Daya Dukung Perairan METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Tempat dan Waktu Penelitian

Tabel 9. Paramater, satuan dan metode pengumpulan dan sumber data pada analisis daya dukung perairan untuk budidaya ikan kerapu di KJA No Parameter Satuan Metode Pengumpulan Data Sumber Data A. Pendekatan Kapasitas Perairan 1 Luas Kesesuain Perairan ha Analisis GIS Penelitian ini 2 Panjang Unit Budidaya m Wawancara Petani rumput laut 3 Lebar Unit Budidaya m Wawancara Petani rumput laut 4 Lebar Sampan dan Katir m Wawancara Petani rumput laut

B. Pendekatan Konsentrasi N di Perairan

1 Luas Kesesuain Perairan ha Analisis GIS Penelitian ini 2 Rata-rata Kedalaman Perairan m Interpretasi Peta Batimetri 3 Frekuensi Pasang Surut kali Analisis pasut Penelitian ini 4 Pasang Tertinggi m Analisis pasut Penelitian ini 5 Surut Terendah m Analisis pasut Penelitian ini 6 Panjang Petakan Per Unit KJA m Wawancara Pembudidaya 7 Lebar Petakan Per Unit KJA m Wawancara Pembudidaya 8 Kedalaman Petakan Per Unit KJA m Wawancara Pembudidaya 9 Padat Tebar Benih ekorm Wawancara 3 Pembudidaya 10 Jumlah Petakan Per Unit KJA buah Wawancara Pembudidaya 11 Lama Pemeliharaan bulan Wawancara Pembudidaya 12 Jumlah Pakan yang diberikan kg Wawancara Pembudidaya 13 Kadar N dalam Pakan Studi Pustaka Hasil Penelitian 14 Kadar P dalam Pakan Studi Pustaka Hasil Penelitian 15 Jumlah Pakan yang dimakan kg Studi Pustaka Hasil Penelitian 16 Tingkat Kecernaan N Kerapu Studi Pustaka Hasil Penelitian 17 Tingkat Kecernaan P Kerapu Studi Pustaka Hasil Penelitian 18 N Tersimpan Dalam Daging Studi Pustaka Hasil Penelitian 19 P Tersimpan Dalam Daging Studi Pustaka Hasil Penelitian 20 Rata-Rata Bobot Bibit Ikan gr Wawancara Pembudidaya 21 Rata-Rata Bobot Ikan Saat Panen gr Wawancara Pembudidaya 22 N Baku Perairan Untuk Budidaya mgl Studi Pustaka KepMen LH No 51 Tahun 2004 23 Jumlah Penduduk di Sekitar Teluk orang Studi Pustaka BPS 24 Jumlah Ternak Sapi ekor Studi Pustaka BPS 25 Jumlah Ternak Kambing ekor Studi Pustaka BPS 26 Jumlah Ternak Ayam ekor Studi Pustaka BPS 27 Produksi Tambak Udang tonth Studi Pustaka DKP Sumbawa 28 Produksi Tambak Bandeng Tonth Studi Pustaka DKP Sumbawa 29 Produksi Hatchrey Ekorth Studi Pustaka DKP Sumbawa 30 Produksi Lahan Pertanian Tonth Studi Pustaka Dinas Pertanian Sumbawa