Garis Pada Elemen Desain Grafis Seorang

Direktorat Pembinaan SMK 2008 92 Gambar 4.4 Garis kurva Garis mempunyai beberapa macam gaya atau style, yaitu sebagai berikut : Garis lurus, yaitu garis tanpa jeda, penuh, Gambar 4.5 Garis lurus Garis dot, yaitu garis yang terbentuk dari rangkaian dot yang tersusun memanjang. Gambar 4.6 Garis dot G aris Garis dash, yaitu garis yang terbentuk dari rangkaian dash yang tersusun memanjang. Gambar 4.7 G aris Garis dash Garis dashdot, yaitu garis yang terbentuk dari rangkaian dash dan dot yang disisin bergantian. Gambar 4.8 Garis dashdot Garis kaligrafi, yaitu garis yang terbentuk dari kuas kaligrafi. Garis artistik, yaitu garis yang dibuat secara khusus, tidak terikat pada konvensi yang berlaku, sehingga menge- sankan citra artistik.

4.2.1.1. Fungsi Garis

Dalam pekerjaan desain grafis, garis dipakai untuk beberapa fungsi, diantaranya memisahkan posisi antara elemn grafis yang memiliki fungsi yang berlainan. Di majalah, tabloid atau media massa cetak lain garis digunakan untuk memisahkan rubrik atau penunjuk bagian tertentu yang menjadi penjelsa berita.

4.2.2. Bentuk Bentuk merupakan suatu bidang

yang ada karena dibatasi oleh sebuah kontur atau garis dan atau dibatasi oleh warna yang berbeda atau oleh perbedaan dalam pencahayaan, gelap terang, arsiran atau disebabkan adanya tekstur tertentu. Pada dasarnya ada unsur dasar yang membentuk ruang, yang digunakan pada zaman Direktorat Pembinaan SMK 2008 93 primitif, Unsur dasar iru itu adalah tiga bentuk, yaitu persegi, lingkaran dan segitiga. Gambar 4.9 Gambar bentuk Dalam desain di akan membahas bentuk ditinjau dari wujudnya, yaitu dua dimensi dan tiga dimensi. Berikut bermacam bentuk dua dimensi. Gambar 4.10 Macam Macam bentuk 2 D Bentuk lain adalah 3 dimensi yang terlihat dari tiga sisi. Software yang paling banyak menyediakan bentuk 3 dimensi adalah 3D Studio Max dan AutoCAD. Berikut ini beberapa bentuk dasarnya : Gambar 4.11 Kubus 3D dan Bentuk Tabung

4.2.2.1. Macam-macam bentuk

Berdasarkan susunan yang mem- bentuk ruang dibedakan menjadi tiga macam, yaitu karakter, simbol dan bentuk, yaitu : Karakter Adalah bentuk yang digunakan untuk mengesankan watak, sifat atau huruf. Sebuah bentuk lingkaran menjadi huruf ”O” dan beberapa bentuk yang disusun menjadi huruf ”N”, seperti tampak pada gambar di bawah ini: Gambar 4.12 Bentuk Karakter Simbol Adalah bentuk yang digunakan untuk menggambarkan objek lain, secara sederhana atau objek yang memang sulit ditiru elips Segi empat Persegi panjang Jajaran Genjang Travesium Lingkaran Gambar 4.10 Bentuk 2 dimensi