Analisis Deskriptif Analisis Tiga Tahap Perumusan Strategi

4.3 Metode Pengolahan Data

Metode pengolahan dan analisis data yang akan digunakan adalah dengan pendekatan konsep manajemen strategis dan metode analisis kualitatif. Data tersebut diolah secara deskriptif, sedangkan data kuantitatif dianalisis dengan menggunakan alat analisis IFE, EFE, SWOT dan QSPM. Pengolahan data kuantitatif dibantu dengan Software Micrsosoft Excel. Beberapa alat analisis dapat dijabarkan sebagai berikut :

4.3.1 Analisis Deskriptif

Nazir 1999, mendefinisikan metode deskriptif adalah metode penelitian untuk membuat gambaran mengenai situasi atau kejadian, sehingga metode ini berkehendak untuk mengadakan akumulasi data dasar belaka. Di dalam penelitian ini analisis deskriptif bertujuan untuk mendefinisikan visi, misi dan tujuan perusahaan, strategi yang telah dikembangkan perusahaan, serta data-data yang berkaitan dengan pemasaran, keuangan, pengemasan dan produksi.

4.3.2 Analisis Tiga Tahap Perumusan Strategi

Analisis ini dilakukan untuk mengevaluasi keragaan umum perusahaan serta mengidentifikasi faktor-faktor internal dan eksternal perusahaan. Selanjutnya alternatif strategi ini dipilih dengan skala prioritas untuk memilih alternatif strategi yang tebaik. Menurut David 2002, tiga tahap formulasi sebagai berikut. A. Tahap Input Input Stage 1. Analisis Matriks IFE Internal Factor Evaluation dan EFE External Factor Evaluation Matriks IFE Internal Factor Evaluation digunakan untuk menganalisis faktor- faktor perusahaan yang berkaitan dengan kekuatan dan kelemahan perusahaan. David 2004 menyatakan bahwa alat perumusan startegi ini meringkas dan mengevaluasi kekuatan dan kelemahan utama dalam berbagai bidang fungsional dalam suatu usaha. Matriks ini juga menjadi landasan untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi hubungan diantara berbagai bidang. Analisis EFE External Factor Evaluation digunakan untuk menganalisis faktor-faktor eksternal perusahaan. Menurut David 2004, Matriks Evaluasi Faktor Eksternal EFE membuat perencana strategi dapat meringkas dan mengevaluasi informasi ekonomi, sosial, budaya, demografi, lingkungan, politik, pemerintah, hukum, teknologi dan persaingan. Faktor-faktor eksternal yang telah diperoleh tersebut kemudian diklasifikasikan menjadi peluang dan ancaman yang dihadapi perusahaan. Identifikasi faktor-faktor internal dan eksternal perusahaan dalam matrik IFE, dan EFE dapat dikembangkan dengan menggunakan langkah-langkah sebagai berikut :

a. Identifikasi Faktor Eksternal dan Internal Perusahaan

Dokumen yang terkait

Efek Antiinflamasi Ekstrak Jahe Merah (Zingiber officinalle roscoe) pada Gigi Kelinci (Oryctolagus cuniculus) (Penelitian In Vivo)

4 99 95

Efek Analgesik Ekstrak Jahe Merah (Zingiber officinalle roscoe) Terhadap Inflamasi Pulpa pada Gigi Kelinci (Oryctolagus cuniculus) (Penelitian in vivo)

7 103 91

Pemberian Larutan Jahe Merah (Zingiber Officinalle Var Rubra) Dengan Metode Pengolahan Yang Berbeda Terhadap Bobot Karkas Ayam Broiler Yang Terinfeksi Eimeria Tenella

4 75 54

Pemberian Larutan Jahe Merah (Zingiber officinale var rubra) dengan Metode Pengolahan Berbeda terhadap Performans Ayam Broiler Yang Terinfeksi Eimeria tenella

3 84 57

Analisis Komponen Kimia Minyak Atsiri Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale var. amarum) dengan GC-MS dan Uji Antioksidan Menggunakan Metode DPPH

32 249 106

Pengaruh Pemberian Ekstrak Metanol Rimpang Jahe (Zingiber officinale Rosc.) Terhadap Kadar Malondialdehid (MDA) Plasma dan Otot Gastroknemius Mencit Sebelum Latihan Fisik Maksimal

1 39 73

Identifikasi Komponen Kimia Minyak Atsiri Rimpang Jahe Emprit (Zingiber officunale Rosc.) Dan Uji Aktivitas Antibakteri

15 125 67

Pengaruh Pemberian Ekstrak Jahe (Zingiber officinale ROSC.) Terhadap Kadar Malondialdehid (MDA) Testis Dan Gambaran Histopatologi Tubulus Seminiferus Testis Mencit Yang Diberi Plumbum Asetat

3 54 98

Uji Efek Antiinflamasi Dari Kombinasi Ekstrak Rimpang Jahe Merah (Zingiber officinale Rosc.)Dan Ekstrak Rimpang Kunyit (Curcuma domestica Val.) Dalam Sediaan Topikal Pada Mencit Jantan

17 119 74

Minuman Fungsional Sari Kacang Merah (Vigna Angularis) Dengan Penambahan Jahe (Zingiber Officinale).

0 0 9