Program Orientasi bagi Anggota Dewan Komisaris Baru Program Pelatihan dalam Rangka Meningkatkan Kompetensi Anggota Dewan Komisaris

286 PT Bank Central Asia Tbk Laporan Tahunan 2015 Anggota Dewan Komisaris yang sedang mengikuti orientasi dapat: a. Meminta presentasi untuk memperoleh penjelasan mengenai berbagai aspek yang dipandang perlu, dengan melibatkan manajemen di bawahnya. b. Mengadakan pertemuan-pertemuan dengan Direksi untuk mendiskusikan berbagai permasalahan yang ada di BCA atau informasi lain yang dibutuhkan. c. Melakukan kunjungan pada berbagai lokasi kegiatan usaha BCA danatau cabang-cabang BCA bersama dengan anggota Direksi Manajemen.

17. Program Orientasi bagi Anggota Dewan Komisaris Baru

Program orientasi diadakan bagi anggota Dewan Komisaris baru, agar yang bersangkutan dapat menjalankan tugas dan tanggung jawab sebagai anggota Dewan Komisaris dengan sebaik-baiknya. Program orientasi meliputi: 1. Pengetahuan mengenai BCA, antara lain visi, misi, strategi dan rencana jangka menengah dan jangka panjang, kinerja, serta keuangan BCA. 2. Pemahaman tentang tugas dan tanggung jawab sebagai anggota Dewan Komisaris, limit wewenang, waktu kerja, hubungan dengan Direksi, aturan-aturanketentuan-ketentuan, dan lain-lain.

18. Program Pelatihan dalam Rangka Meningkatkan Kompetensi Anggota Dewan Komisaris

Program pelatihan yang diikuti oleh anggota Dewan Komisaris dalam tahun 2015 adalah sebagai berikut: Nama Program Pelatihan Penyelenggara Lokasi Tanggal Djohan Emir Setijoso Penerapan Manajemen Risiko Tata Kelola Terintegrasi Bagi Konglomerasi Keuangan di Indonesia BSMR Jakarta 26 Januari Mengupas Tuntas Fungsi dan Peran Komisaris dalam Meningkatkan Kinerja Perbankan yang Lebih Sehat dan Memberikan Proit BSMR Jakarta 19 Mei Indonesia Financial Economic Conference: Currency Wars: A New Monetary dis Order for The XXI Century Bisnis Indonesia Jakarta 28 Mei JP Morgan’s Asia CEO-CFO Conference, New York Palace Hotel JP Morgan New York 1-2 September Seminar LPS : Managing Financial Turbulence LPS Jakarta 22 September Indonesia Knowledge Forum BCA Learning Service Jakarta 7-8 Oktober IIF Economic Advisory Committee Meeting IIF Singapore 19-20 November Tonny Kusnadi Indonesia Financial Economic Conference: Currency Wars: A New Monetary dis Order for The XXI Century Bisnis Indonesia Jakarta 28 Mei IBI : Symposium Seminar Finance : “In Style Hongkong” IBI Jakarta 17 September Indonesia Knowledge Forum BCA Learning Service Jakarta 7-8 Oktober 287 PT Bank Central Asia Tbk Laporan Tahunan 2015 Nama Program Pelatihan Penyelenggara Lokasi Tanggal Cyrillus Harinowo 2015 IIF Asia Summit Hosted : Institute of International Finance IIF Jakarta 7 Mei Global Sustainable Finance Conference 2015 European Org. for Sustainable Dev. Karlsruhe, Germany 11-12 Juni Indonesia Knowledge Forum BCA Learning Service Jakarta 7-8 Oktober Raden Pardede Negotiation Strategies: Creating Maximizing Value Columbia Bussines School New York 1-3 September Indonesia Knowledge Forum BCA Learning Service Jakarta 7-8 Oktober Sigit Pramono Indonesia Knowledge Forum BCA Learning Service Jakarta 7-8 Oktober MarkPlus Conference MarkPlus Jakarta 10 Desember DIREKSI Direksi merupakan organ perusahaan yang memiliki tugas pokok melakukan pengurusan untuk kepentingan dan tujuan perusahaan sesuai dengan maksud dan tujuan perusahaan berdasarkan ketentuan Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

1. Acuan Hukum