Permintaan Tenaga Kerja Upah Tenaga Kerja

204 Tabel 47. Hasil Estimasi Parameter Penawaran Tenaga Kerja Tahun 1986-2006 Variabel Parameter Estimasi Pr |t| Elastisitas Jangka Pendek Jangka Panjang Intercept Intersep -29.896 0.0574 UMRNAS Upah Tenaga Kerja 0.002136 0.4811 0.0141 0.0275 POPNAS Jumlah Penduduk Indonesia 0.382762 0.0523 0.8434 1.6439 DGOVENS Perub. Belanja Pem. Non-BBM 5.67E-06 0.4628 -0.0055 -0.0108 LLABORS Lag Penawaran Tenaga Kerja 0.48698 0.0657 Adj-R 2 = 0.98295; F-hitung = 274.86; Pr F bernilai 0.0001; DW = 2.176923

2. Permintaan Tenaga Kerja

Hasil estimasi parameter permintaan tenaga kerja disajikan pada Tabel 48. Estimasi parameter GDP nasional sebesar 6.68 x 10 -6 dan mempunyai hubungan positif. Respon permintaan tenaga kerja terhadap GDP nasional mempunyai nilai elastisitas jangka pendek sebesar 0.1013 dan jangka panjang sebesar 0.2640. Permintaan tenaga kerja dipengaruhi secara nyata oleh variabel bedakalanya dengan besaran 0.616336. Tabel 48. Hasil Estimasi Parameter Permintaan Tenaga Kerja Tahun 1986-2006 Variabel Parameter Estimasi Pr |t| Elastisitas Jangka Pendek Jangka Panjang Intercept Intersep 25.24131 0.1024 LUMRNAS Lag Upah Tenaga Kerja -0.00058 0.8659 -0.0039 -0.0101 GDPNAS GDP Nasional 6.68E-06 0.1576 0.1013 0.2640 LLABORD Lag Permintaan Tenaga Kerja 0.616336 0.0188 Adj-R 2 = 0.95585; F-hitung = 138.13; Pr F bernilai 0.0001; DW = 2.751762

3. Upah Tenaga Kerja

Hasil estimasi parameter upah tenaga kerja disajikan pada Tabel 49. Estimasi parameter bedakala penawaran tenaga kerja sebesar 31.8223 dan mempunyai hubungan yang negatif. Respon upah tenaga kerja terhadap bedakala 205 penawaran tenaga kerja bersifat elastis, baik dalam jangka pendek maupun dalam jangka panjang. Seiring dengan berjalannya waktu, upah tenaga kerja meningkat sebesar Rp. 62.27182 per bulan. Upah tenaga kerja dipengaruhi secara nyata oleh variabel bedakalanya dengan besaran 0.721639. Tabel 49. Hasil Estimasi Parameter Upah Tenaga Kerja Tahun 1986-2006 Variabel Parameter Estimasi Pr |t| Elastisitas Jangka Pendek Jangka Panjang Intercept Intersep 2 247.657 0.0417 LLABORS Lag Penawaran Tenaga Kerja -31.8223 0.0538 -4.5350 -16.2916 DLABORD Perub. Permintaan Tenaga Kerja 2.084503 0.8463 0.0165 0.0592 KRISIP Dummy Pemilu 53.38795 0.2271 TRENDD Tren Waktu 62.27182 0.0560 LUMRNAS Lag Upah Tenaga Kerja 0.721639 0.0002 Adj-R 2 = 0.61627; F-hitung = 7.10; Pr F bernilai 0.0017; DW =1.864732

5.8. Blok Kinerja Perekonomian

1. Jumlah Pengangguran