75 observasipengamatan  model  pembelajaran  Two  Stay  Two  Stray  berbasis  teori
Van  Hiele  dan  lembar  pengamatan  aktivitas  siswa  yang  dijabarkan  sebagai berikut:
3.7.2.1 Lembar Observasi Pelaksanaan Model Pembelajaran bagi Guru
Peneliti menggunakan
lembar pengamatan
pelaksanaan model
pembelajaran  Two  Stay  Two  Stray  berbasis  teori  Van  Hiele  untuk  mengamati sesuai atau tidaknya pelaksanaan pembelajaran yang dilaksanakan peneliti dengan
langkah-langkah  model  pembelajaran  Two  Stay  Two  Stray  berbasis  teori  Van Hiele pada kelas eksperimen dan kontrol.
Indikator    model  pembelajaran  Two  Stay  Two  Stray  berbasis  teori  Van Hiele  yang  digunakan  pada  lembar  pengamatan  dijelaskan  dalam  kisi-kisi  pada
tabel berikut: Tabel 3.7 Kisi-kisi Instrumen Pelaksanaan Model Pembelajaran Two Stay Two
Stray Berbasis Teori Van Hiele untuk Guru No.  Indikator
Butir 1.
Melaksanakan kegiatan prapembelajaran 1
2. Melaksanakan apersepsi dan motivasi
2 3.
Penyampaian tujuan pembelajaran yang akan dicapai 3
4. Penguasaan dalam penyampaian materi pembelajaran Fase
Informasi 4
5. Pemanfaatan sumber belajarmedia dalam pembelajaran
5 6.
Menjelaskan cara melaksanakan model pembelajaran Two Stay Two Stray berbasis teori Van Hiele
6 7.
Melaksanakan pembelajaran Two Stay Two Stray berbasis Teori Van Hiele
7 8.
Membimbing siswa berkelompok 8
9. Mengelola presentasi kelompok siswa
9 10.  Melibatkan siswa dalam pembelajaran
10 11.  Memberikan penguatan kepada siswa
11 12  Menutup pelajaran Fase Integrasi
12
76
3.7.2.2 Lembar Observasi Pelaksanaan Model bagi Siswa
Peneliti  menggunakan  lembar  observasi  pengamatan  model  pembelajaran Two  Stay  Two  Stray  berbasis  teori  Van  Hiele  pada  setiap  kali  pertemuan  untuk
mengetahui  keantusiasan  siswa  mengikuti  pembelajaran  pada  kelas  eksperimen. Indikator  pada model pembelajaran Two Stay Two Stray berbasis teori Van Hiele
yang  digunakan  pada  lembar  pengamatan  dijelaskan  dalam  kisi-kisi  pada  tabel berikut:
Tabel 3.8 Kisi-kisi Lembar Pengamatan Pelaksanaan Model  Two Stay Two Stray berbasis teori Van Hiele bagi Siswa
No. Indikator
Butir 1.
Siswa mempersiapkan diri menerima pelajaran. 1
2. Siswa  memperhatikan  penjelasan  guru  saat  penyampaian
materi. 2
3. Siswa bertanya jawab dengan guru.
3 4.
Siswa  mengikuti  langkah-langkah  pembelajaran  dengan baik  sesuai  dengan  model  Two  Stay  Two  Stray  berbasis
teori Van Hiele. 4
5. Siswa berkelompok sesuai dengan bimbingan guru.
5 6.
Siswa berkompetisi dengan tertib dan sportif. 6
7. Siswa mengerjakan soal evaluasi.
7 8.
Siswa  menyelesaikan  kegiatan  pembelajaran  dengan tertib dan tenang.
8
Pengukuran  pengamatan  pelaksanaan  model  pembelajaran  Two  Stay  Two Stray  berbasis  teori  Van  Hiele  dengan  cara
membubuhkan  tanda  cek  √  pada lembar  pengamatan  dengan  melihat  jumlah  deskriptor  yang  tampak.  Cara
menghitung skor berdasarkan lembar pengamatan untuk setiap pertemuan yaitu: Persentase =
× 100 Kriteria persentase aktivitas siswa sebagai berikut:
1 0 - 24,99     : rendah
77 2
25 - 49,99    : sedang 3
50 - 74,99    : tinggi 4
75  - 100      : sangat tinggi Yonny dkk, 2012: 175-176.
3.7.2.3 Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa