Pengertian Nilai-Nilai Agama NILAI-NILAI AGAMA

45 Sedangkan al- Qur’an menurut istilah para ulama’ ialah kalam Allah yang menjadi mukjizat yang diturunkan kepada nabi Muhammad SAW, dengan lafadz dan maknanya dengan perantara Malaikat Jibril as, yang tertulis di dalam mushaf yang disampaikan secara mutawatir dimulai dengan Q.S Al-Fatihah dan diakhiri dengan Q.S. An-Nas. 54 Jadi yang dimaksud dengan tahfidzul Qur’an adalah suatu usaha cermat memasukkan atau mengingat isi al- Qur’an secara teliti ke dalam hatinya untuk selalu diingat dan dijaga secara terus menerus sehingga apa yang telah dihafalkan dari al- Qur’an benar-benar bisa meresap kuat kedalam jiwa dan akalnya. Dalam surat Fathir ayat 29, menjelaskan: Artinya: ”Sesungguhnya orang-orang yang selalu membaca kitab Allah, dan mendirikan sholat, dan menafkahkan sebagian dari rezeki yang kami anugerahkan kepada mereka dengan diam-diam dan terang-terangan, mereka itu mengharapkan perniagaan yang tidak yang tidak akan merugi” Shalat makna shalat menurut bahasa Arab ialah doa, tetapi yang dimaksud di sini ialah ibadah yang tersusun dari beberapa perkataan dan 54 Quraish Shihab, dkk.,Ensiklopedia Al-Quran: Kajian Kosakata, Jakarta: Lentera Hati, 2007, h. 785. 46 perbuatan yang dimulai dengan takhir, disudahi dengan salam, dan memenuhi beberapa syarat yang dilakukan. Shalat yang diwajibkan bagi tiap-tiap orang yang dewasa dan berakal ialah lima kalli sehari semalam. Mula-mula turunnya perintah wajib shalat itu ialah pada malam hari. Sholat merupakan kewajiban seorang muslim untuk melaksanakannya. 55 Dalam surat An-Nuur ayat 56 menjelaskan: ”Dan dirikanlah sholat, tunaikanlah zakat, dan taatlah kepada Rasul supaya kamu diberi rahmat” Shalat berjamaah apabila dua orang shalat bersama-sama dan salah seorang di antara mereka mengikuti yang lain,keduanya dinamakan shalat berjamah. Orang yang diikutiyang di hadapan dinamakan imam, sedangkan yang mengikuti dinamakan makmum. 56

4. Faktor yang memengaruhi nilai-nilai Agama

Di dalam usaha membentuk tingkah laku sebagai pencerminan nilai-nilai hidup tertentu ternyata bahwa factor lingkungan memegang peran penting. Diantara segala unsur lingkungan social yang berpengaruh, yang tampaknya sangat penting adalah unsure lingkungan berbentuk 55 Sulaiman Rasyid, Fiqh Islam, Bandung: Sinar Baru Algensindo, 2005, cet ke 38, h. 53. 56 Ibid., h. 106. 47 manusia yang langsung dikenal atau dihadapi oleh seseorang sebagai perwujudan dari nilai-nilai tertentu. Dalam hal ini lingkungan social terdekat yang terutama terdiri dari mereka yang berfungsi sebagai pendidik dan Pembina. Makin jelas sikap dan sifat lingkungan terjadap nilai hidup tertentu dan moral makin kuat pula pengaruhnya untuk membentuk meniadakan tingkah laku yang sesuai. 57 57 EmmaSoraya, “nilai, moral dan Agama”http:www.perkembangan.45.blogspot.com 201212normal-0-false-false-en-us-x-none diakses, 10 September 2013. 48

BAB III GAMBARAN UMUM

SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU AMALIA CIBINONG, BOGOR

A. Sejarah Berdirinya

Sekolah Dasar Islam Terpadu Amalia, Cibnong, Bogor didirikan karena idealism dan semangat dakwah yang tinggi. Sekolah ini berdiri pada tanggal 1 Juli 2006 dengan pendiri yayasan Amalia bapak Gunawan, S.Pd beserta istri Ibu Dra. Neneng Herawati. SDIT Amalia bertempat di Kh.Syamsuri Kp.Kandang RT 0206, Pakansari, Cibinong, Bogor. Sekolah ini ingin membangun pendidikan yang integral dan seimbang. Pendidikan yang mampu melahirkan anak didik yang cerdas tapi juga soleh dan islami. Konsep dasar SDIT Amalia bukan menggabungkan 2 kurikulum, yakni kurikilum DIKBUD dan DEPAG melainkan mengintegrasi pendidikan keislaman kedalam kurikulum Dikbud sehingga tidak ada pelajaran akidah, ibadah, dan Quran Hadist yang terpisah, tapi yang ada adalah satu konsep pendidikan yang integral, semuanya bernilai akidah, ibadah, akhlak dengan berdasarkan pada Quran dan hadist sesuai visi. Latar belakang berdiri sekolah Amalia karena permintaan masyarakat yang menginginkan adanya SDIT yang berkualitas dan dapat terjangkau biayanya. Idealisme membangun SDIT yang berkarakter Islami dengan

Dokumen yang terkait

Strategi Dakwah Rohis Dalam Menanamkan Nilai-Nillai Agama Di Sman 1 Leuwiliang Bogor

6 27 104

UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DI SMP ISLAM TERPADU Upaya Guru Pendidikan Agama Islam DalamP Nilai-Nilai Pendidikan Karakter di SMP Islam Terpadu Mutiara Insan Bendosari Sukoharjo Tahun Pelajaran 2014/2

0 3 12

UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA PADA TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

0 3 16

UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN UPAYA GURU AGAMA ISLAM MEMOTIVASI SISWA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA PADA TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

0 3 18

STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI RELIGIUS SISWA DI SMPN 2 NGANTRU TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 20

STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI RELIGIUS SISWA DI SMPN 2 NGANTRU TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

STRATEGI GURU UNTUK MENANAMKAN NILAI NIL

0 0 20

BAB IV ANALISIS TERHADAP PROSES KOMUNIKASI KELUARGA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KEISLAMAN KEPADA REMAJA DI DESA TANJUNG AMAN A. Komunikasi Keluarga Dalam Menanamkan Nilai-nilai Keislaman Kepada Remaja - KOMUNIKASI KELUARGA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI KE

0 0 13

Strategi guru pendidikan agama islam dalam menanamkan nilai-nilai multicultural di SMAN 1 Air Naningan Kabupaten Tanggamus - Raden Intan Repository

0 0 59

STRATEGI KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU TERHADAP ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Interpersonal Guru Terhadap Anak Penyandang Tunanetra dalam Membentuk Kemandirian dan Penanaman Nilai-Nilai Agama Islam di Madrasah T

0 1 16