Metode penelitian METODOLOGI PENELITIAN

F. Instrumen Penelitian

Peneliti menggunakan data berbentuk soal, angket Kuesioner, dan wawancara untuk memperoleh data. Para siswa diberikan soal yang terdiri dari 5 pertanyaan tentang pajak penghasilan dan angket yang digunakan terdiri dari 28 item pertanyaan yang disebarkan kepada siswa kelas VIII-D MTs Al- Hamidiyah Depok.

1. Soal

Tabel 3.3 KISI-KISI PENILAIAN TIAP BUTIR SOAL NO. KRITERIA PENILAIAN BOBOT NILAI JUMLAH 1 Kelengkapan 4 40 2 Kesesuaian jawaban 4 40 3 Penulisan 2 20 TOTAL 10 100

2. Angket

Tabel 3.4 KISI-KISI KUESIONER ATAU ANGKET Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kesulitan Belajar NO. ASPEK NO. ITEM JUMLAH 1. 2. 3. 4. 5. 6. Faktor Internal Minat dan Motivasi Kesiapan dan Perhatian Fisiologis Faktor Eksternal Lingkungan Keluarga Lingkungan Sekolah Lingkungan Pesantren 1,4,5,6,9,14,17,8b 2,3,7,11,12,13,16,4b,5b,6b 8,15,7b 10b 10,1b,2b 3b,9b,11b 28,6 35,7 10,7 3,6 10,7 10,7 Total 28 100

G. Kalibrasi Instrumen

1. Soal dan Angket

Untuk menguji kualitas instrumen penelitian yaitu soal tes dan angket, dilakukan uji coba pengerjaan instrumen soal tes dan uji coba instrumen angket di luar sampel penelitian. a. Uji Validitas Data Uji validitas dimaksudkan untuk mengukur sah atau valid tidaknya suatu instrumen penelitian. Suatu instrumen penelitian dikatakan valid jika pernyataan pada instrumen penelitian mampu untuk mengungkapkan sesuatu yang diukur oleh instrumen penelitian tersebut. Uji validitas ini dapat dilakukan dengan menghitung korelasi antara masing-masing pernyataan dengan skor total menggunakan rumus teknik korelasi product moment. Rumusnya adalah : Keterangan : r = koefisien korelasi X = skor variable jawaban responden Y = skor total variable untuk responden n N = banyaknya sampel dalam penelitian Dalam pengambilan keputusan : a. Jika r hitung r tabel, maka butir atau variabel tersebut valid. b. Jika r hitung r tabel, maka butir atau variabel tersebut tidak valid. b. Uji Reliabilitas Data Uji Reliabilitas merupakan pengujian yang menunjukan sejauh mana alat ukur dipercaya atau dapat diandalkan. Instrument dikatakan