64
C. Populasi dan Sampel
Populasi  penelitian  adalah  peserta  didik  di  SPP-SPMA  Tanjungsari  yang telah berada di tingkat III pada tahun ajaran 2008-2009. Dasar penentuan populasi
penelitian  demikian  yaitu  peserta  didik  di  tingkat  III  telah  mengikuti  proses pembelajaran  selama  dua  tahun,  sehingga  diasumsikan  telah  memahami
keseluruhan  proses  pendidikan  di  SPP-SPMA  Tanjungsari.  Populasi  penelitian terdiri  dari  peserta  didik  pada  Program  Studi  Tanaman  Pangan  dan  Hortikultura
TPH,  Budidaya  Perikanan  BP,  dan  Penyuluhan  Pertanian  PP.  Dengan demikian,  terdapat  tiga  keragaman  karakteristik  dalam  populasi  penelitian.
Populasi penelitian meliputi 81 peserta didik pada Program Studi TPH, 40 peserta didik  pada  Program  Studi  BP,  dan  43  peserta  didik  pada  Program  Studi  PP,
sehingga seluruhnya berjumlah 164 peserta didik. Sampel penelitian ditentukan sebanyak 50 dari populasi penelitian, yaitu
82  peserta  didik  responden.  Dasar  penentuan  jumlah  sampel  penelitian  tersebut yaitu  jumlah  sampel  sebanyak  82  peserta  didik  dipandang  telah  mewakili
keseluruhan  sumber  keragaman  dalam  populasi  penelitian.  Sampel  penelitian meliputi  sampel  dari  kelompok  peserta  didik  pada  Program  Studi  TPH  sebanyak
40  peserta  didik  responden,  BP  sebanyak  20  peserta  didik  responden,  dan  PP sebanyak 22 peserta didik responden.
D. Teknik Penarikan Sampel
Teknik  penarikan  sampel  yang  digunakan  pada  penelitian  adalah  teknik cluster
proportional  random  sampling.  Dengan  teknik  penarikan  sampel
65 demikian,  pengambilan  sampel  dari  populasi  dilakukan  secara  proporsional  dari
masing-masing  kelompok  keragaman  cluster  dalam  populasi,  yaitu  program studi.  Kemudian,  pengambilan  sampel  dari  masing-masing  kelompok  keragaman
program  studi  tersebut  dilakukan  secara  acak  random,  dengan  pertimbangan bahwa  setiap  peserta  didik  pada  masing-masing  kelompok  keragaman  program
studi mendapat perlakuan yang sama, yaitu pendidikan dan pelatihan berdasarkan kurikulum masing-masing program studi.
E. Data dan Sumber Data
Data  penelitian  meliputi  data  pokok  dan  data  penunjang.  Data  pokok merupakan data yang mengacu pada kerangka berpikir penelitian Gambar 2 dan
definisi  variabel  terdapat  pada  Subbab  H,  terdiri  dari  data  primer  dan  data sekunder.  Data  penelitian  yang  termasuk  data  pokok  yaitu  data  variabel
independen  faktor-faktor  yang  mempengaruhi  dan  variabel  dependen.  Data penunjang berupa data primer dan sekunder, merupakan data pendukung meliputi
keadaan umum SPP-SPMA Tanjungsari. Sumber  data  meliputi  peserta  didik  responden,  manajemen  SPP-SPMA
Tanjungsari, serta dokumen yang relevan dengan permasalahan penelitian. Rincian data dan sumber data tercantum pada Tabel 2.
66 Tabel 2. Data dan Sumber Data
Sifat Data Data yang Diperlukan
Pr Sk  Kn  Kl
Sumber Data Data Pokok :
1.  Peserta Didik
1
Responden 2.  Tenaga Kependidikan
2
Responden 3.  Kurikulum
2
Responden 4.  Sarana dan Prasarana
2
Responden 5.  Lingkungan Keluarga
2
Responden 6.  Lingkungan Masyarakat
2
Responeden 7.  Kualitas Peserta Didik
DokumenArsip
Data Penunjang :
Keadaan umum SPP-SPMA
•
Manajemen SPP- SPMA
•
Dokumen
Keterangan: Pr
= Data primer. Sk
= Data sekunder. Kn
= Data kuantitatif. Kl
= Data kualitatif.
1
= Data berupa penilaian faktor peserta didik berdasarkan  self  report  dari peserta didik responden.
2
= Data    berupa    penilaian   peserta  didik   responden   terhadap   faktor   tenaga kependidikan,  kurikulum,  sarana  dan  prasarana,  lingkungan  keluarga,  dan
lingkungan masyarakat, berdasarkan persepsinya masing-masing.
F. Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian