silabus dalam kurikulum tingkat satuan pendidikan untuk guru

0 0 1

PENGEMBANGAN SILABUS DAN MATERI MATA PELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN UNTUK KELAS X SEMESTER 2 SMA NEGERI 1 TARAKAN KALIMANTAN TIMUR SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sa

0 8 241

PENGEMBANGAN SILABUS DAN MATERI PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA UNTUK SISWA KELAS I SMK SANJAYA PAKEM, YOGYAKARTA, BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

0 0 116

Pengembangan silabus dan materi pembelajaran menyimak kritis dengan media rekaman berdasarkan kurikulum tingkat satuan pendidikan untuk siswa kelas X semester I SMA Negeri 2 Sleman Yogyakarta tahun ajaran 2007/2008 - USD Repository

0 1 213

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA KELAS X SMA SANTA MARIA YOGYAKARTA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI

0 0 231

PENGEMBANGAN SILABUS DAN RPP MATA PELAJARAN EKONOMI BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN UNTUK KELAS X SEMESTER 1 SMA SANTA MARIA YOGYAKARTA

0 2 227