Uji Validitas Uji Validitas dan Reliabilitas Data

Berdasarkan tabel V.6 di atas menunjukkan bahwa pernyataan item Sikap Terhadap Harga 1, 2, 3 dan 4 sudah valid karena memiliki nilai . Tabel V.8 Hasil Uji Validitas Sikap Terhadap Tempat Butir Status Tempat_1 0,689 0,197 Valid Tempat_2 0,819 0,197 Valid Tempat_3 0,694 0,197 Valid Tempat_4 0,814 0,197 Valid Sumber : Data primer yang diolah Berdasarkan tabel V.7 di atas menunjukkan bahwa pernyataan item Sikap Terhadap Tempat 1, 2, 3 dan 4 sudah valid karena memiliki nilai . Tabel V.9 Hasil Uji Validitas Sikap Terhadap Promosi Butir Status Promosi_1 0,707 0,197 Valid Promosi_2 0,720 0,197 Valid Promosi_3 0,796 0,197 Valid Promosi_4 0,676 0,197 Valid Promosi_5 0,679 0,197 Valid Sumber : Data primer yang diolah Berdasarkan tabel V.8 di atas menunjukkan bahwa pernyataan item Sikap Terhadap Promosi 1, 2, 3, 4 dan 5 sudah valid karena memiliki nilai . Tabel V.10 Hasil Uji Validitas Kepuasan Konsumen Butir Status Kepuasan_1 0,833 0,197 Valid Kepuasan_2 0,793 0,197 Valid Kepuasan_3 0,854 0,197 Valid Kepuasan_4 0,814 0,197 Valid Sumber : Data primer yang diolah Berdasarkan tabel V.9 di atas menunjukkan bahwa pernyataan item Kepuasan Konsumen 1, 2, 3 dan 4 sudah valid karena memiliki nilai . Tabel V.11 Hasil Uji Validitas Loyalitas Konsumen Butir Status Loyalitas_1 0,864 0,197 Valid Loyalitas_2 0,822 0,197 Valid Loyalitas_3 0,764 0,197 Valid Loyalitas_4 0,740 0,197 Valid Sumber : Data primer yang diolah Berdasarkan tabel V.10 di atas menunjukkan bahwa pernyataan item Loyalitas Konsumen 1, 2, 3 dan 4 sudah valid karena memiliki nilai .

2. Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas bertujuan untuk mengetahui sejauh mana hasil pengukuran tetap konsisten, apabila dilakukan pengukuran dua kali atau lebih terhadap gejala yang sama dengan menggunakan alat pengukuran yang sama pula Siregar, 2013:87. Suatu kuesioner dapat dikatakan reliabel apabila cronbach’s alpha 0,6 dan dikatakan tidak reliabel bila cronbach’s alpha 0,6 Sanusi, 2011:82. Hasil dari perhitungan uji reliabilitas semua item penelitian dapat dilihat di bawah ini : Tabel V.12 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Cronbachs Alpha Status Produk 0,738 Reliabel Harga 0,794 Reliabel Tempat 0,738 Reliabel Promosi 0,762 Reliabel Kepuasan 0,840 Reliabel Loyalitas 0,808 Reliabel Sumber : Data primer yang diolah Berdasarkan tabel V.11 di atas menunjuk bahwa masing – masing variabel penelitian yaitu Produk, Harga, Tempat, Promosi, Kepuasan dan Loyalitas bersifat reliabel karena cronbach’s alpha lebih besar dari 0,6.

D. Uji Asumsi Klasik

Berdasarkan pengolahan data dengan menggunakan program perhitungan SPSS, dapat dilakukan pengujian sebagai berikut :

1. Uji Normalitas

Uji normalitas bertujuan untuk mengetahui normal atau tidaknya suatu distribusi data. Model regresi yang baik adalah yang memiliki distribusi data normal atau mendekati normal. Pengujian dilakukan dengan menggunakan grafik P-P Plot. Data yang normal adalah data yang membentuk titik – titik yang menyebar tidak jauh dari garis diagonal. Sumber : Data primer yang diolah Gambar V.1 Hasil Uji Normalitas Hasil pengujian tersebut menunjukkan bahwa penyebaran titik – titik tersebut berada tidak jauh dari garis diagonal. Hal ini menunjukkan model regresi tersebut sudah berdistribusi normal.