Apakah sekolah ini mempunyai rencana pengembangan dalam

untuk mengetahui situasi dan kondisi siswa, di sini sudah pasti sudah dijadwalkan kapan dan di mana tempat untuk menghafal dan sholat. Siswa di sini Alhamdulillah rajin mengikuti jadwal yang sudah ditetapkan, kalau memang ada siswa yang kurang sehat dan benar-benar tidak bisa mengikutinya, siswa tidak boleh ikut karena proses berpikir hanya berjalan dengan normal bila ditopang oleh tubuh yang normal pula di mana panca indera berfungsi pula secara normal dan wajar, dan pasti kami akan menyuruh untuk beristirahat ataupun memang langsung dipulangkan. Siswa di sini pada semangat untuk mengahafal karena kami mengajarkannya, bagaimana siswa tidak bĂȘte. Kemudian kalo miasalkan waktu sholat, hujan turun biasanya kami sholat di dalam kelas saja.

4. Pesan

a. Bagaimana cara Guru dalam berinteraksi dengan siswa

khususnya dalam tahfidzul Quran dan sholat? Dalam ranah pelajaran umum dulu ya misalkan, Dalam mengajar sendiri, bentuk pesan komunikasi ini sangat terkait dengan kegiatan komunikasi yang terjadi dan dilakukan oleh guru yang bersangkutan dalam mata pelajaran tertentu. Misalnya guru matematika memiliki bentuk penyampaian materi yang berbeda dengan guru pendidikan kewarganegaraan. Jika guru matematika lebih mengarahkan pesan yang ia sampaikan kepada sistematika berhitung, maka guru PKN mayoritas menyampaikan isi materi pesannya tentang kehidupan berbangsa dan bernegara nasionalisme. Disini pula kemampuan guru dalam mengemas pesan supaya mudah dimengerti dan dipahami murid menjadi sangat penting. Ketika guru mengajar di kelas, ia secara tidak langsung memiliki dua peran untuk menyampaikan pesan. Peran yang pertama adalah ia menyampaikan pesan secara umum kepada seisi kelas, dan peran yang kedua ia menyampaikan pesan antar personal kepada satu atau dua orang murid yang kurang paham dengan pesan umum yang ia sampaikan. Sama halnya dengan tahfidzul Quran dan praktek sholat, setiap Guru paasti berbeda cara penyampaian pesannya.

b. Pesan apa saja yang disampaikan Guru dalam menanamkan

nilai Agama pada tahfidz dan sholat? Pesan yang disampaikan pastinya yang bersifat postif, tetapi kita di sini menjelaskan apa manfaat kelebihan dan kekurangan dari menghafal atau sholat tersebut.

c. Apakah dalam penyampaian pesan, Guru menggunakan media

lain? Ya tentunya, karena media merupakan alat bagaimana caranya siswa tidak jenuh, dan biasanya siswa lebih menarik perhatian lebih semangat pula dalam belajar, itulah kegunaan media agar siswa tidak bĂȘte dalam belajar.

5. Metode

a. Metode apa yang digunakan Guru dalam mengajarkan tahfidz

dan sholat? Metode yang digunakan di sini adalah dengan one day one ayat yaitu cara menghafal yang sangat ringan dan menyenangkan, menghafal tanpa beban. Kemudian pengulangan di akhir pelajaran atau di awal agar para siswa tidak cepat hilang. Dan dengan cara memberikan penerangan kepada siswa, maksudnya sebelumnya dijelaskan manfaat dan akibat jika kita tidak bisa membaca AL- Quran dan tidak sholat. b. Apakah Guru dalam mengajarkan siswa dengan cara keras? Tidak, siswa di sini yang tidak mematuhi peraturan, dihukum dengan menyebut istighfar atau menulis kalimat istighfar sebanyak-banyaknya, tergantung dari Guru tersebut yang memberikan, tetpai Guru di sini tidak memberikan hukuman

Dokumen yang terkait

Strategi Dakwah Rohis Dalam Menanamkan Nilai-Nillai Agama Di Sman 1 Leuwiliang Bogor

6 27 104

UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DI SMP ISLAM TERPADU Upaya Guru Pendidikan Agama Islam DalamP Nilai-Nilai Pendidikan Karakter di SMP Islam Terpadu Mutiara Insan Bendosari Sukoharjo Tahun Pelajaran 2014/2

0 3 12

UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA PADA TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

0 3 16

UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA PADA TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

0 3 18

STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI RELIGIUS SISWA DI SMPN 2 NGANTRU TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 20

STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI RELIGIUS SISWA DI SMPN 2 NGANTRU TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

STRATEGI GURU UNTUK MENANAMKAN NILAI NIL

0 0 20

BAB IV ANALISIS TERHADAP PROSES KOMUNIKASI KELUARGA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN KEPADA REMAJA DI DESA TANJUNG AMAN A. Komunikasi Keluarga Dalam Menanamkan Nilai-nilai Keislaman Kepada Remaja - KOMUNIKASI KELUARGA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KE

0 0 13

Strategi guru pendidikan agama islam dalam menanamkan nilai-nilai multicultural di SMAN 1 Air Naningan Kabupaten Tanggamus - Raden Intan Repository

0 0 59

STRATEGI KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU TERHADAP ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Interpersonal Guru Terhadap Anak Penyandang Tunanetra dalam Membentuk Kemandirian dan Penanaman Nilai-Nilai Agama Islam di Madrasah T

0 1 16