Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Asumsi dan Batasan Penelitian Manfaat Penelitian

mengakibatkan banyak konsumen yang beralih ke produk lain sehingga penjualan produk mengalami penurunan. Perbaikan yang didapat dari hasil integrasi QFD dan Model kano diharapkan dapat menghasilkan produk yang sesuai dengan keinginan dan diterima oleh konsumen.

1.2. Rumusan Masalah

Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu kepuasan konsumen masih belum dapat terpenuhi dengan baik dan mengakibatkan penurunan penjualan produk sehingga perlu diidentifikasi karakteristik teknis produk kasur pegasspring bed yang lebih baik dalam memberikan kepuasan konsumen agar konsumen tidak beralih ke produk kasur pegasspring bed lainnya.

1.3. Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini terbagi atas dua, yaitu tujuan umum dan tujuan khusus. Tujuan umum penelitian: Optimasi Kepuasan Konsumen Dengan Integrasi Penerapan Model Kano Dan Quality Function Deployment QFD Tujuan khusus penelitian: a. Mengetahui kategori keinginan konsumen terhadap produk berdasarkan Model Kano. b. Mengetahui karakteristik teknik produk berdasarkan keinginan konsumen. c. Merancang karakteristik teknik produk yang lebih baik. Universitas Sumatera Utara

1.4. Asumsi dan Batasan Penelitian

Pembatasan masalah yang ditetapkan pada penelitian ini adalah: a. Penelitian hanya dilakukan pada produk kasur pegasspring bed. b. Karakteristik teknik yang dipilih merupakan karakteristik teknik yang memiliki opsi yang kuantitatif. Asumsi yang digunakan pada penelitian ini adalah: a. Jawaban yang diberikan responden jujur apa adanya. b. Karakteristik teknik memiliki batasan. d. Mekanisme dan aktivitas tiap bagian perusahaan tidak berubah

1.5. Manfaat Penelitian

Manfaat yang diharapkan dapat diperoleh dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Mahasiswa dapat menerapkan dan mengembangkan ilmu yang telah diperoleh selama di bangku perkuliahan dengan ikut memecahkan permasalahan yang ada di perusahaan khususnya mengenai konsep produk, kualitas, metode serta aplikasinya di lapangan. 2. Departemen Teknik Industri dapat meningkatkan hubungan kerjasama dengan perusahaan. 3. Perusahaan mendapat masukan dalam membuat keputusan untuk menentukan karakteristik teknik produk yang lebih baik. Universitas Sumatera Utara

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Dokumen yang terkait

Aplikasi Integrasi Metode Fuzzy Servqual dan Quality Function Deployment (QFD) Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Layanan Pendidikan (Studi Kasus: SMP Swasta Cinta Rakyat 3 Pematangsiantar)

10 125 85

Perbaikan Rancangan Produk dengan Metode Concurrent Function Deployment dan TRIZ

3 100 53

Penerapan Metode Kano, Quality Function Deployment Dan Value Engineering Untuk Peningkatan Mutu Produk Sarung Tangan Karet

11 73 101

Aplikasi Kansei Engineering Dan Quality Function Deployment (QFD) Serta Teoriya Resheniya Izobretatelskikh Zadatch (TRIZ) Untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Rumah Sakit Pada Instalasi Hemodialisis

9 92 70

Analisis Tingkat Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Quality Function Deployment (Qfd); (Studi Kasus Japanese Mathematics Center Sakamoto Method Cabang Multatuli Medan)

8 152 80

Strategi Perbaikan Kualitas Pelayanan Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD) dan Pendekatan Blue Ocean Strategy di LotteMart Wholesale Medan

13 167 189

Integrasi Aplikasi Metode Quality Function Deployment (QFD) dengan Blue Ocean Strategy (BOS) untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Hotel, Studi Kasus: Hotel Grand Angkasa Internasional Medan

15 91 169

Rancangan Penggiling Buah Kopi Dengan Metode Quality Function Deployment (QFD) untuk Meningkatkan Produktivitas (Studi Kasus di UKM Tani Bersama

4 70 111

Perbaikan Rancangan Produk Menggunakan Metode Quality Function Deployment Dan Design For Manufacturing And Assembly

10 99 227

Optimasi Kepuasan Konsumen dengan Integrasi Penerapan Model Kano dan Quality Function Deployment (QFD)

0 0 23