Gejala Terinfeksi HIVAIDS Gelanggang Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas 11 Khairul Hadziq Milka Nurfitri 2010
A. Kerjakan latihan berikut dengan benar 1.
Bagaimana proses terinfeksi HIV? 2. Apa yang harus dilakukan jika seseorang terinfeksi HIV? 3. Sebutkan gejala seseorang terinfeksi HIVB. Diskusikanlah bersama kelompok Anda hal-hal berikut.
• Bahaya HIVAIDS • Proses penularan HIVAIDS a. Makan makanan yang bergizi tinggi. b. Selalu hidup bersih dan sehat. c. Jangan berganti-ganti pasangan seksual. d. Selalu menggunakan kondom pada saat berhubungan seksual. e. Mintalah nasihat dokter mengenai apa yang seharusnya dilakukan.B. Tindakan Pencegahan terhadap HIVAIDS
Bahaya HIVAIDS sangat merugikan penderitanya. Di samping penderita mengalami kondisi kesehatan yang menurun dan dapat menyebabkan kematian, penderita HIV AIDS cenderung djauhi dari pergaulan masyarakat. Oleh karena itu, setelah Anda mengetahui bahaya yang diakibatkan penyakit ini, Anda harus dapat menjauhi hal-hal yang dapat menyebabkan tertular penyakit ini. Tindakan apa saja yang harus dilakukan dalam mencegah tertularnya penyakit ini? Cara mencegah masuknya penyakit HIVAIDS secara umum di antaranya dengan membiasakan hidup sehat, yaitu menkonsumsi makanan sehat, berolah raga, dan melakukan pergaulan yang sehat. Berikut ini beberapa tindakan yang dapat dilakukan dalam mencegah tertularnya HIVAIDS. 1. Hindari hubungan seksual di luar nikah dan usahakan hanya berhubungan dengan satu pasangan seksual. 2. Pergunakan selalu kondom, terutama bagi kelompok perilaku risiko tinggi. 3. Seorang ibu yang darahnya telah diperiksa dan ternyata positif HIV, sebaiknya menghindari kehamilan karena bisa menularkan virusnya kepada janin yang dikandungnya. 4. Orang-orang yang tergolong kelompok perilaku risiko tinggi hendaknya tidak menjadi donor darah. 5. Penggunaan jarum suntik dan alat tusuk lainnya seperti akupunktur, jarum tato, atau jarum tindik, hendaknya hanya sekali pakai dan harus terjamin kesterilannya. 6. Jauhi narkoba, karena sudah terbukti bahwa penyebaran HIVAIDS di kalangan pengguna narkoba suntik 3–5 kali lebih cepat dibanding perilaku berisiko lainnya. Pelajaran 9 Bahaya HIVAIDS 115Parts
» Gelanggang Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas 11 Khairul Hadziq Milka Nurfitri 2010
» Tidak merokok Olahraga Permainan
» Tendangan Bebas Tendangan Penalti
» Pelanggaran Pemain Pelanggaran-Pelanggaran dalam Sepak Bola
» Pelanggaran Regu Penyerang Pelanggaran-Pelanggaran dalam Sepak Bola
» Strategi Permainan Sepak Bola
» Strategi Penyerangan Latihan 1 Latihan 2
» Latihan Tendangan Bebas Latihan Wall pass
» Pukulan servis panjang Teknik Variasi Servis
» Praktikkan pola pukulan bulu tangkis pada latihan 2 halaman 26
» Peraturan Perlombaan Daerah Pergantian Tongkat
» Latihan 1 Latihan 2 Latihan Lari Sambung
» Peraturan Perlombaan Lompat Jauh
» Sabetan merupakan serangan menjatuhkan lawan dengan kenaan tulang
» Berikut ini yang bukan persamaan antara tendangan lurus dan tendangan
» Mengangkat Beban dengan Dua Lengan Mengangkat Beban dengan Satu Lengan
» Variasi dan Kombinasi Gerakan
» Gerakan Lengan Peregangan Otot
» Renang Gaya Kupu-kupu Gerak Tungkai
» Latihan 1 Latihan 2 Bentuk Latihan Renang Gaya Kupu-Kupu
» Proses Penularan HIVAIDS Proses Terinfeksi HIV
» Aturan Memainkan Bola Basket
» Aturan Mengontrol Bola Basket
» Aturan Penguasaan Bola Basket
» Pemain Tengah Penjaga Belakang Lay Up Shot
» Berilah tanda silang × pada jawaban yang benar
» Jawablah soal-soal berikut dengan benar Praktikkanlah latihan-latihan berikt ini
» Istilah dalam Tenis Meja Nilai
» Lempar Lembing Memegang Lembing
» Membawa Lembing Melempar Lembing
» Melempar dari berdiri menghadap ke depan Melempar berdiri menghadap ke samping
» Lembing Lapangan Lempar Lembing
» Tangkisan jepit bawah hampir sama dengan tangkisan jepit atas, hanya saja
» Aktivitas dalam Latihan Sirkuit
» Pengukuran Daya Tahan Jantung dan Paru-Paru
» Tes Pengukuran Daya Tahan Otot Pengukuran Kecepatan
» Latihan melenting dari posisi tidur di matras
» Teknik Dasar Guling Lenting Lompat Kangkang
» Kombinasi Renang Pembalikan Menyamping
» Kerjakan latihan berikut dengan benar 1.
» Start Perlombaan Renang Penyebab Kecelakaan
» Pertolongan pada korban yang masih dalam keadaan sadar
» Jawablah soal-soal berikut dengan benar Praktikkan latihan-latihan berikut ini
» Cara-Cara Menghindari Kecelakaan Menyusun Rencana
» Perencanaan Kegiatan Penjelajahan Persiapan Peserta
» Persiapan Perlengkapan Melakukan Persiapan
» Keterampilan Penyelamatan dalam Penjelajahan
» Mencari Sumber Air dan Makanan
» Menghindari Tempat Binatang Buas
» Bersepeda dengan Aman di Jalan Raya
» Tidak Melakukan Hubungan Seks Bebas Mengonsumsi Makanan yang Sehat
Show more