Rotasi Pemutaran Materi Transformasi

Sifat-sifat transformasi: Bangun yang ditranslasikandireflesikandirotasikandidilatasikan mengalami perubahan posisi posisinya berubah. 1. Bangun yang ditranslasikandireflesikandirotasikan tidak mengalami perubahan bentuk dan ukuran bentuknya tetap. 2. Bangun yang didilatasikan mengalami perubahan bentuk dan ukuran. 104 RANCANGAN PENGEMBANGAN MEDIA DAN AKTIVITAS PESERTA DIDIK Judul: Media Pembelajaran Matematika Virtual dengan Pendekatan Realistik pada Pokok Bahasan Transformasi Kompetensi Inti: 3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat dan ranah abstrak menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandangteori Kompetensi Dasar: 3.7. Mendeskripsikan lokasi benda dalam koordinat Cartesius 3.9. Memahami konsep transformasi dilatasi, translasi, pencerminan, rotasi menggunakan obyek-obyek geometri 4.5. Menyelesaikan permasalahan dengan menaksir besaran yang tidak diketahui menggunakan grafik 4.6. Menerapkan prinsip-prinsip transformasi dilatasi, translasi, pencerminanan, rotasi dalam menyelesaikan permasalahan nyata 1 5 BAGIAN MEDIA TOPIKSUB TOPIK TUJUAN MEDIA MACAM MEDIA AKTIVITAS MEDIA PRASYARAT Aplikasi konsep letak suatu objek pada kehidupan sehari-hari Memberikan pengetahuan awal dan motivasi kepada siswa dalam mempelajari lokasi suatu benda Teks: Berisi tentang contoh aplikasi mengenai konsep letak dari suatu objek Gambar:- Animasi:- Audio: Berasal dari video yang ditampilkan Video : mengenai aplikasi dari konsep letak pada kehidupan misalnya dalam permainan catur, posisi pesawat dalam layar monitor pesawat, dan lokasi tempat dalam peta 1. Siswa memperhatikan, dan memahami mengenai video yang ditampilkan 2. Mengklik tombol “lanjut” apabila telah selesai melihat video dan ingin melanjutkan pada materi prasyarat Menuliskan koordinat suatu titik yang terletak pada bidang koordinat kartesius Memberikan ilustrasi bagaimana cara menuliskan koordinat suatu titik pada bidang koordinat kartesius Teks: Berisi keterangan mengenai informasi kegiatan yang dilakukan Gambar: Bidang koordinat kartesius dan posisi suatu titik dalam bidang koordinat Animasi: 1. judul dari halaman 2. bidang koordinat kartesius 3. titik pada bidang 1. Siswa memperhatikan ilustrasi yang ada dan memahami mengenai cara menuliskan koordinat dari suatu titik pada bidang koordinat yang ditampilkan 1 6

Dokumen yang terkait

Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android untuk pelajaran Matematika Sub Pokok Bahasan Transformasi untuk Kelas VII SMPIT Harapan Bunda Semarang.

0 3 8

PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA PADA SUB POKOK BAHASAN ARITMETIKA SOSIAL KELAS VII SMP NEGERI 2 TAMBANGAN TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 1 21

UPAYA PENINGKATAN AKTIVITAS SISWA PADA POKOK BAHASAN PERBANDINGAN MELALUI PENDEKATAN REALISTIK (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII SMP Darussalam Surakarta).

0 0 6

PENERAPAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN POKOK BAHASAN SIFAT – SIFAT BANGUN DATAR.

0 2 29

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATEMATIKA PADA BAHASAN HIMPUNAN DENGAN PENDEKATAN PROBLEM SOLVING UNTUK SISWA SMP KELAS VII.

0 8 305

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA PADA MATERI LINGKARAN UNTUK SISWA KELAS VIII SMP.

5 41 447

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA MATERI ARITMETIKA SOSIAL UNTUK SISWA SMP KELAS VII.

0 0 51

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI TRANSFORMASI UNTUK SISWA KELAS VII SMP.

0 0 52

PENGEMBANGAN LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS) MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK PADA POKOK BAHASAN GARIS SINGGUNG LINGKARAN UNTUK SMP KELAS VIII

0 0 15

SKRIPSI PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS3 DENGAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK UNTUK MENINGKATKAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA PADA POKOK BAHASAN LINGKARAN

0 2 107