Tujuan IPS dalam Pendidikan

82,60 pada siklus II. Serta hasil belajar dari kondisi awal 39,19 menjadi 70,83 pada siklus I dan 87,5 pada siklus II. Handrianto 2013 melakukan penelitian penelitian tindakan kelas yang berjudul “Peningkatan Keaktifan, Motivasi, dan Prestasi Belajar Siswa Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD pada Mata Pelajaran IPS Kelas V SD Kalongan Depok Yogyakarta Tahun Ajaran 20122013” Hasil penelitian menunjukkan peningkatan motivasi pada kondisi awal sebesar 25,46, dan pada kondisi akhir meningkat menjadi 86,44. Sedangkan untuk prestasi belajar IPS kondisi awal yang lulus KKM hanya 8 anak 40, dan pada kondisi akhir yang lulus KKM ada 27 anak 100. Oleh karena itu, dapat ditarik kesimpulan bahwa pembelajaran kooperatif tipe STAD dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa. Sagita 2013 melakukan penelitian tindakan kelas yang berjudul “Peningkatan Keaktifan dan Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS Menggunakan Model Pembelajaran Koopertif Teknik Student Teams Achievement Division STAD Pada Siswa Kelas V SDN Denggung Tahun Pelajaran 20122013”. Hasil penelitian menunjukkan pembelajaran IPS pada materi jasa dan peranan tokoh perjuangan dalam memproklamasikan kemerdekaan indonesia di kelas V dengan pembelajaran kooperatif teknik STAD memiliki dampak positif bagi siswa yang ditandai dengan meningkatnya keaktifan, motivasi dan prestasi belajar dari kondisi awal keaktifan 42,9 dan prestasi belajar 64,82. Peningkatan keaktifan menjadi 52,1 pada siklus I dan 71,0 pada siklus II. Sedangkan peningkatan prestasi belajar menjadi 74,4 pada siklus I dan 78,3 pada siklus II. Puspitasari 2013 melakukan penelitian tindakan kelas yang berjudul “Peningkatkan Kreatifitas dan Prestasi Belajar IPS Siswa Kelas IV SDN Caturtunggal 3 Yogyakarta Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Metode STAD”. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan kreatifitas siswa dalam mempelajari mata pelajaran IPS. Hal tersebut ditunjukkan dengan adanya peningkatan kreatifitas siswa dari kondisi awal sebesar 10,65 meningkat ketika diterapkan model kooperatif metode STAD, yaitu sebesar 54,61 di pertemuan pertama dan 71 di pertemuan ke dua dan peningkatan prestasi belajar siswa dari kondisi awal sebesar 48,93 menjadi 78,62 di pertemuan pertama dan 84,4 di pertemuan ke dua.

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 TRUNUH Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar IPS Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Pada Siswa Kelas V SD Negeri 2 Trunuh Kec

0 1 15

PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA PEMBELAJARAN PKn SISWA KELAS V Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Pada Pembelajaran PKn Siswa Kelas V SD Negeri 03 Wonorejo, Gondan

0 0 15

Peningkatan kerjasama dan prestasi belajar IPS melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD pada siswa kelas III B SD Negeri Denggung.

0 0 2

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPA pada siswa kelas IV A SD Negeri Tlacap melalui penerapan model pembelajaran kooperatif Tipe STAD.

2 14 384

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPA siswa kelas V B SD Negeri Tlacap melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD.

1 2 314

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPA siswa kelas V SD Negeri Ungaran 1 melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD.

0 7 402

Peningkatan motivasi dan prestasi belajar IPS menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD pada siswa kelas V B SD Negeri Denggung.

0 1 290

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar mata pelajaran IPS menggunakan model pembelajaran kooperatif teknik Student Teams Achievement Divisions (STAD) pada siswa kelas V SD N Denggung tahun ajaran 2012/2013.

0 1 181

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPS kelas IV SD Kanisius Wirobrajan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD.

0 0 2

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPS MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) PADA SISWA KELAS V SD N DENGGUNG TAHUN AJARAN 20122013 SKRIPSI

0 1 179