Hakikat Bahasa Jawa di Sekolah Dasar

30 dalam suasana kebudayaan Islam-Jawa. Bahasa Jawa kuno dipakai oleh masyarakat Jawa sejak abad ke –1 hingga pertengahan abad ke– 15. Mulai abad ke –1 hingga abad ke–6 bahasa Jawa kuno hanya dipakai secara lisan. Bahasa Jawa kuno banyak mendapat pengaruh kosakata sansekerta. Jumlah kosakata sansekerta mencapai 45 dari keseluruhan kosa kata bahasa Jawa kuno. Bahasa Jawa kuno dipakai sebagai wahana bahasa lisan maupun bahasa tertulis dalam suasana kebudayaan Hindu –Budha–Jawa sejak abad ke–7 hingga abad ke–15. Huruf yang dipakai awalnya adalah Pallawa kemudian diciptakan huruf Jawa kuno.

2.1.10 Hakikat Bahasa Jawa di Sekolah Dasar

Bahasa Jawa merupakan salah satu pelajaran muatan lokal yang ada di Jawa Tengah. Hal ini sesuai dengan SK Gubernur Jawa Tengah Nomor 423.552010 sebagai tindak lanjut dari SK Gubernur Jawa Tengah Nomor 895.5012005. Surat keputusan tersebut berisi tentang upaya peningkatkan mutu pendidikan, salah satunya yaitu upaya penanaman nilai-nilai budi pekerti dan penguasaan bahasa Jawa. “Muatan lokal merupakan kegiatan kurikuler untuk mengembangkan kompetensi yang disesuaikan dengan ciri khas dan potensi daerah termasuk keunggulan daerah, yang materinya tidak dapat dikelompokkan ke dalam mata pelajaran yang ada” Depdiknas 2006: 9. Bahasa Jawa merupakan salah satu unsur budaya nasional yang wajib untuk dilestarikan keberadaannya. Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menetapkan kurikulum mata pelajaran muatan lokal bahasa Jawa wajib dilaksanakan oleh semua tingkatan sekolah baik negeri maupun swasta di Provinsi Jawa Tengah. Mata pelajaran bahasa Jawa bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada siswa tentang kekayaan budaya Jawa. Standar Isi Mata Pelajaran Muatan Lokal Bahasa Jawa SDSDLBMI untuk kelas III semester 2 menurut SK Gubernur Jawa Tengah Nomor 423.552010, meliputi: 31 Tabel 2.1 Kurikulum Muatan Lokal No. Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 1 Mendengarkan Mampu mendengarkan dan memahami berbagai ragam wacana lisan tentang percakapan dan tembang 1.1 Mendengarkan percakapan antara anak dan anak dengan orang tua 1.2 Mendengarkan tembang pucung 2 Berbicara Mampu mengungkapkan pikiran, dan perasaan secara lisan tentang percakapan dan menceritakan pengalaman sendiri dengan santun. 2.1 Melakukan percakapan menggunakan ragam bahasa tertentu. 2.2 Menceritakan pengalaman yang menarik menggunakan ragam bahasa tertentu 3 Membaca Mampu membaca dan memahami berbagai ragam teks bacaan melalui teknik membaca intensif, membaca indah, dan membaca huruf Jawa. 3.1 Membaca dongeng atau cerita 3.2 Membaca indah misalnya geguritan, tembang pucung 3.3 Membaca kalimat sederhana berhuruf Jawa nglegena 4 Menulis Mampu menulis karangan sederhana menggunakan berbagai ragam bahasa Jawa sesuai kaidah-kaidah penulisan dan menulis kalimat huruf Jawa. 4.1 Menulis karangan sederhana menggunakan ragam bahasa Jawa tertentu. 4.2 Menulis kalimat sederhana berhuruf Jawa nglegena.

2.1.11 Aksara Jawa

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA AKSARA JAWA MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN MEDIA KARTU KATA SISWA KELAS IIIA SDN PETOMPON 02 SEMARANG

3 18 233

Penerapan Model Pembelajaran STAD Berbantuan Media Tiga Dimensi untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Matematika Bangun Ruang Sederhana Pada Siswa Kelas IV SDN 2 Tipar Kidul Kabupaten Banyumas

0 35 335

PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING BERBANTUAN MEDIA GRAFIS UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA PADA SISWA KELAS IVB SDN KARANGANYAR 01 SEMARANG

1 13 338

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MEMBACA AKSARA JAWA NGLEGENA MELALUI STRATEGI INDEX CARD MATCH PADA SISWA KELAS III SD NEGERI 1 KEDAWUNG KABUPATEN BANJARNEGARA

3 50 223

PENERAPAN MODEL CROSSWORD PUZZLE DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL PENERAPAN MODEL CROSSWORD PUZZLE DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BIOLOGI PADA SISWA KELAS VIIID SMP NEGERI 2 BAKI SUKOHARJO.

0 2 16

PENGEMBANGAN MEDIA TALI ANDHA AKSARA JAWA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA AKSARA JAWA SISWA KELAS V SDN SENDANGADI 1.

1 11 164

IMPLEMENTASI PENDEKATAN ACTIVE LEARNING BERBANTUAN MEDIA FLASH CARDS UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA AKSARA JAWA KELAS V SEKOLAH DASAR

0 0 8

View of PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING AND LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS III SD

0 0 12

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CTL BERBANTUAN MEDIA PUZZLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KELAS IV SDN 1 JEPANG

1 1 27

IMPLEMENTASI PENDEKATAN ACTIVE LEARNING BERBANTUAN MEDIA FLASH CARDS UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA AKSARA JAWA

0 0 20