Sikap Tanggung Jawab Siswa

lembar pengamatan sikap tanggung jawab siswa dengan cara memberikan tanda  pada lembar observasi jika seseuai dengan indikator yang diberikan pada lembar observasi tersebut. Jika tidak sesuai dengan indikator yang diberikan maka diberikan tanda tidak ×. Setiap observer dan peneliti mengamati perilaku siswa yang dituliskan di lembar pengamatan sikap siswa dan mengamati aktivitas 2 kelompok atau 8 orang siswa. Adapun lembar pengamatan sikap tanggung jawab siswa sebagai berikut: Tabel 3.4 Kisi-kisi Lembar Pengamatan Sikap Siswa No Indikator No. Item 1 Siswa mempersiapkan ruang kelas 1a, 1b 2 Siswa mempersiapkan buku dan alat tulis 2a, 2b, 2c 3 Siswa mempersiapkan diri mengikuti pembelajaran 3a, 3b, 3c, 3d, 3e, 3f 4 Siswa antusias dengan pembelajaran kelompok 4a 5 Siswa saling berdiskusi dalam kelompok 4a, 4b,4c 6 Siswa berani berpendapat dalam kelompok 6a, 6b 7 Siswa saling membantu satu sama lain dalam mengerjakan LAS 7a 8 Siswa berani mempresentasikan hasil diskusi dalam kelompok 8a 9 Siswa menanggapi pembahasan soal yang dipresentasikann kelompok presentasi 9a 10 Siswa merangkum apa yang diperoleh selama pembelajaran 10a 11 Siswa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru 11a b. Kuesioner Kuesioner dibagikan sebelum dan sesudah siswa menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD. Berikut adalah kisi-kisi kuesioner sikap siswa sebelum menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD : Tabel 3.5 Kisi-kisi Kuesioner 1 No Indikator No. Item Positif No. Item Negatif 1 Sikap siswa terhadap pelajaran Matematika 1 8, 15 2 Sikap siswa saat mengikuti pelajaran Matematika 3, 9, 13, 18 6, 11, 20 3 Sikap siswa saat mendapat tugas dari guru 5, 7 4, 10 4 Sikap siswa terhadap pembelajaran berkelompok 2, 12 17 5 Sikap siswa terhadap nilai yang diperoleh saat pelajaran matematika 16 14, 19 Jumlah 10 10 Kisi-kisi kuesioner sikap siswa sesudah menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD Tabel 3.6 Kisi-kisi Kuesioner 2 No Indikator No. Item Positif No. Item Negatif 1 Sikap siswa terhadap pelajaran Matematika 1 8, 15 2 Sikap siswa saat mengikuti pelajaran Matematika 3, 9, 13, 18 6, 11, 20 3 Sikap siswa saat mendapat tugas dari guru 5, 7 4, 10 4 Sikap siswa terhadap pembelajaran berkelompok 2, 12 17 5 Sikap siswa terhadap nilai yang diperoleh saat pelajaran matematika 16 14, 19 6 Sikap siswa saat pembelajaran dalam kelompok 22 25 7 Sikap siswa terhadap presentasi hasil diskusi 21 24 No Indikator No. Item Positif No. Item Negatif 8 Sikap siswa terhadap kuis dan penghargaan kelompok 28, 23 - 9 Sikap siswa dalam membangun pemahaman 30 26 10 Sikap siswa terhadap interaksi dalam kegiatan pembelajaran Matematika 27 29 Jumlah 16 14 c. Wawancara Wawancara dilaksanakan setelah menggunakan model pembelajaran tipe STAD. Adapun kisi-kisi wawancara dengan siswa adalah : Tabel 3.7 Kisi-kisi Wawancara No Indikator No Pertanyaan 1 Tanggapan siswa mengenai pembelajaran kelompok 1,2 2 Sikap tanggung jawab kelompok siswa ketika berdiskusi dalam kelompok 3,5 3 Sikap tanggung jawab individu siswa ketika pembelajaran dalam kelompok 4,12 4 Sikap tanggung jawab siswa dalam pembelajaran matematika secara klasikal di dalam kelas 8,9,10 5 Sikap tanggung jawab siswa dalam belajar secara individu di luar jam kelas 6,7,13,14 6 Dukungan orang tua siswa dalam pembelajaran matematika 11,15

3. Prestasi Belajar Siswa

Instrumen prestasi belajar ini berupa tes tertulis bagi semua siswa kelas VII B. Tes ini digunakan peneliti untuk mengukur kemampuan siswa secara individu dan mengukur sikap tanggung jawab individual dan tanggung jawab kelompok saat pembelajaran yang sudah dilakukan siswa saat pembelajaran menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD. Instrumen prestasi belajar yang digunakan yaitu tes awal, kuis 1, kuis 2 dan tes akhir. Instrumen ini dibuat dengan pertimbangan guru dan dosen. Adapun instrumen prestasi belajar tes akhir ini dalam bentuk soal uraian dengan 6 nomor soal yang dibuat peneliti berdasarkan pertimbangan dari guru dan dosen pembimbing yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Berikut merupakan kisi-kisi tes akhir hasil belajar siswa kelas VII B SMP Bentara Wacana Muntilan : Tabel 3.8 Kisi-Kisi Kuis 1 No Indikator No.Soal 1 Menyelesaikan operasi hitung penjumlahan bilangan pecahan 1a,1b 2 Menyelesaikan operasi hitung pengurangan bilangan pecahan 2a, 2b 3 Menggunakan sifat operasi hitung penjumlahan bilangan pecahan untuk mengaitkan dengan masalah nyata pada kehidupan seharihari 3 Tabel 3.9 Kisi-Kisi Kuis 2 No Indikator No.Soal 1 Menyelesaikan operasi hitung perkalian bilangan pecahan 1a,1b 2 Menyelesaikan operasi hitung pembagian bilangan pecahan 2a, 2b 3 Menggunakan sifat operasi hitung perkalian bilangan pecahan untuk mengaitkan dengan masalah nyata pada kehidupan seharihari 3 Tabel 3.10 Kisi-kisi Tes Akhir Prestasi Belajar Matematika No. Soal Indikator Mudah Sedang Sulit 1 Menyelesaikan operasi hitung penjumlahan bilangan pecahan. a b c   

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe roundtable terhadap hasil belajar Matematika siswa jenjang analisis dan sintesis

3 31 178

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe kepala bernomor terstruktur untuk meningkatkan aktivitas belajar matemetika siswa (penelitian tindakan kelas di SMP Islam al-Ikhlas Cipete)

1 9 47

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe JIGSAW terhadap hasil belajar kimia siswa pada konsep laju reaksi

1 20 162

pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe rotating exchange (RTE) terhadap minat belajar matematika siswa

3 51 76

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe inside outside circle (ioc) untuk meningkatkan hasil belajar ips siswa kelas VII-B smp muhammadiyah 17 ciputat tahun ajaran 2014/2015

3 43 0

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe think pair square pada materi ruang dimensi tiga untuk meningkatkan prestasi belajar matematika siswa kelas X SMA Negeri 1 Baubau

1 3 12

Upaya meningkatkan motivasi, kreativitas, dan prestasi belajar IPA dengan implementasi model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw

0 0 7

Upaya meningkatkan motivasi, kreativitas, dan prestasi belajar IPA dengan implementasi model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw

0 0 5

Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran 2014/2015 (studi eksperimen) - Digital Library IAIN

0 0 22

BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Belajar dan Pembelajaran - Perbandingan hasil belajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dan model pembelajaran kooperatif pada materi gaya kelas VIII semester I di MTs Negeri 1 Model Palangka Raya tahun ajaran

0 0 23