Pedoman Observasi Pedoman Jurnal

No. Nama siswa Nilai Komulatif Siklus I Siklus 2 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. dst. Jumlah Rata-rata Tabel 5 untuk memberikan informasi perbandingan nilai komulatif dari tiap siklus yang telah dilakukan. Berdasarkan pedoman penilaian di atas, peneliti dapat mengetahui hasil tes siswa dalam menulis buku harian. Tes dilakukan satu kali tiap siklus yaitu dilaksanakan pada akhir siklus. Apabila dalam siklus I hasilnya masih kurang atau belum sesuai dengan target yang telah ditetapkan, maka diadakan tindakan siklus II.

3.4.2 Instrumen Nontes

Instrumen nontes terdiri atas pedoman observasi, pedoman jurnal, pedoman wawancara, dan pedoman dokumentasi.

3.4.2.1 Pedoman Observasi

Observasi ini dilakukan pada saat proses kegiatan belajar berlangsung. Hal ini guru harus secara cepat, cermat, dan sabar agar memeroleh data seakurat mungkin. Untuk mengetahui respon siswa tentang pemahaman isi bacaan. Aspek-aspek yang diamati dalam observasi ini adalah : 1 perilaku siswa terhadap bacaan, 2 perilaku negatif siswa terhadap menulis buku harian, 3 tanggapan positif siswa selama proses pembelajaran, 4 tanggapan negatif siswa selama proses pembelajaran, 5 perilaku positif siswa terhadap cara yang digunakan, 6 perilaku negatif siswa terhadap cara yang digunakan, 7 tanggapan positif siswa terhadap cara yang digunakan, 8 tanggapan negatif siswa terhadap cara yang digunakan.

3.4.2.2 Pedoman Jurnal

Pedoman jurnal dibuat untuk mengetahui segala sesuatu yang terjadi dalam proses pembelajaran dan untuk mengungkapkan kesulitan siswa dalam menulis buku harian. Jurnal berupa jurnal guru dan siswa. Jurnal guru berisi mengenai uraian kejadian yang dilihat saat pembelajaran berlangsung. Jurnal guru mengungkap tentang 1 kesiapan dan minat siswa terhadap pembelajaran menulis buku harian dengan menggunakan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling; 2 respon tanggapan siswa terhadap tugas pada kegiatan pembelajaran menulis buku harian dengan menggunakan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling; 3 keaktifan siswa dalam mengikuti pembelajaran menulis buku harian dengan menggunakan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling; 4 tingkah laku siswa dalam diskusi dan selama kegiatan pembelajaran menulis buku harian menggunakan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling; 5 tanggapan siswa terhadap pembelajaran munulis buku harian dengan menggunakan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling yang dilakukan peneliti; dan 6 catatan yang berisi kejadian-kejadian yang muncul pada saat pembelajaran menulis buku harian dengan menggunakan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling. Jurnal siswa berisi : 1 pendapat siswa tentang pembelajaran menulis buku harian dengan menggunakan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling; 2 pendapat siswa tentang cara penjelasan guru; 3 ketertarikan siswa terhadap metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling; 4 pendapat siswa tentang kesulitan dari metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling; dan 5 pesan, kesan, dan saran siswa terhadap penggunaan metode pembelajaran langsung direct method instruction dan teknik modeling dalam pembelajaran menulis buku harian.

3.4.2.3 Pedoman Wawancara

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK KOREKSI SECARA LANGSUNG SISWA KELAS VIII B SMP NEGERI 5 SRAGI KABUPATEN PEKALONGAN

2 43 257

Peningkatan Keterampilan Menulis Buku Harian melalui Pembelajaran Kuantum dengan Teknik Peta Konsep dan Media Foto pada Siswa Kelas VII E SMP Negeri 1 Ampelgading

0 18 335

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KALIMAT EFEKTIF DENGAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH Peningkatan Keterampilan Menulis Kalimat Efektif dengan Model Pembelajaran Berbasis Masalah pada Siswa Kelas VII E SMP Negeri 1 Kartasura.

0 2 17

PENDAHULUAN Peningkatan Keterampilan Menulis Kalimat Efektif dengan Model Pembelajaran Berbasis Masalah pada Siswa Kelas VII E SMP Negeri 1 Kartasura.

0 5 5

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN METODE PEMBELAJARAN OUTDOOR PADA SISWA KELAS VII F SMP N 1 TERAS Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi dengan Metode Pembelajaran Outdoor pada Siswa Kelas VII F SMP N 1 Teras.

0 2 18

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN METODE PEMBELAJARAN OUTDOOR PADA SISWA KELAS VII F SMP N 1 TERAS Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi dengan Metode Pembelajaran Outdoor pada Siswa Kelas VII F SMP N 1 Teras.

0 3 13

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI MELALUI TEKNIK PEMODELAN DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI MELALUI TEKNIK PEMODELAN DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS VII E SMP NEGER

0 1 16

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN KETERAMPILAN TEKNIK PENGELASAN BERORIENTASI PRODUK MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN LANGSUNG (DIRECT INSTRUCTION) PADA SISWA SMA-LB.

0 3 26

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN PEMBELAJARAN CTL KOMPONEN PEMODELAN MELALUI PEMANFAATAN BUKU HARIAN PADA SISWA KELAS VII A SMP NEGERI 5 PEKALONGAN.

0 0 134

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NASKAH DRAMA DENGAN PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG (DIRECT INSTRUCTION) PADA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA KOLOMBO SLEMAN YOGYAKARTA.

0 1 209