Motivasi Sosial Aspek Psikologis

siklus belajar 5E, keberhasilan siswa meningkat, bahkan para siswa lebih memilih pelajaran dilakukan dengan lembar kerja yang disiapkan sesuai dengan model pembelajaran siklus 5E. Hal ini menunjukkan bahwa lembar kerja disiapkan sesuai dengan model pembelajaran siklus 5E adalah memiliki efek positif yang lebih tinggi pada keberhasilan siswa karena melibatkan struktur terpadu dan terencana. 59 Hu¨seyin Artun, Bayram Cos¸tu, Effect of the 5E Model on Prospective Teachers’ Conceptual Understanding of Diffusion and Osmosis: A Mixed Method Approach, J Sci Educ Technol DOI 10.1007s10956-012- 9371-2, _ Springer Science+Business Media, LLC 2012. Hasil penelitian ini adalah terdapat perbedaan yang signifikan yang ditemukan antara skor pra- test dan post-test, ini menunjukkan bahwa kegiatan mengajar berdasarkan Model 5E memungkinkan siswa untuk mempertahankan pemahaman konseptual baru mereka, selain itu bahan ajar memfasilitasi perubahan konseptual dan memungkinkan stabilitas konsepsi baru. Pengaruh kegiatan perubahan konseptual dan stabilitas telah ditunjukkan oleh studi terkait. 60 Sultan, Perbandingan Prestasi Belajar Siswa Yang Diajar Menggunakan Lks Dan Yang Tidak Menggunakan Lks Pada Mata Pelajaran Biologi SMU di SMU Negeri 1Watansoppeng Kab. Soppeng, dalam Jurnal Ilmiah Kependidikan ISSN 1829-569X Volume 1, Nomer 1, Mei 2004. Penelitian ini menunjukkan bahwa siswa yang menggunakan LKS pada pelajaran Biologi dapat membanttu meningkatkan prestasi belajar siswa kelas 1 SMU Negeri 1 Watansoppeng, dan penggunaan LKS lebih efektif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa dibandingkan dengan yang tidak 59 A. Halim Ulas, Oguzhan Sevim, Esengul Tan, “The Effect of Worksheets Based Upon 5e Learning Cycle Model on Student Success In Teaching of Adjectives as Grammatical Components ”, Procedia - Social and Behavioral Sciences 31 2012 391 – 398, 2011. Tersedia online http:www.sciencedirect.comsciencearticlepiiS1877042811030011 . 60 Hu¨seyin Artun, Bayram Costu, “Effect of the 5E Model on Prospective Teachers’ Conceptual Understanding of Diffusion and Osmosis: A Mixed Method Approach ”, J Sci Educ Technol, DOI 10.1007s10956-012-9371-2, Springer Science+Business Media, LLC, 2012. Tersedia online http:www.yarbis.yildiz.edu.trwebuserPubFilesbcostu_c0a7394e867bb621105a7ee0a17824da.p df . menggunakan. LKS dibuat agar siswa aktif dan siswa termotivasi dalam belajar secara individu. 61 Herunata, Laurent Octaviana, Oktavia Sulistina, Upaya Mengoptimalkan Pemahaman Konsep Elektrokimia Siswa Kelas 3 Ipa Smai Almaarif Singosari Dengan Learning Cycle 5 Fase Lc-5e Berbantuan Bahan Ajar Terpadu Berbasis Pendekatan Makroskopis-Mikroskopis, dalam Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Volume 13 Nomer 1, April 2006. Hasil penelitian ini adalah ada perbedaan yang signifikan antara siswa yang belajar menggunakan LC-5E berbantuan bahan ajar terpadu berbasis pendekatan makroskopis-mikroskopis dengan siswa yang hanya belajar dengan menggunakan LC-5E. Kelompok eksperimen lebih mengerti, bersikap positif dan lebih sempurna dari pada kelompok kontrol. Ini dapat disimpulkan bahwa LC-5E berbantuan bahan ajar terpadu berbasis pendekatan makroskopis- mikroskopis memberi efek positif. 62 Diah Aryulina, Implementation Of 5e Learning Cycle To Increase Students’ Inquiry Skills And Biology Understanding, dalam Jurnal Kependidikan Triadik, April 2009 Volume 12, No. 1. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan model Learning Cycle 5E telah mulai membaik pasca tindakan perbaikan berdasarkan refleksi. Selama perencanaan pelajaran, guru umumnya menghadapi tantangan pada pengembangan lembar kerja siswa yang memiliki karakteristik inquiry. Guru juga menghadapi beberapa kesulitan dalam tahap penjelasan dan elaborasi dari model Learning Cycle 5E, terutama dalam pelaksanaan pertama. Peningkatan pemahaman konsep siswa tidak selalu menunjukkan pada setiap siklus berturut-turut, terutama pada siswa VIIIC. Namun, keterampilan inquiry siswa seperti 61 Sultan, “Perbandingan Prestasi Belajar Siswa Yang Diajar Menggunakan LKS Dan Yang Tidak Menggunakan LKS Pada Mata Pelajaran Biologi SMU di SMU Negeri 1Watansoppeng Kab. Soppeng ’, Jurnal Ilmiah Kependidikan ISSN 1829-569X, Volume 1, Nomer 1, Mei 2004. 62 Herunata, Laurent Octaviana, Oktavia Sulistina, “Upaya Mengoptimalkan Pemahaman Konsep Elektrokimia Siswa Kelas 3 IPA SMAI Almaarif Singosari dengan Learning Cycle 5 Fase LC-5E Berbantuan Bahan Ajar Terpadu Berbasis Pendekatan Makroskopis-Mikroskopis ”, Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, Volume 13 Nomer 1, April 2006.