Tempat dan Waktu Penelitian Metode dan Desain Penelitian

Menggunakan konsep perhitungan luas segitiga untuk mencari luas daerah yang diarsir √ 8 Menentukan keliling dari suatu bangun segitiga √ 9a Menggunakan konsep luas segitiga untuk mencari panjang garis tinggi segitiga tersebut √ 9b Jumlah Soal 5 7 12 Sedangkan untuk memperoleh data kemampuan pemahaman konsep matematika digunakan rubrik penskoran tiap soal seperti yang disajikan pada Tabel 3.3 berikut: 2 Tabel 3.3 Rubrik Penskoran Tes Pemahaman Konsep Matematika Skor Kriteria Keterangan 4 Pemahaman konsep terhadap soal matematika lengkap, penggunaan istilah dan notasi matematika tepat, penggunaan algoritma secara lengkap dan benar. Jawaban tepat, perhitungan benar dan tepat dalam menggunakan konsep 3 Pemahaman konsep terhadap soal matematika hampir lengkap, terdapat sedikit kesalahan dalam penggunaan istilah dan notasi matematika, penggunaan algoritma secara lengkap, perhitungan secara umum benar namun terdapat sedikit kesalahan. Jawaban kurang tepat tetapi terdapat sedikit kesalahan perhitungan 2 Pemahaman konsep terhadap soal matematika kurang lengkap, penggunaan Jawaban kurang tepat, terdapat banyak 2 General Scoring Rubrics Mathematics, Smarter Balanced Assessment Concortium, www.smarterbalanced.orgwordpresswp-contentupload201410Smarter-Balanced-Mathematics- General-Rubrics-Final.pdf istilah dan notasi matematika kurang tepat, perhitungan sebagian besar salah kesalahan perhitungan 1 Pemahaman konsep terhadap soal matematika sangat terbatas, perhitungan salah Jawaban kurang tepat, perhitungan salah Tidak paham konsep sama sekali Tidak menjawab soal Namun sebelum melakukan tes terlebih dahulu dilakukan uji kualitas instrumen tes yaitu :

1. Uji Validitas

Instrumen yang valid berarti alat ukur yang digunakan untuk mendapatkan data mengukur itu valid. 3 Instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur. Suatu instrumen atau alat evaluasi dikatakan valid apabila ia dapat mengevaluasi dengan tepat sesuatu yang dievaluasi itu. Untuk menghitung koefisien validitas instrumen salah satunya dengan menggunakan rumus korelasi product momen memakai angka kasar raw score sebagai berikut: 4               2 2 2 2 xy Y Y N X X N Y X XY N r Dengan keterangan : r xy = Koefisien korelasi antara X dan Y N = Banyak subjek X = Nilai rata-rata soal tes pertama perorangan Y = Nilai rata-rata soal tes kedua perorangan ∑X = Jumlah nilai-nilai X ∑X 2 = Jumlah kuadrat nilai-nilai X ∑Y = Jumlah nilai-nilai Y 3 Sugiyono, op. cit, hal 173 4 Sugiyono, ibid, hal 255

Dokumen yang terkait

Pengaruh pendekatan problem posing terhadap pemahaman konsep matematika siswa

0 14 225

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA MELALUI PENDEKATAN SCIENTIFIC Peningkatan Kemampuan Penalaran dan Pemahaman Konsep Siswa Melalui Pendekatan Scientific Terintegrasi pada Model Pembelajaran Problem Based Learning (PTK pada Siswa

0 5 16

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA MELALUI PENDEKATAN SCIENTIFIC Peningkatan Kemampuan Penalaran dan Pemahaman Konsep Siswa Melalui Pendekatan Scientific Terintegrasi pada Model Pembelajaran Problem Based Learning (PTK pada Siswa

0 3 18

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA DAN MOTIVASI SISWA DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK MELALUI STRATEGI Peningkatan Pemahaman Konsep Matematika Dan Motivasi Siswa Dengan Pendekatan Scientific Melalui Strategi Pembelajaran Problem Based Learning Pada Poko

0 2 15

PENGARUH PENDEKATAN BRAIN BASED LEARNING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS.

0 1 43

PENGARUH PENDEKATAN BRAIN BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA.

8 40 64

PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN BRAIN BASED LEARNINGUNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PROSEDURAL DAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS X MADRASAH ALIYAH.

4 7 48

PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN BRAIN BASED LEARNINGUNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PROSEDURAL DAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS X MADRASAH ALIYAH.

0 0 57

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED INSTRUCTION DENGAN PENDEKATAN OPEN ENDED TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP DAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIKA SISWA Risnawati

0 1 19

PENGARUH PENDEKATAN BRAIN BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA - UMBY repository

0 0 138