OPERATING EXPENSES Penyampaian Laporan Keuangan Tahunan [PGAS ]

PT PERUSAHAAN GAS NEGARA PERSERO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT PERUSAHAAN GAS NEGARA PERSERO Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Years ended December 31, 2010 and 2009 Expressed in Rupiah, unless otherwise stated 95

27. PENSIUN DAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN lanjutan

27. RETIREMENT

AND OTHER EMPLOYEES’ BENEFITS continued a. PT Asuransi Jiwasraya Persero a. PT Asuransi Jiwasraya Persero Sejak tahun 1991, Perusahaan mempunyai program asuransi kesejahteraan hari tua kepada seluruh karyawan tetap yang memenuhi persyaratan, yang ditetapkan dalam suatu perjanjian bersama dengan PT Asuransi Jiwasraya Persero. Perusahaan telah membayar seluruh kewajibannya pada tahun 2008. Since 1991, the Company has an old welfare program age insurance plan for all its qualified permanent employees, which is covered in a cooperative agreement with PT Asuransi Jiwasraya Persero. The Company has paid all of its liabilities in 2008.

b. Yayasan Kesejahteraan

Pegawai Perusahaan Umum Gas Negara

b. Yayasan Kesejahteraan

Pegawai Perusahaan Umum Gas Negara Perusahaan juga menyediakan tambahan tunjangan kesehatan bagi para pensiun, yang ditetapkan oleh perjanjian bersama dengan Yayasan Kesejahteraan Pegawai Perusahaan Umum Gas Negara Yakaga. Pada tahun 2010 dan 2009 tidak terdapat pembayaran kepada Yakaga. The Company also provides additional post- retirement health care benefits for its retired employees, as covered in a cooperative agreement with Yayasan Kesejahteraan Pegawai Perusahaan Umum Gas Negara Yakaga. In 2010 and 2009, there were no contributions to Yakaga. luran kepada Yakaga yang terakumulasi mencakup sebesar Rp11,2 milyar untuk dana sosial, pendidikan dan tunjangan pensiun Iainnya bagi karyawan Perusahaan yang aktif dan pensiun, yang dicadangkan dari pendapatan Perusahaan untuk periode 1984 sampai dengan 1996, sebelum Perusahaan menjadi perusahaan perseroan. luran tersebut disahkan dengan Surat Dewan Komisaris pada tanggal 30 Juni 1999. Pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009, aset bersih Yakaga adalah masing-masing sebesar Rp19.466.115.681 dan Rp18.882.961.370. The accumulated contributions to Yakaga include Rp11.2 billion for social, education and additional retirement benefits for the Company’s active and retired employees which were appropriated from the Company’s eamings for the period 1984 up to 1996, prior to the Company becoming a state-owned limited liability company. This contribution was approved by the Board of Commissioners in its letter dated June 30, 1999. As of December 31, 2010 and 2009, the net assets of Yakaga amounted to Rp19,466,115,681 and Rp18,882,961,370, respectively. c. Imbalan Pensiun Iuran Pasti c. Defined Contribution Pension Plan Sejak Februari 2009, Perusahaan menyelenggarakan program pensiun iuran pasti untuk seluruh karyawan tetapnya yang memenuhi syarat yang dananya dikelola oleh Dana Pensiun Lembaga Keuangan BNI, Manulife Indonesia dan Bringin Jiwa Sejahtera yang didirikan berdasarkan Surat Keputusan Direksi No. 002000.KKP.05UM2009 tanggal 6 Februari 2009. Since February 2009, the Company established a defined contribution plan for all of its eligible permanent employees which is managed by Dana Pensiun Lembaga Keuangan BNI, Manulife Indonesia and Bringin Jiwa Sejahtera, the establishment of which was approved based on Director’s Decision Letter No. 002000.KKP.05UM2009, dated February 6, 2009. PT PERUSAHAAN GAS NEGARA PERSERO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT PERUSAHAAN GAS NEGARA PERSERO Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Years ended December 31, 2010 and 2009 Expressed in Rupiah, unless otherwise stated 96

27. PENSIUN DAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN lanjutan

27. RETIREMENT

AND OTHER EMPLOYEES’ BENEFITS continued c. Imbalan Pensiun Iuran Pasti lanjutan c. Defined Contribution Pension Plan continued Dana pensiun ini didirikan berdasarkan persetujuan dari Menteri Keuangan masing- masing dalam Surat Keputusannya No. KEP.1100KM.171998, No. KEP.231KM.171994 dan No. KEP.184-KM.171995. Both the Pension Plan was established based on the approval from the Ministry of Finance in its Decision Letter No. KEP.1100KM.171998, No. KEP.231KM.171994 and No. KEP.184 KM.171995. Sumber dana program pensiun berasal dari kontribusi karyawan dan Perusahaan masing- masing sebesar 5 dan 15 dari penghasilan dasar pensiun. Beban pensiun yang dibebankan pada operasi masing-masing adalah sebesar Rp17.463.706.917 dan Rp14.928.558.872 untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009. The fund is contributed by both employees and the Company with contribution of 5 and 15, respectively, of the basic pension income. Pension expense charged to operations amounted to Rp17,463,706,917 and Rp14,928,558,872 for the years ended December 31, 2010 and 2009, respectively. Pada tahun 2009, Transgasindo menyelenggarakan program pensiun iuran pasti untuk semua karyawan tetap yang memenuhi syarat, yang didanai melalui iuran tetap bulanan kepada Dana Pensiun Lembaga Keuangan Bank Rakyat Indonesia dan Bank Negara Indonesia, yang didirikan berdasarkan persetujuan dari Menteri Keuangan Republik Indonesia masing-masing dalam Surat Keputusannya No. KEP.197KM.62004 dan No. KEP.1100KM.171998. Sumber dana program pensiun berasal dari kontribusi karyawan dan Transgasindo masing-masing sebesar 2 dan 6 dari gaji bulanan karyawan. Kontribusi yang dibayarkan Transgasindo pada tahun 2010 dan 2009 sebesar Rp1.782.247.431 dan Rp4.588.917.974 yang diambil dari cadangan yang dibentuk pada tahun-tahun sebelumnya. In 2009, Transgasindo has defined contribution pension plan for all of its eligible permanent employees, which is funded through monthly fixed contributions to Dana Pensiun Lembaga Keuangan DPLK Bank Rakyat Indonesia and Bank Negara Indonesia, the establishment of which were approved by Ministry of Finance of the Republic of Indonesia in its Decision Letter No. KEP.197KM.62004 and No. KEP.1100- KM.171998, respectively. This fund is contributed by both employees and Transgasindo with contribution of 2 and 6 of the employees’ monthly salaries, respectively. The contribution paid by Transgasindo in 2010 and 2009 amounted to Rp1,782,247,431 and Rp4,588,917,974 taken from the prior years reserves. d. Imbalan Kerja Jangka Panjang d. Long-term Employee Benefits Imbalan kerja jangka panjang pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 adalah sebagai berikut: Long-term employee benefits as of December 31, 2010 and 2009 are as follows: 2010 2009 Imbalan pasca kerja Post employees’ benefits Perusahaan 408.552.481.457 274.745.780.498 The Company Anak Perusahaan 18.830.496.050 12.642.008.624 Subsidiaries Sub-jumlah 427.382.977.507 287.387.789.122 Sub-total Imbalan kesejahteraan karyawan lainnya 1.994.460.164 1.994.460.164 Other employees’ benefits Jumlah 429.377.437.671 289.382.249.286 Total