Tes Observasi Teknik Pengumpulan Data

55 validitas logis apabila mengukur tujuan khusus tertentu yang sejajar dengan materi atau isi pelajaran yang diberikan. Secara logis, validitas diuji dengan mencermati kesesuaian butir yang ditulis dengan kisi-kisinya, baik dilakukan sendiri oleh pengembang tes hasil belajar maupun dimintakan pendapat kepada ahli Purwanto 2013: 136. Peneliti menyusun soal yang berjumlah 40 soal dengan 4 alternatif jawaban. Proses pengujian validitas logis dalam penelitian ini melibatkan 2 penilai ahli yaitu Daroni Pembimbing dan Asih Yuliani Guru kelas V SD Tegalsari 1 Kota Tegal dengan menggunakan lembar penilaian validitas logis. Berdasarkan hasil penilaian dari penilai ahli, instrumen dinyatakan sudah layak digunakan sebagai instrumen penelitian untuk pengambilan data. Sesudah dinilai validitas isi dan konstruk, instrumen kemudian diujicobakan di kelas VI SD Negeri Tegalsari 1 Kota Tegal pada tanggal 20 Desember 2013. 2 Validitas Empirik empirical validity Validitas empirik adalah validitas yang dinyatakan berdasarkan hasil pengalaman, yaitu melalui uji coba. Setelah dilakukan uji coba instrumen, maka diperoleh data nilai hasil belajar siswa kelas uji coba. Berdasarkan data nilai hasil belajar siswa kelas uji coba, maka dilakukan uji validitas instrumen menggunakan rumus Bivariate pearson. Untuk mempermudah perhitungan tanpa mempengaruhi hasil, peneliti menggunakan bantuan program Software Statistical Product and Service Solution SPSS versi 20. Untuk mencari validitas dalam SPSS 20 ini menggunakan menu Analyze – Correlate – Bivarate. Pengambilan keputusan uji validitas dilakukan dengan batasan r tabel dengan signifikansi 0,05 dan uji dua sisi. Untuk batasan r tabel 56 dengan jumlah n = 31 didapat r tabel sebesar 0.355 pada tabel r. Jika nilai korelasi lebih dari batasan yang ditentukan maka item dianggap valid, sedangkan jika kurang dari batasan yang ditentukan maka item dianggap tidak valid. Kriterianya yaitu butir soal dikatakan valid jika r xy ≥ r tabel pada taraf signifikansi 0,05, maka hasil r xy butir tertentu dinyatakan valid dan jika r xy r tabel , maka hasil r xy butir tertentu dinyatakan tidak valid. Hasil output validitas soal menggunakan SPSS 20 dapat dilihat lampiran 24. Adapun rekap data hasil perhitungan SPSS 20 dapat dilihat Tabel 3.1 di bawah ini. Tabel 3.1. Rekapitulasi Uji Validitas Soal Tes Uji Coba dengan r tabel = 0.355 ; Taraf Signifikansi 0.05 dan n= 31 Nomor Item Pearson Correlations r 11 Validitas Nomor Item Pearson Correlations r 11 Validitas 1 0.535 Valid 21 0.035 Tidak Valid 2 0.557 Valid 22 0.280 Tidak Valid 3 0.158 Tidak Valid 23 0.287 Tidak Valid 4 0.716 Valid 24 -c Tidak Valid 5 0.514 Valid 25 0.332 Tidak Valid 6 0.315 Tidak Valid 26 0.430 Valid 7 0.153 Tidak Valid 27 0.227 Tidak Valid 8 0.226 Tidak Valid 28 0.536 Valid 9 0.300 Tidak Valid 29 0.456 Valid 10 0.274 Tidak Valid 30 0.177 Tidak Valid 11 0.119 Tidak Valid 31 0.262 Tidak Valid 12 0.757 Valid 32 0.322 Tidak Valid 13 0.182 Tidak Valid 33 0.661 Valid 14 0.117 Tidak Valid 34 0.705 Valid 15 .c Tidak Valid 35 0.388 Valid 16 0.242 Tidak Valid 36 0.399 Valid 17 -0.139 Tidak Valid 37 0.124 Tidak Valid 18 0.458 Valid 38 0.437 Valid 19 -0.242 Tidak Valid 39 0.467 Valid 20 0.340 Tidak Valid 40 0.021 Tidak Valid

Dokumen yang terkait

KEEFEKTIFAN MEDIA VIDEO TERHADAP MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA KELAS V SD NEGERI KEPANDEAN 03 KECAMATAN DUKUHTURI KABUPATEN TEGAL

0 31 283

KEEFEKTIFAN TEKNIK MODELLING TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATERI MEMBUAT KERAJINAN DARI KERTAS SISWA KELAS IV SD NEGERI RANDUGUNTING 5 KOTA TEGAL

6 58 297

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN POE (PREDICT OBSERVE EXPLAIN) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MATERI PERUBAHAN SIFAT BENDA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KEJAMBON 4 KOTA TEGAL

2 25 408

KEEFEKTIFAN METODE BERMAIN JAWABAN TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MATERI PEMBENTUKAN TANAH DI KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI TUNON2 KOTA TEGAL

0 15 328

KEEFEKTIFAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP MINAT DAN HASIL BELAJAR MATERI STRUKTUR BUMI DAN MATAHARI KELAS V SD NEGERI PESAYANGAN 01 KABUPATEN TEGAL -

0 1 74

KEEFEKTIFAN PENDEKATAN OUTDOOR LEARNING TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATERI MENULIS DESKRIPSI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI PESAYANGAN ABUPATEN TEGAL

0 2 73

STUDI KOMPARASI KEEFEKTIFAN PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STAD DAN TPS TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PKn SISWA KELAS V SD NEGERI TEGALSARI 4 DAN OTA TEGAL

0 1 87

KEEFEKTIFAN MODEL MIND MAPPING TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS V SD NEGERI GUGUS MUWARDI TINGKIR KOTA SALATIGA

0 0 65

KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN MEDIA APLIKASI MICROSOFT POWERPOINT TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MATERI PESAWAT SEDERHANA PADA SISWA KELAS V SDN RANDUGUNTING OTA TEGAL

0 0 93

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI TANAH MELALUI PENDEKATAN CTL IPA PADA SISWA KELAS V SD 1 JEPANG

0 0 25