TAKSIRAN KEWAJIBAN IMBALAN Changes in employee benefits obligations

are in the Indonesian language. PT PERTAMINA PERSERO DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal-tanggal 31 Desember 2007 dan 2006 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT PERTAMINA PERSERO AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Years Ended December 31, 2007 and 2006 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated

17. KEWAJIBAN BIAYA

RESTORASI DAN REKLAMASI LINGKUNGAN HIDUP lanjutan 17. PROVISION FOR ENVIRONMENTAL RESTORATION AND RECLAMATION COSTS continued Kewajiban atas penghentian dan restorasi wilayah kerja merupakan nilai kini atas biaya pembongkaran aset minyak dan gas, yang diperkirakan akan terjadi sampai dengan 16 September 2035. Pencadangan ini telah dihitung oleh manajemen. Asumsi-asumsi dibuat berdasarkan kondisi ekonomi saat ini, dan diyakini oleh manajemen sebagai dasar yang memadai untuk memperkirakan kewajiban akan datang. Estimasi tersebut dikaji ulang secara rutin untuk disesuaikan apabila ada perubahan asumsi yang material. Namun demikian, biaya pembongkaran aktual akan sangat bergantung pada harga pasar di masa yang akan datang yang diperlukan untuk pekerjaan pembongkaran yang mencerminkan kondisi pasar pada saat tersebut. Selanjutnya, saat pembongkaran tersebut bergantung pada kapan lahan berhenti berproduksi di tingkat yang ekonomis. Tingkat ekonomis tersebut akan bergantung pada harga minyak dan gas yang tidak menentu, di masa yang akan datang. The abandonment and site restoration provision represents the present value of decommissioning costs relating to oil and gas properties, which are expected to be incurred through September 16, 2035. These provisions have been calculated by management. Assumptions, based on the current economic environment, have been made which management believe are a reasonable basis upon which to estimate the future liability. These estimates are reviewed regularly to take into account any material changes in the assumptions. However, actual decommissioning costs will ultimately depend upon future market prices for necessary decommissioning work required which will reflect market conditions at the relevant time. Furthermore, the timing of decommissioning is dependent on when the fields cease to produce at economically viable rates. This in turn will depend upon future oil and natural gas prices, which are inherently uncertain. Mutasi kewajiban biaya restorasi dan reklamasi lingkungan hidup adalah sebagai berikut: The movements in the provision for environmental restoration and reclamation costs are as follows: 2007 2006 Saldo awal 5.332.235 5.252.425 Beginning balance Penambahan selama periode berjalan 39.484 31.180 Addition during the period Rugilaba selisih kurs 276.929 437.801 Foreign exchange lossgain Biaya akresi Catatan 32 556.524 486.431 Accretion expense Note 32 Saldo akhir 6.205.172 5.332.235 Ending balance

18. HAK MINORITAS ATAS ASET BERSIH ANAK

PERUSAHAAN YANG DIKONSOLIDASI 18. MINORITY INTERESTS IN NET ASSETS OF CONSOLIDATED SUBSIDIARIES 2007 2006 PT Elnusa Tbk dan Anak Perusahaan 476.101 441.449 PT Elnusa Tbk and Subsidiaries Tugu Insurance Company Limited 156.104 146.250 Tugu Insurance Company Limited Pertamina EP Libya Limited 72.744 64.040 Pertamina EP Libya Limited PT Usayana dan Anak Perusahaan 14.824 15.628 PT Usayana and Subsidiaries PT Pertamina EP 1.994 958 PT Pertamina EP PT Patra Niaga dan Anak Perusahaan 1.884 1.797 PT Patra Niaga and Subsidiaries PT Pertamina Training Consulting 144 98 PT Pertamina Training Consulting PT Pelita Air Service dan Anak Perusahaan 53 51 PT Pelita Air Service and Subsidiary PT Pertamina Hulu Energi 5 - PT Pertamina Hulu Energi PT Pertamina Tongkang dan PT Pertamina Tongkang and Anak Perusahaan - 588 Subsidiaries PT Pertamina EP Cepu - 126 PT Pertamina EP Cepu Jumlah 723.853 670.985 Total