PENGKAJIAN DAN PENGEMBANGAN TEKNOLOGI RUMAH TRADISIONAL DI DANAU

Laporan Kinerja Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman Tahun 2014 BAB III AKUNTABILITAS KINERJA III -87 Tabel 3.68. Kegiatan Inovasi No Judul Kegiatan Deskripsi Permasalahan Riset Metode Penyelesaian Hasil yang diharapkan 1 Kajian Pemanfaatan Pasir dan Abu Vulkanik Gunung Kelud sebagai Bata Ringan Komposisi abu vulkanik sebagai penganti pasir pada bata ringan foamed Trial campuran bata ringan foamed Pedoman pembuatan bata ringan foamed 2 Identifikasi faktor non- teknis pada kerusakan bangunan rumah susun sewa Faktor non-teknis kerusakan rusun Survey penghuni rusun Naskah akademik diskripsi faktor non- teknis kerusakan rusun 3 Kajian Penyediaan Air Minum dari Kelembaban Udara Metode penanggulangan kelangkaan air portabel Pembuatan prototype skala lab Prototype absorbsi kelembaban udara menjadi air siap minum 4 Kajian Karakteristik Adsorben Nata De Coco dari Nata De Pina untuk Pengolahan Air yang Tercemar Logam Berat Skala Laboratorium Pengolahan air sungai yang tercemar logam berat Pengujian di laboratorium Naskah akademik alternatif pengolahan air sungai yang tercemar logam berat dengan adsoeben nata. 5 Pengembangan Komposter Mekanis- Elektris Penanggulanan sampah Pembuatan prototype skala lab Prototype komposter mekanik-elektrik 6 Sebaran Pool Shutlle Travel dan Ekternalitasnya di Kota Bandung Kemacetan akibat keberadaan pool shuttle travel Survey lapangan Naskah akademik informasi pengaruh keberadaan pool shuttle travel dalam infrastruktur ke-PU-an 7 Analisa Kebijakan Penerbitan Izin Mendirikan Bangunan IMB Optimasi operasional penerbitan IMB Survey lapangan Naskah akademik informasi mekanisme penerbitan IMB yang ideal 8 Pendugaan kekuatan kayu dengan pengujian non destruktif Pilodyn dan Stress Wave Timer Variasi kekuatan kayu, pendugaan kekuatan kayu relatif mahal. Uji dengan alat duga non destruktif Naskah akademik informasi pendugaan kekuatan kayu dengan alat duga non destruktif yang relatif murah 9 Pengembangan Model Sistem Pengolahan Limbah Batik Secara Kimia Untuk mengatasi solusi tingkat pencemaran air limbah batiktekstil Metoda eksperimen skala lab, menggunakan air yang diindikasi merupakan limbah batik. Model sistem pengolahan limbah batik 10 Penambahan Material Puzolanik untuk Meningkatkan Kuat Tekan Mortar Berbahan Baku Tailing Asbuton Pemanfaatan limbah tailing asbuton Trial campuran mortar Pedoman pembuatan mortar dengan bahan baku tailing asbuton