Desain Komunikasi Visual Latar Belakang

B. Desain Komunikasi Visual

4. Tahap Pasca Produksi Post Production 6. Scene Terkejut

29. Scene Metamorfosis Kupu-kupu

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Contoh Ilustrasi karya Penulis Gambar 4.18 Jalan Menuju Masjid Gambar 4.41 Scene Bu Fatimah Masuk Kelas DAFTAR TABEL Table 3.1 Hasil Pengamatan DAFTAR BAGAN Bagan 2.1 Tata Ungkap PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Anak-anak adalah generasi penerus yang sangat potensial. Namun saat ini, kita dapat melihat betapa generasi yang teramat berharga ini tidak terbina intelektualnya khususnya dalam kecerdasan spiritual mereka. Terbukti menginjak usia remaja, para generasi Islam mengalami sebuah kerentanan yang sangat luar biasa. Banyak remaja yang mengalami disorientasi dalam kehidupan mereka. Disinyalir, keterikatan mereka akan nilai-nilai spiritual keislaman mereka tidak ditanamkan sejak dini dan pembangunan kepribadian yang tidak Islami oleh pola didik orang tua, lingkungan dan konsumsi mereka akan media hiburan dan pola pengajaran di lingkungan formal. Selain itu, berkembang pula sebuah paradigma yang kurang tepat tentang konsep keyakinan dalam Islam aqidah Islam di tengah masyarakat. Paradigma tersebut mengatakan bahwa aqidah Islam adalah dogma sementara perihal aturan dalam Islam syariah justru sering ditawar-tawar dengan dalih penyesuaian budaya dan perkembangan zaman. Padahal, yang sesungguhnya mengatakan hal yang sebaliknya. Dalam Islam, permasalahan aqidah adalah perkara yang rasional dan ilmiah, sementara kajian syariah sejatinya harus ditaati tanpa adanya kompromi budaya dan perkembangan zaman. Hal ini berimbas pada pola pikir anak yang semakin menjauh dari ajaran spiritualitas Islam yang benar. Di sisi lain, konsumsi hiburan terutama televisi dan media lainnya semakin hari semakin jauh dari pandangan yang positif untuk keberlangsungan 1 spiritualitas anak. Hal ini ditambah dengan kurikulum di dalam pendidikan formal yang sangat kurang dalam memenuhi kebutuhan pengetahuan keagamaan. Berangkat dari permasalahan-permasalahan tersebut, penulis ingin menyajikan sebuah tontonan hiburan sekaligus media pembelajaran aqidah yang menjadi dasar dinul Islam untuk anak-anak dalam rangka penanaman nilai-nilai spiritual sejak dini. Sehingga generasi penerus ini mampu menjadi pribadi yang tangguh karena memiliki keceradasan spiritual yang kaya.

B. Alasan Pemilihan Tema dan Jenis Karya 1. Alasan Pemilihan Tema