SUMBER DAN MEDIA KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

127 cerita yang telah dibacanya. 4. Siswa mengisi soal evaluasi individu. 5. Siswa diberikan penguatan dan motivasi supaya rajin berlatih membaca. 6. Guru mengajak siswa melakukan refleksi dan berdoa untuk menutup pembelajaran.

G. SUMBER DAN MEDIA

1. Diri anak, Lingkungan keluarga, dan Lingkungan sekolah. 2. Buku Pedoman Guru Tema 4 Kelas 1 dan Buku Siswa Tema 4 Kelas 1 Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2016, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013. 3. Big Book ”Keluarga Besar Aldo”.

H. PENILAIAN

1. Kriteria Penilaian

a. Jenis evaluasi : lisan b. Alat evaluasi : tes membaca

2. Kriteria Ketuntasan Minimal KKM

Kriteria Ketuntasan Minimal KKM nilai adalah ≥ 75. Yogyakarta, 19 November 2016 Guru Kelas I Peneliti Salbiyah, S.Pd. SD. Rahayu Nur Fajriani NIP 19570601 197912 2 001 NIM 12108241123 Mengetahui, Kepala SDN Pandeyan Yogyakarta Drs. Lilik Zamroni, M. Pd. I. NIP 19600616 198503 1 020 128 Lampiran Materi Ajar Keluarga Besar Aldo Keluarga besar Aldo sedang berkumpul. Ini ibu dan ayah Aldo. Ini kakek dan nenek Aldo. Ini bibi dan paman Aldo. Ini adik sepupu Aldo. Keluarga besar Aldo berkumpul di ruang keluarga. Keluarga besar Aldo berfoto bersama. Aldo senang memiliki keluarga besar. Lembar Kerja Siswa Tempelkan pasangan arti kosa kata yang sesuai pada tabel berikut. No. Kosa kata Arti Kosa Kata 1. Kakek 2. Nenek 3. Paman 4. Bibi 5. Sepupu Kunci Jawaban: 1. Kakek = ayah dari ayah atau ibu kita. 2. Nenek = ibu dri ayah atau ibu kita. 3. Paman = saudara laki-laki ayah atau ibu kita. 4. Bibi = saudara perempuan ayah atau ibu kita. 5. Sepupu = anak paman atau bibi kita. 129 Lembar Kerja Siswa: Pasangkan gambar di bawah ini dengan nama panggilan keluarga Aldo. Ayah Aldo Kakek Aldo Nenek Aldo Paman Aldo Ibu Aldo Bibi Aldo Aldo 130 Lampiran 6 Siklus II Pertemuan 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP KURIKULUM 2013 Satuan Pendidikan : SD Negeri Pandeyan Kelas Semester : I 1Satu Tema :

4 Keluargaku Subtema

: 4.1 Kebersamaan dalam Keluarga Alokasi Waktu : 3 x 35 menit Pelaksanaan : Senin, 28 November 2016

A. KOMPETENSI INTI

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Muatan: Bahasa Indonesia Kompetensi Indikator 3.8 Mengenal ungkapan penyampaian terimakasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, 3.8.1Menunjukkan ungkapan tolong, dan pemberian pujian, dengan 131 ajakan, pemberitahuan, perintah dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulis. 4.8 Menerapkan cara membaca permulaan dengan cara yang benar cara duduk, jarak mata dan buku, cara memegang buku, cara membalik halaman buku, memilih tempat dengan cahaya yang terang. 4.8.1 Membaca teks teks cerita tentang kegiatan kebersamaan dalam keluarga dengan lafal, intonasi, dan penjedaan yang tepat. Muatan: PPKn Kompetensi Indikator 4.2 Melakukan kegiatan sesuai dengan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah. 4.2.41Menggunakan sandal ketika keluar rumah.

C. TUJUAN

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan keterampilan membaca siswa kelas I melalui media kartu huruf di MI Al Huda Sakti Ciputat Tangerang Selatan

0 8 131

KETERAMPILAN MEMBACA INTENSIF MELALUI METODE CIRC DENGAN MEDIA BIG BOOK PADA SISWA KELAS IVA SDN PURWOYOSO 03 SEMARANG

32 376 244

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA BIG BOOK PADA SISWA KELAS II DI SD NEGERI 101797 DELI TUA T.A 2016/ 2017.

0 4 25

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN DENGAN MEDIA KARTU KATA PADA SISWA KELAS I SDN 1 JATIPOHON Peningkatan Keterampilan Membaca Permulaan Dengan Media Kartu Kata Pada Siswa Kelas I SDN 1 Jatipohon Kecamatan Grobogan Kabupaten Grobogan Tahun Pelaja

0 2 14

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN DENGAN MEDIA KARTU KATA PADA SISWA KELAS I SDN 1 JATIPOHON Peningkatan Keterampilan Membaca Permulaan Dengan Media Kartu Kata Pada Siswa Kelas I SDN 1 Jatipohon Kecamatan Grobogan Kabupaten Grobogan Tahun Pelaja

0 1 12

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA FLASH CARD SISWA KELAS I SDN SUROKARSAN 2 YOGYAKARTA.

0 7 173

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA KARTU KATA PADA SISWA KELAS I SD NEGERI 1 PANDEYAN JATINOM KLATEN.

0 3 191

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA BIG BOOK PADA SISWA KELAS I SDN DELEGAN 2 PRAMBANAN SLEMAN.

51 499 219

TAP.COM - PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN ... 435 759 1 SM

0 0 9

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA KARTU KELAS I SDN 07 TRANS MABAK BENGKAYANG

1 2 12